Laba per saham SUMMARY

PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 531 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2015 AND 2014 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated

3. ESTIMASI DAN PERTIMBANGAN AKUNTANSI

YANG PENTING lanjutan 3. CRITICAL ACCOUNTING ESTIMATES AND JUDGMENTS continued Pengakuan pendapatan dan beban konstruksi Revenue and expense recognition of construction contract Kebijakan pengakuan pendapatan dan beban konstruksi Grup mensyaratkan penggunaan estimasi yang dapat mempengaruhi jumlah yang dilaporkan dari pendapatan dan beban pokok pendapatan. Grup mengakui pendapatan kontrak dan biaya kontrak yang berhubungan dengan kontrak konstruksi berdasarkan tahap penyelesaian aktivitas kontrak pada tanggal akhir periode pelaporan metode persentase penyelesaian. The policy of revenue and expense recognition of construction contract of the Group requires use of estimates which may impact the reported amount of revenues and cost of revenues. The Group recognises revenues and expenses related to construction contracts based on the completion stage of contract activities at end of reporting period percentage of completion method. Grup melaksanakan proyek yang lamanya lebih dari satu periode akuntansi dan dicatat sebagai kontrak konstruksi. Kebijakan akuntansi Grup untuk proyek membutuhkan pendapatan dan biaya yang akan dialokasikan pada periode akuntansi dan pengakuan berikutnya pada akhir periode atas aset atau liabilitas kontrak untuk proyek yang masih dalam proses. Penerapan kebijakan ini mengharuskan manajemen untuk menerapkan pertimbangan dalam memperkirakan total pendapatan dan total biaya yang diharapkan pada setiap proyek. Estimasi tersebut direvisi ketika proyek berlangsung untuk mencerminkan status proyek dan informasi terbaru yang tersedia untuk manajemen, perubahan estimasi tersebut diterapkan secara prospektif. Manajemen proyek melakukan tinjauan rutin untuk memastikan perkiraan terbaru yang sesuai. Perubahan atas estimasi akan dicatat prospektif. Walaupun Grup berkeyakinan bahwa estimasi yang dibuat adalah wajar dan sesuai, perbedaan signifikan pada tahap penyelesaian aktual dapat mempengaruhi secara material pendapatan dan beban pokok pendapatan dari konstruksi. The Group undertakes projects that frequently span more than one accounting period and are accounted for as construction contracts. The Group’s accounting policies for these projects require revenue and costs to be allocated to individual accounting periods and the consequent recognition at period end of contract assets or liabilities for projects is still in progress. The application of these policies requires management to apply judgement in estimating the total revenue and total costs expected on each project. Such estimates are revised as a project progresses to reflect the current status of the project and the latest information available to management. Project management teams perform regular reviews to ensure the latest estimates are appropriate, the changes in estimation is applied prospectively. Change to estimates is accounted for prospectively. While the Group believes that their estimates are reasonable and appropriate, significant differences to the actual completion stage may materially affect the revenues of construction contracts. Pada tanggal 31 Desember 2015, apabila persentase penyelesaian bergerak naik atau turun 3, maka dampak terhadap laba tahun berjalan Grup setelah pajak akan menjadi naik atau turun sebesar Rp 408. As at 31 December 2015, if the percentage of completion increased or decreased by 3, the Group’s after tax profit for the year would decrease or increase by Rp 408.

4. KAS

DAN SETARA KAS DAN DEPOSITO BERJANGKA YANG DIBATASI PENGGUNAANNYA 4. CASH AND CASH EQUIVALENTS AND RESTRICTED TIME DEPOSITS 31122015 31122014 Kas 266 3,527 Cash on hand Kas pada bank 56,810 40,730 Cash in banks Deposito berjangka 3,595 5,318 Time deposits 60,671 49,575 Deposito berjangka yang dibatasi penggunaanya - 14,728 Restricted time deposits PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 532 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2015 AND 2014 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated

4. KAS

DAN SETARA KAS DAN DEPOSITO BERJANGKA YANG DIBATASI PENGGUNAANNYA lanjutan 4. CASH AND CASH EQUIVALENTS AND RESTRICTED TIME DEPOSITS continued

a. Kas pada bank

a. Cash in banks 31122015

31122014 Pihak ketiga Third parties Rupiah Rupiah PT Bank Danamon PT Bank Danamon Indonesia Tbk 40,781 8,925 Indonesia Tbk PT Bank Maybank PT Bank Maybank Indonesia Tbk 2,688 13,658 Indonesia Tbk PT Bank Mandiri Persero Tbk 1,744 2,157 PT Bank Mandiri PerseroTbk PT Bank Central Asia Tbk 90 5,827 PT Bank Central Asia Tbk PT Bank Artha Graha PT Bank Artha Graha International Tbk - 433 International Tbk Lain-lain masing-masing dibawah Rp 250 312 530 Others below Rp 250 each 45,615 31,530 USD USD PT Bank Maybank PT Bank Maybank Indonesia Tbk 1,546 8,833 Indonesia Tbk Lain-lain masing-masing dibawah Rp 250 321 287 Others below Rp 250 each 1,867 9,120 Mata uang lainnya Other currencies Lain-lain masing-masing dibawah Rp 250 62 80 Others below Rp 250 each Pihak berelasi Related party PT Bank Permata Tbk PT Bank Permata Tbk Rupiah 6,922 - Rupiah USD 2,344 - USD 9,266 - Jumlah kas pada bank 56,810 40,730 Total cash in banks

b. Deposito berjangka

b. Time deposits 31122015

31122014 Pihak ketiga Third parties Rupiah Rupiah PT Bank Maybank PT Bank Maybank Indonesia Tbk - 479 Indonesia Tbk Lain-lain masing-masing dibawah Rp 250 - 140 Others below Rp 250 each - 619 USD USD PT Bank Maybank PT Bank Maybank Indonesia Tbk - 680 Indonesia Tbk