Sasaran Stakeholder yang relevan

66 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS Contoh : a Bupati Walikota, b Sekkabsekko, beserta kabag-kabagnya, c Ketua BappekapBappeko beserta seluruh Kabidnya, d Kepala DinasBadanKantor PMD Pemberdayaan Masyarakat Desa atau nama lainnya, e Kepala Dinas Kesehatan beserta Kasubdinnya kabid, f Kepala Dinas Pendidikan Nasional beserta Kasubdinnya kabid. 2 Legislatif : Alat kelengkapan DPRD danatau pihak- pihak yang pengaruhnya signiikan dalam pengambilan keputusan. Contoh : a Ketua DPRD dan unsur pimpinan lainnya, b Ketua Fraksi, c Ketua Komisi, d Ketua Badan Anggaran. 3 Unsur MasyarakatOrganisasi Masyarakat Sipil OMS Orang atau lembaga yang memiliki potensi untuk memberikan kontribusi yang signiikan terhadap proses pengelolaan pelayanan publik di daerah. Seperti : a Kembaga Swadaya Masyarakat LSM, b Akademisi, c Organisasi profesi IBI, IDI, PGRI, d Ormas NU, Muhamadiyah, PGI, KWI, Walubi, dll. e Pers cetak, elektronik, JW f DUDI Dunia Usaha dan Industri g Tokoh masyarakat, Tokoh Agama Sebagai contoh stakeholer sektor kesehatan, sektor pendidikan dan sektor PTSP : 1 Contoh Stakeholder sektor kesehatan KIA Di Tingkat Puskesmas Di Tingkat KabupatenKota 1. Tokoh pemerhati Kesehatan 1. Perwakilan FMS tingkat unit layanan 2. Kader Posyandu 2. LSM Kesehatan 3. Ormas terkait isu kesehatan 3. Tokoh pemerhati Kesehatan 4. Tokoh Adatdaerah 4. Akademisi terkait isu KIA 5. KUA Kec 5. Ormas terkait isu kesehatan 6. PPLKB 6. Tokoh Adatdaerahagama 7. Jurnalist 7. KUA Kandepag 8. Anggota DPRD dapil terkait IBI-Anak cabang 8. Jurnalist 9. Kepala Puskesmas 9. Anggota DPRD komisi terkait 10. Dokter 10. Bappeda 67 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS Di Tingkat Puskesmas Di Tingkat KabupatenKota 11. Camat 11. Dinas Kesehatan 12. dll. 12. IDI 13. IB 2 Contoh stakeholder sektor pendidikan MBS Di Tingkat Sekolah Di Tingkat KabupatenKota 1. Komite sekolah 1. Perwakilan FMS tingkat unit layanan 2. Tokoh Pemerhati Pendidikan 2. Dewan Pendidikan 3. Kepala Sekolah 3. LSM Pendidikan 4. Guru 4. Tokoh Pemerhati Pendidikan 5. Perwakilan siswa 5. Akademisi terkait isu Pendidikan dasar 6. Ormas Terkait isu pendidikan dasar 6. Ormas Terkait isu pendidikan dasar 7. Tokoh Adatdaerah 7. Tokoh Adatagamadaerah 8. Jurnalis 8. Jurnalis 9. Anggota DPRD Dapil Terkait 9. Anggota DPRD komisi terkait 10. Kepala Desa 10. Bappeda 11. Orang tua murid 11. Dinas Pendidikan 12. dll 12. PGRI 13. MKS 14. DUDI Dunia Usaha dan Industri 3 Contoh stakeholder PTSP Pelayanan Terpadu Satu Atap Perbaikan Iklim Usaha 1. LSM Ekonomi 2. Tokoh Pemerhati Ekonomi lokal 3. Akademisi terkait isu ekonomi lokal 4. Ormas Terkait isu ekonomi lokal 5. Tokoh Daerah 6. Jurnalis 7. Anggota DPRD komisi terkait 8. Bappeda 9. PTSP 10. Asosiasi Pengusaha 11. dll. 68 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS

e. Metode

Adapun metode yang dapat digunakan sebagai berikut : 1 Metode Pengumpulan Data - Observasi terlibat. - Wawancara mendalam indepth interview. 2 Metode Analisis - Pengkategorian - Analisis - Kesimpulan dan Rekomendasi

f. Instrumen

Instrumen ini digunakan untuk mendapatkan data tentang: 1 Identitas tokohperson, 2 Peran sebenarnya dalam penyelenggaraan pendidikan di suatu satuan pendidikan, 3 Pengaruh dan kepentingan stakeholder dalam penyelenggaraan pendidikan di suatu satuan pendidikan. Untuk mendapatkan data tersebut maka instrumen yang digunakan adalah: 1 Kuisioner terbuka 2 Panduan wawancara 3 Penggali data itu sendiri.

g. Pengorganisasian unsur pencapaian tujuan

Pengorganisasian unsur-unsur kegiatan identiikasi dan analisis stakeholder, selain pelaksana dan, dapat diurai dalam matrik berikut : No. Tujuan Sumber Data Metode Instrumen 1. Menemukenali stakeholder yang mempunyai relevansi dengan pengelolaan pelayanan publik. GS, DPRD dan NGS seperti tersebut pada contoh di atas Wawancara mendalam Observasi terlibat • Panduan wawancara dan penggali data itu sendiri. • Form A: Proil lembaga dan perannya dalam pelayanan publik. 2. Mengetahui jumlah dan peran stakeholder dalam pengelolaan pelayanan publik. Idem Idem Idem Form B: Rekapitulasi Proil Lembaga dan Perannya dalam Pengelolaan Publik. 3. Mengetahui pengaruh dan kepentingan stakeholder utama dalam pengelolaan pelayanan publik Idem Analisis hasil pemetaan kategorisasi pengaruh dan kepentingan. Form C: Daftar Lembaga sesuai kategoro kepentingan dan pengruhnya. 69 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS No. Tujuan Sumber Data Metode