Penjelasan interaktif 30 menit : Rangkuman dan Penutup 10 menit

97 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS LEMBAR PAPARAN FASILITATOR Terlampir dan terurai pada LPF 3.1 KEDUDUKAN DAN PERAN FORUM MULTI STAKEHOLDER Dalam Upaya Peningkatan Pelayanan Publik • Kedudukan: Posisi FMS dalam pemenuhan hak dan penunaian kewajiban terhadap pelayanan publik. • Peran: Bertindak sebagai subyekpelaku dalam upaya peningkatan efektiitas pelayanan publik. PENGERTIAN 98 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS • Sebagai forum untuk penyadaran dan pengorganisasian masyarakat: - Melakukan penyadaran akan pentingnya pelayanan publik dalam sektor pendidikan dan sektor kesehatan serta sektor pengembangan ekonomi lokal. - Menemukan cakupan sasaran yang relatif lebih banyak dalam jumlah nominal dan unsurnya. Karena partisipan biasanya berasal dari organisasilembaga yang berbasis anggota yang relatif banyak dan berjenjang. Peran FMS 1 • Sebagai jaringan komunikasi dan kerja antar pihak yang berkepentingan: Dengan penyelenggaraan forum akan mempermudah terjadinya komunikasi dan jaringan inter dan antar organisasilembaga partisipan forum. Peran FMS 2 99 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS • Sebagai forum konsultasi, khususnya antara penyedia pelayanan dan pengguna pelayanan: Melalui forum lintas pihak seperti ini, akan mempercepat terjadinya sharing, tukar dan bagi pengalaman, mempertemuan penunaian kewajiban dan pemenuhan hak antara penyedia dan pengguna pelayanan publik. Peran FMS 3 • Sebagai forum untuk memantau kualitas pelayanan Dengan forum akan lebih capat mendapatkan informasi tentang implementasi, cakupan dan mutu pelayanan publik. Proses kegiatan ini juga sekaligus dapat menjadi media pemantauan capaian pelayanan publik. Peran FMS 4 100 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS • Sebagai forum untuk mendesakkan kebijakan dalam peningkatan pelayanan publik: Forum dapat digunakan sebagai wahana untuk melakukan strategi dan aksi-aksi advokasi untuk perubahan kebijakan dalam rangka peningkatan kuantitas dan kualitas pelayanan publik. Peran FMS 5 101 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS DASAR-DASAR ADVOKASI DALAM PELAYANAN PUBLIK Merencanakan Advokasi Kebijakan Terlampir dan terurai pada LPF LPF 3.2 102 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS • Kegiatan apa saja yang bisa dianggap sebagai kegiatan advokasi? • Apa maknapengertian advokasi Disko • Sifat dasar manusia adalah dinamis dan cenderung untuk berubah kearah yang lebih baik • Mulai rencana advokasi dengan pikiran positif bahwa masih ada banyak champion-championpionir-pionir di pemerintahanDPRD maupun di masyarakat • Inti advokasi adalah merubah keadaan menjadi kearah yang lebih baik, bukannya untuk menyalahkanmencari siapa yang salah ataupun untuk menghukum. Berikir Positif 103 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS 104 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS 105 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS Beberapa deinisi advokasi • To advocate = to defend, to promote, to ctreate something new, to change the heritage dictionary of current English • Usaha-usaha terorganisir untuk membawa perubahan-perubahan sistematis dalam kebijakan tertentu, regulasi, atau pelaksanaanya Muthia Ganie Rochman • Upaya terorganisir maupun aksi yang merupakan sarana-sarana demokrasi untuk menyusun dan melaksanakan undang-undang dan kebijakan yang bertujuan menciptakan sebuah masyarakat yang adil dan merata Institute Advokasi, Washington DC • Tujuannya adalah mengubah cara-cara dimana kekuasaan, sumberdaya dan pandangan- pandangan dibentuk, dikonsumsi dan disebarkan pada level global, sehingga orang-orang maupun lembaga-lembaga dinegara selatan memperoleh kesempatan lebih realistis untuk mengontrol pembangunan mereka sendiri’ Michael Edwards 106 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS • Advokasi berintikan warga adalah sebuah proses politis terorganisir yang melibatkan upaya-upaya terpadu masyarakat untuk mengubah kebijakan, praktek, gagasan, dan nilai-nilai yang melangengkan ketidakadilan, ketidaktoleranan, dan sikap eksklusive Pedoman aksi untuk advokasi dan partisipasi warga, Institute untuk Studi-studi Pembangunan Beberapa deinisi advokasi 1. Mendorong kualitas pelayanan publik dalam rangka pemenuhan hak-hak dasar warga. 2. Memperkuat dan pelembagaan partisipasi publik dalam pelayanan publik. Mandat OMS Mengapa Harus Ada 107 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS 1. Pemenuhan Hak atas Pangan 2. Pemenuhan Hak atas Layanan Kesehatan 3. Pemenuhan Hak atas Layanan Pendidikan 4. Pemenuhan Hak atas Pekerjaan dan Berusaha 5. Pemenuhan Hak atas Perumahan 6. Pemenuhan Hak atas Air Bersih-Aman dan Sanitasi yang baik 7. Pemenuhan Hak atas Tanah 8. Pemenuhan Hak atas Sumberdaya Alam dan Lingkungan Hidup 9. Pemenuhan Hak atas Rasa Aman 10. Pemenuhan Hak atas Berpartisipasi 10 HAK-HAK DASAR WARGA NEGARA Pembukaan UUD 1945 KEWAJIBAN PEMERINTAH PELAYANAN PUBLIK TUJUAN PEMBENTUKAN PEMERINTAH HAK MASYARAKAT ??? 108 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS 1. Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia; 2. Memajukan kesejahteraan umum; 3. Mencerdaskan kehidupan bangsa; dan 4. Ikut melaksanakan ketertiban dunia. URUSAN NEGARA ►►TUJUAN PEMBENTUKAN NEGARA • Status pendidikan masyarakat merupakan salah satu indikator kesejahteraan. • Kewajiban negara adalah menyediakan pelayanan pendidikan dasar. • Kualitas pendidikan dasar diukur dalam standar pelayanan minimum. Kesejahteraan umum 109 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS

1. Pembuatan Kebijakan bila belum ada. 2. Dipertahankannya kebijakan yang baik yang terancam

dicabut. 3. Penegakan pelaksanaan kebijakan yang baik.

4. Revisi terhadap sebagian kebijakan.

Hasil akhir kerja advokasi Kebijakan Kebijakan

1. Kebijakan dituangkan dalam bentuk dokumen dan berlaku untuk mengikat.

2. Kebijakan publik merupakan dokumen publik. 3. Contoh Kebijakan di daearah:

• PERDA • PerbupPerwako • SK Bupati • Kebijakan Anggaran KUARKA • SK Kepala Dinas • dll. 110 www.kinerja.or.id Modul Pengembangan Forum Multi Stakeholder FMS • Pengembangan wacana kritis untuk membentuk opini publikmasyarakat • Pengorganisasian masyarakat • Diplomasi • Legislasi • Litigasi Strategi Advokasi Memposisikan diri menjadi “fasilitator” dan “katalisator” agar seluruh komponen melakukan suatu tindakan struktural dan airmatif. Mendorong memotivasi kelompok strategis untuk mengartikulasikan kepentingannya melalui penyadaran dan aksi- aksi penguatan kapasitas, kemudian mengadvokasi pemerintah daerah dan stakeholder lainnya untuk meninjau kebijakan dan pilihan politik [paradigma] pembangunan dan tanggung jawab sosialnya. Peran Strategis Lembaga Pemberdaya