Biaya Pakan Biaya Tidak Tetap Variabel Cost

49 untuk merangsang ayam pada masa awal produksi. Ayam yang telah memasuki masa puncak produksi umur 10 bulan sampai 14 bulan, diberikan pakan Gold Coin 105 C yang berfungsi untuk menstabilkan produksi telur ayam. Dalam tabel 5, setiap ekor ayam pada umur 4 sampai 9 bulan mengkonsumsi pakan sebanyak 0,02 Kg dengan jenis pakan Gold Coin 104 C, maka untuk 7.600 ekor ayam membutuhkan 152 Kg Gold Coin 104 C dengan harga Rp. 3.400,00 per Kg. Biaya yang dikeluarkan untuk 7.600 ekor ayam ras petelur dari umur 4 sampai 9 bulan sebesar Rp. 93.024.000,00. Ayam ras petelur dari umur 10 sampai 18 bulan mengkonsumsi pakan sebanyak 0,025 Kg dengan jenis pakan Gold Coin 105 C, maka untuk 7.600 ekor ayam membutuhkan 190 Kg Gold Coin 104 C dengan harga Rp. 3.560,00 per Kg. Biaya yang dikeluarkan untuk 7.600 ekor ayam ras petelur dari umur 10 sampai 14 bulan sebesar Rp. 182.628.000,00. jadi total biaya yang dikeluarkan untuk 7.600 ekor ayam ras petelur dalam satu periode sebesar Rp. 275.652.000,00. Gambaran mengenai kebutuhan dan biaya pakan ayam ras petelur yang dikeluarkan oleh Peternakan Jaya Abadi Farm dalam memelihara 7.600 ekor ayam ras petelur dalam satu periodenya. 50 Tabel 5. Kebutuhan dan Biaya Pakan Ayam Ras Petelur Per Periode Umur 4 bulan sampai 18 bulan dengan Populasi 7.600 Ekor Pada Peternakan Jaya Abadi Farm Tahun 2009 N o Jenis pakan Kebutuh an per ekor Kebutuh an per 7.600 ekor Kg Harga per kg Rp. Biaya per hari Rp. Biaya 4-18 bulan Rp. 1 GOLD COIN 104 C umur 4-9 bulan 0,02 kg 152 3.400,0 516.800,00 93.024.000,0 2 GOLD COIN 105 C umur 10-14 bulan 0,025 kg 190 3.560,0 676.400,00 182.628.000, 00 Total 1.193.200, 00 275.652.000, 00 Sumber: Peternakan Jaya Abadi Farm 2009 diolah

5.1.2.3. Biaya Vaksin

Peternakan ayam ras petelur Jaya Abadi Farm menggunakan vaksin ND atau tetelo. Tetelo adalah penyakit yang disebabkan oleh virus dari famili paramyxoviridae penyakit ini dapat menimbulkan angka kematian ayam mencapai 100 persen. Vaksin yang dilakukan pada peternakan Jaya Abadi Farm menggunakan formasi 4:4:4, yang artinya pemberian vaksin dilakukan selama 4 bulan sekali. Penyakit tetelo ini dapat dikendalikan dengan vaksin berupa strain lentogenic. Peternakan ayam ras petelur Jaya Abadi Farm yang mengunakan obat pembasmi hama atau virus yang ada di dalam kandang dengan cara disemprotkan 51 kedalam kandang penyemprotan, ini dilakukan dalam satu bulan sekali. Pencegahan penyakit pada ayam ras petelur Peternakan Jaya Abadi Farm dapat dilakukan dengan memberi berbagai jenis vitamin diantaranya adalah egg stimulan, vitralit, vita stress, dan rodalon. Pemakaian dan biaya vaksin per periode pemeliharaan ayam ras petelur pada Peternakan Jaya Abadi Farm dapat dilihat pada tabel 6 berikut ini. Tabel 6. Pemakaian Dan Biaya Vaksin Per Periode Pemeliharaan Ayam Ras