Motivasi belajar siswa KAJIAN PUSTAKA

21 pengetahuan, keterampilan tertentu, b. Motivasi Ekstrinsik Motivasi yang di sebabkan oleh faktor-faktor dari luar situasi belajar. Misalnya ijazah, hadiah, nilai. 3. Nilai motivasi dalam pembelajaran Widanarto, 2006:27 mengungkapkan nilai-nilai motivasi dalam pembelajaran: a. Motivasi menentukan tingkat berhasil atau gagalnya suatu proses pembelajaran. b. Pembelajaran yang bermotivasi pada hakekatnya adalah pembelajaran yang di sesuaikan dengan kebutuhan, minat, yang ada pada siswa. c. Pembelajaran yang bermotivasi menuntut kreativitas dan imajinasi guru untuk berusaha sungguh-sungguh mencari cara yang relevan guna membangkitkan dan memelihara motivasi belajar siswa.

D. Hasil belajar

Hasil belajar adalah tingkat kemampuan atau prestasi siswa mengolah materi pelajaran. Menurut Nana Sudjana 2009:22, hasil belajar adalah kemampuan- kemampuan yang dimiliki siswa setelah ia menerima pengalaman belajarnya. Horward Kingsley Nana Sudjana 2009:22 membagi tiga macam hasil belajar, yakni keterampilan dan kebiasaan, pengetahuan dan pengertian, sikap dan cita- cita. Masing-masing hasil belajar dapat diisi dengan bahan yang telah ditetapkan 22 dalam kurikulum. Dari ketiga hal tersebut yang paling banyak dipakaidinilai oleh guru di sekolah adalah pengetahuan dan pengertian karena berkaitan dengan kemampuan para siswa menguasai isi bahan pengajaran. Salah satu hal yang dapat dilihat, dinilai sebagai perubahan pengetahuan dan pengertian siswa adalah kemampuan siswa mengerjakan kuis.

E. PTK Penelitian Tindakan Kelas

1. Pengertian PTK penelitian tindakan kelas Beberapa kutipan yang biasa di pakai untuk mendefinikan penelitian tindakan kelas: a. Menurut Bogdan dan Biklen 1996, dalam T. Sarkim, 2008:2 merumuskan penelitian tindakan kelas sebagai suatu aktivitas pengumpulan informasi secara sistematis yang dirancang untuk membawa perubahan. b. Menurut Suharsimi Arikunto 2006:3 bahwa PTK merupakan gabungan definisi dari tiga kata “penelitian, tindakan dan kelas”. 1 Penelitian adalah kegiatan mencermati suatu objek menggunakan aturan metodologi tertentu untuk memperoleh data atau informasi yang bermanfaat bagi peneliti untuk meningkatkan suatu mutu atau minat pada suatu bidang tertentu. 2 Tindakan adalah suatu kegiatan yang sengaja dilakukan dengan tujuan tertentu yang dalam pelaksanannya berbentuk rangkaian siklus

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar siswa atara model pembelajaran NHT (numbered head together) dengan stad (student team achievment division pada konsep laju reaksi)

3 10 173

Pengaruh penerapan model cooperative learning tipe stad terhadap hasil belajar kimia siswa pada konsep sistem koloid (quasi eksperimen di MAN 2 Kota Bogor)

4 38 126

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran cooperative learning tipe jigsaw pada pelajaran IPS kelas IV dalam materi sumber daya alam di MI Annuriyah Depok

0 21 128

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Learning Melalui Tipe Tgt (Teams Games Tournaments) Dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 13 Surakarta Tahun Pelaja

0 0 18

penelitian tindakan kelas untuk smp kata pengantar

0 1 37

penelitian tindakan kelas untuk smp kata pengantar 2

0 0 64

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA ANTARA PEN

0 1 11

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TIPE NUMBERED HEADS TOGHETHER SISWA KELAS VIII SMP N 1 ALIAN

0 0 8

Upaya meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPS melalui penerapan model pembelajaran cooperative learning tipe jigsaw : studi kasus siswa kelas VIII SMP Karitas Ngaglik - USD Repository

0 1 146