Lingkungan Hidup Urusan Wajib a. Pendidikan

Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Surakarta Tahun 2014 II – 57 Realisasi capaian kinerja urusan perhubungan sebagian besar telah tercapai sesuai dengan target RPJMD Kota Surakarta. Sedangkan yang perlu mendapatkan perhatian yaitu pelayanan terhadap uji KIR Angkutan Umum , perangkat rambu-rambu jalan dan antisipasi terhadap potensi kemacetan, dimana jika membandingkan rasio pertumbuhan panjang jalan dalam keadaan baik dengan pertumbuhan jumlah kendaraan roda 2 4 berbanding terbalik serta mencermati pergerakan dan interaksi barang dan orang di Kota Surakarta yang menunjukkan trend yang meningkat seiring dengan posisi Kota Surakarta sebagai hub bagi daerah hinterland dan pusat layanan nasional. Berdasarkan kondisi maka garis kebijakan urusan perhubungan tahun 2014 diarahkan untuk peningkatan sarana dan prasarana perhubungan melalui: peningkatan jalur alternatif dalam mengurai, potensi titik-titik kemacetan melalui perbaikan dan pembukaaan jalan baru melalui salah satunya lajur under passs , perbaikan sarana uji KIR, uji emisi gas buang, pembiayaan untuk pemeliharaan dan pembangunan sarana perhubungan, fasilitas terminal, APILL, Central Control Room, Informasi dan Teknologi Perhubungan serta .

