Visi, Misi dan Tujuan

Adapun persyaratan pendaftaran calon mahasantri Pesantren Sabilussalam adalah: a. Mengisi formulir pendaftaran b. Pas foto ukuran 3 x 4 2 lembar c. MahasiswaMahasiswi d. Mengikuti tes masuk, yang terdiri dari tes tulis dan tes lisan e. Membayar biaya pendaftaran Rp.100.000,00

6. Sarana dan Prasarana

Pondok Pesantren Sabilussalam memiliki sarana dan prasarana sebagaimana layaknya sebuah tradisi pesantren. Fasilitas yang dimaksud adalah sebagai berikut: a. Pondok asrama Pondok atau asrama yang dimiliki Sabilussalam terdiri dari asrama untuk putra, serta pengurus pesantren. Adapun keadaan fisik asrama sebagai berikut: Luas asrama 250 M 2 dengan kapasitas 4 ruangan yang berada di lantai II untuk kamar tidur santri dengan diberi nama kamar Abu Bakar, kamar Umar bin Khattab, kamar Usman bin Affan dan kamar Ali bin Abi Thalib, 1 kamar untuk keperluan pengurus pesantren berada di lantai dasar, 6 kamar mandi dan 1 ruang kantorsekretariat. b. Ruang Belajar Mengajar Pesantren Sabilussalam memiliki ruang belajar yang terletak di lantai dasar dengan kondisi fisik: berjumlah 5 ruang kelas. Dan 1 aula mini. Pada masing-masing kelas terdapat 1 buah white board. Ruangan ini juga berfungsi sebagai tempat diskusi, seminar dan musyawarah. c. Mushalla Pada umumnya, sebuah pesantren memiliki masjid sebagai tempat mendidik para santri, shalat berjama’ah dan lain-lain. Begitupun Pesantren Sabilussalam memiliki tempat yang sama fungsinya, yaitu mushalla. Dengan luas 50 M 2 dengan panjang: 10 M, lebar: 5 M. d. Perpustakaan untuk menunjang kelancaran proses belajar mengajar dan tercapainya tujuan pendidikan yang hendak dicapai, maka Pesantren Sabilussalam memfasilitasi sarana perpustakaan bagi para santri walaupun masih sangat sederhana.

7. Struktur Organisasi

Sebagai sebuah lembaga pendidikan yang berada di bawah naungan Yayasan Islam Sabilussalam, Pesantren Luhur Sabilussalam Ciputat memiliki struktur organisasi. Untuk lebih jelasnya peneliti menguraikan pada tabel 4.4 sebagai berikut: Tabel 4.4 Struktur organisasi Pesantren luhur sabilussalam ciputat Yayasan Islam Sabilussalam Pesantren Luhur Madrasah Diniyyah Raudhatul Athfal TK Direktur Prof. Dr. H.D Hidayat, MA Asisten Pengurus Dewan Asatidz Bag. Kesantrian Bag. Administrasi Bag. Kurikulum Mahasantri

Dokumen yang terkait

Sistem pendidikan di Pesantren Luhur Sabilussalam Ciputat

1 3 113

EFEKTIVITAS PENERAPAN METODE SOROGAN DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MEMAHAMI KITAB KUNING DI PENDIDIKAN ULAMA TARJIH MUHAMMADIYAH (PUTM) YOGYAKARTA

1 4 108

PENERAPAN METODE SOROGAN DALAM MEMAHAMI KITAB KUNING DI PESANTREN SALAFIYYAH (PESANTREN AS-SAYUTIYYAH KEC. CIPAKU KAB. CIAMIS).

1 2 38

PELAKSANAAN METODE SOROGAN DALAM PEMBELAJARAN KITAB KUNING DI PONDOK PESANTREN DARUSSALAM KELURAHAN KEPATIHAN KECAMATAN/ KABUPATEN TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 19

STUDI KOMPARASI PENERAPAN METODE AMTSILATI DAN METODE AL MIFTAH DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA KITAB KUNING BAGI SANTRI BARU PONDOK PESANTREN SYAICHONA MOH. CHOLIL BANGKALAN.

11 38 118

BAB III METODE PENELITIAN - IMPLEMENTASI METODE DISKUSI DAN BANDONGAN DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN SANTRI MEMBACA KITAB KUNING (Studi Multi Situs di Pondok Pesantren Panggung Tulungagung dan Hidayatul Mubtadi-ien Ngunut Tulungagung) - Institutional Reposi

0 0 12

Penerapan metode sorogan pada pembelajaran Kitab Kuning di Pondok Pesantren Yasin Muara Teweh - Digital Library IAIN Palangka Raya

0 1 89

EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN METODE AMTSILATI DALAM MEMBACA KITAB KUNING DI PONDOK PESANTREN HIDAYATUL MUBTADIIN DEMAK

0 4 118

EFEKTIVITAS PENERAPAN METODE SOROGAN TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA KITAB KUNING DI PONDOK PESANTRENAL-HIKMAH KEDATON BANDAR LAMPUNG - Raden Intan Repository

1 3 116

PENGARUH PENERAPAN METODE SOROGAN TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA KITAB KUNING SANTRI PEMULA (USIA 13-17TAHUN) DI PONDOK PESANTREN NURUL HUDA DESA MUNJUL KABUPATENCIREBON - IAIN Syekh Nurjati Cirebon

0 1 29