Proses Pembelajaran Kelas Kontrol

3. Kemampuan representasi matematis siswa yang diajarkan dengan pembelajaran CMP lebih tinggi dibandingkan dengan kemampuan representasi matematis siswa yang diajarkan dengan pembelajaran secara konvensional terlihat dari pengujian hipotesis t hitung = 2,35 dan t tabel = 1,67 dengan taraf singnifikan 5 sehingga t hitung = 2,35 t tabel = 1,67. Dengan demikian kemampuan representasi matematis siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran Connected Mathematics Project CMP lebih tinggi dibandingkan dengan kemampuan representasi matematis siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran konvensional

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang telah diperoleh serta pengamatan peneliti selama melakukan penelitian, peneliti dapat memberikan saran-saran sebagai berikut : 1. Model pembelajaran CMP dapat menjadi salah satu variasi pembelajaran yang dapat diterapkan guru dalam kelas.

2. Model pembelajaran CMP sebaiknya lebih sering digunakan dalam proses

pembelajaran matematika agar siswa dapat terbiasa menemukan solusi dari permasalahan yang dihadapi serta mampu menggunakan kemampuan representasi matematis mereka dengan baik. 3. Dengan adanya beberapa keterbatasan dalam melaksanakan penelitian ini, sebaiknya dilakukan penelitian lanjutan yang meneliti tentang penerapan model pembelajaran CMP pada materipokok bahasan lain, untuk mengukur aspek kemampuan matematis yang lain atau tingkatan sekolah yang berbeda. 66 DAFTAR PUSTAKA Anggoro, M. T., Metode Penelitian . Jakarta : Universitas Terbuka,2010 Fadillah A, Syarifah. “Meningkatkan Kemampuan Representasi Multipel Matematis, Pemecahan Masalah Matematis, dan Self Esteem siswa SMP melalui Pembelajaran Pendekatan Ope n Ended”, Laporan Penelitian pada Sekolah Pascasarjana UPI Bandung. Bandung: 2009. tidak dipublikasikan. Harries, Tony and Barmby, Patrick. Representing Multiplication, Proceeding of British Society for Research into Learning Mathematics 263 November 2006, 2006, Hudiono, Bambang. Peran Representasi dalam Meningkatkan Pemahaman Siswa pada materi Persamaan Garis, Didaktika, Vol.9,2008, Hudiono, Bambang. Pembudayaan Pendekatan Open-Ended Problem Posing dalam Pengembangan Daya Representasi Matematik pada Siswa Sekolah Menengah Pertama, Jurnal Pendidikan Dasar Vol. 9 No.1 Maret 2008, 2008. Jaenudin, Pengaruh Pendekatan Kontekstual terhadap Kemampuan Representasi Matematik Beragam Siswa SMP, Jurusan Pendidikan Matematika UPI, 2010. Kadir. Statistika untuk Penelitian Ilmu-ilmu Sosial. Jakarta: Rosemata Sampurna, 2010 Kamus Besar Bahasa Indonesia Online, http:kbbi.web.idrepresentasi , diakses pada 24 Februari 2014. Kartini, Peranan Representasi dalam Pembelajaran Matematika, Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY, 2009. Lappan, Glenda. et al. Getting to know Connected Mathematics: an Implementation Guide. New Jersey: Prentice Hall, 2002. Latterell, Carmen M. Math Wars A Guide for Parents and Teachers. Westport: Praeger, 2005. Lawrence Mark Lesser, “Representations of Reversal An Exploration of Simpson’s Paradox”, in The Roles of Representation in School Mathematics,NCTM. Principles and Standards for School Mathematics, Reston : NCTM, 2000.

Dokumen yang terkait

Pendekatan Pembelajaran Model Eliciting Activities (Meas) Terhadap Kemampuan Representasi Matematis Siswa (Studi Eksperimen Di Smp Negeri 178 Jakarta)

2 25 225

Pengaruh Model Pembelajaran Collaborative Problem Solving Terhadap Kemampuan Representasi Matematis Siswa

6 49 0

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL IBL (INQUIRY BASED LEARNING) DAN CMP (CONNECTED Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Dengan Model IBL (Inquiry Based Learning) dan CMP (Connected Mathematics Project) Ditinjau dari Kemampuan Penalaran

0 2 12

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL IBL (INQUIRY BASED LEARNING) DAN CMP (CONNECTED Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Dengan Model IBL (Inquiry Based Learning) dan CMP (Connected Mathematics Project) Ditinjau dari Kemampuan Penalaran

0 4 17

PENDAHULUAN Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Dengan Model IBL (Inquiry Based Learning) dan CMP (Connected Mathematics Project) Ditinjau dari Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Ngemplak.

0 2 8

PENERAPAN MODEL CONNECTED MATHEMATICS PROJECT (CMP) DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENALARAN ADAPTIF SISWA SMP: Suatu Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 45 Bandung.

8 43 40

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MISSOURI MATHEMATICS PROJECT (MMP) DAN PEMBELAJARAN LANGSUNG TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS SISWA SMP.

1 8 38

KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA S

0 0 19

KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS MAHASIS. pdf

0 0 5

PDF ini MENUMBUHKAN KEMAMPUAN BERFIKIR GEOMETRI MELALUI PEMBELAJARAN CONNECTED MATHEMATICS PROJECT (CMP) Menumbuhkan Kemampuan Berfikir Geometri melalui Pembelajaran Connected Mathematics Project (CMP) | WARDHANI | Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Anak

0 0 9