h. Lingkungan Hidup

Capaian kinerja pembangunan urusan lingkungan hidup antara lain ditunjukkan dengan beberapa indikator sebagai berikut: Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Surakarta Tahun 2014 II – 58 Tabel 2.20 Capaian Kinerja Urusan Lingkungan Hidup BIDANG PELAYANAN INDIKAT OR Rumus Indikat or Realisasi 2012 Target Pembilang a Penyebut b 2013 2014 Pelayanan pencegahan pencemaran air Prosentase jumlah usaha dan atau kegiatan yang mentaati persyaratan administrasi dan teknis pencegahan pencemaran air Jumlah usaha danatau kegiatan yang mentaati persyaratan administrasi dan teknis pencegahan pencemaran air Jumlah usaha danatau kegiatan yang diawasi 8,3 100 100 Pelayanan pencegahan pencemaran udara dari sumber tidak bergerak Prosentase jumlah usaha dan atau kegiatan sumber tidak bergerak yang memenuhi persyaratan administratif dan teknis pencegahan pencemaran udara Usaha danatau kegiatan yang mentaati persyaratan administrasi dan teknis pencegahan pencemaran udara Usahan danatau kegiatan yang diawasi 13,3 100 100 Pelayanan informasi status kerusakan lahan danatau tanah untuk produksi biomassa Prosentase luasan lahan danatau tanah untuk produksi biomassa yang telah ditetapkan dan diinformasikan status kerusakannya Luas lahan yang telah ditetapkan diinformasikan status kerusakan tanahnya untuk produksi biomassa Luas lahan yang diperuntukan untuk sebagai lahan danatau tanah untuk produksi biomassa Pelayanan tindak lanjut pengaduan masyarakat akibat adanya dugaan pencemaran danatau perusakan lingkungan hidup Prosentase jumlah pengaduan masyarakat akibat adanya dugaan pencemaran dan atau perusakan lingkungan hidup yang ditindaklanjuti Jumlah pengaduan masyarakat akibat adaanya dugaan kasus pencemaran danatau kerusakan LH yang ditindaklanjuti Jumlah pengaduan yang diterima instansi LH kabupatenkota dalam satu tahun 100 100 100 Mengacu Pada IKK Permendagri Nomor 54 tahun 2010 SKPD : DKP BLH NO URAIAN Capaian Indikat or Tahun Realisasi Indikat or Tahun Target Indikat or Tahun Ket erangan 2010 2011 2012 2013 2014 2015 1. Persentase penanganan sampah 125 125 125 125 Tercapai 2. Tempat pembuangan sampah TPS per satuan penduduk 25 20 20 25 Ditingkatkan 3. Tersedianya fasilitas pengurangan sampah di Perkotaan Tersedia Tersedia Tercapai 4. Tersedianya sistem penanganan sampah di Perkotaan Tersedia Tersedia Tercapai Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Surakarta Tahun 2014 II – 59 NO URAIAN Capaian Indikat or Tahun Realisasi Indikat or Tahun Target Indikat or Tahun Ket erangan 2010 2011 2012 2013 2014 2015 5. Cakupan pengawasan terhadap pelaksanaan AMDAL 100 100 100 100 Tercapai 6. Penegakan hukum lingkungan 100 100 100 100 Tercapai 7. Pemantauan kualitas udara 1 db 1 db 1 db 1 db Tercapai 8. Pemantauan kualitas air sungai 1 db 1 db 1 db 1 db Tercapai 9. Pembangunan IPAl Komunal 1 unit Realisasi 1 kws 1 kws Tercapai 10. Prokasih 2 kawasan 1 kawasan 1 kws 1 kws Tercapai 11. Proper 4 sektor 4 sektor 3 sektor 3 sektor Tercapai 12. Pokja Paklim 1 dokumen Realisasi 1 pokja 1 pokja Tercapai 13. Pembangunan kampung iklim 1 kawasan 1 kawasan 1 kws 1 kws Tercapai Penjelasan: Jenis SPM Tahun Realisasi Prosentase Realisasi Ket erangan SPM Air 2009 27 28,5 2010 37 42,85 2011 48 50 2012 224 8,3 Jumlah target pengawasan bertambah dan jumlah industri yang memenuhi syarat dikurangi PT Wonorejo dan Iskandartex karena kedua perusahaan tsb masuk dalam Proper Provinsi Jateng. Jenis SPM Tahun Realisasi Prosentase Realisasi Ket erangan SPM U dara 2009 34 75 2010 34 75 2011 34 75 2012 215 13,3 Jumlah target pengawasan bertambah dan jumlah industri yang memenuhi syarat dikurangi PT Wonorejo karena perusahaan tsb masuk dalam Proper Provinsi Jateng. Untuk jumlah target proper berkurang dari 4 sektor rumah sakit, pabrik, hotel, restoran menjadi 3 sektor karena setelah tahun 2012 dievaluasi hanya 3 sektor rumah sakit, pabrik, hotel yang dinilai berdampak penting terhadap lingkungan. Sumber: BLH, 2012 Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Surakarta Tahun 2014 II – 60 Realisasi capaian kinerja urusan lingkungan hidup sebagaian besar telah tercapai sesuai dengan target RPJMD Kota Surakarta, misalnya penanganan persampahan skala lingkungan dan fasilitas pengurangan sampah lingkungan. Sedangkan yang perlu mendapatkan perhatian yaitu sistem penanganan sampah perkotaan di Kota Surakarta. Tantangan yang akan dihadapi SKPD dalam menjalankan tugas dan wewenangnya mencapai kondisi untuk meningkatkan capaian kinerja serta mempertimbangkan perkembangan kemajuan Kota Surakarta berupa penangganan sampah di TPA Puteri Cempo, Mojosongo, pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan, perluasan dan peningkatan Ruang Terbuka Hijau. Berdasarkan kondisi tersebut maka garis kebijakan tahun 2014 diarahkan untuk peningkatan penanganan sampah perkotaan melalui upaya keras dalam pembuatan pengolahan sistem persampahan terpadu, pengendalian pemanfaatan ruang, mengembangkan produksi bersih pada limbah rumah tangga, industri kecilmenengah, pembuatan resapan air, pelestarian air tanah, pengendalian dan pengelolaan kualitas lingkungan melalui penurunan pencemaran udara, air dan tanah, pengendalian dampak perubahan iklim, serta peran serta masyarakat dalam peningkatan kesadaran terhadap persampahan kota. Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Surakarta Tahun 2014 II – 61

i. Pertanahan