Penerapan Model Pembelajaran Strategi REACT pada Pembelajaran

melainkan siswa juga dituntun untuk dapat menerapakan konsep-konsep yang sudah dipelajarinya ke dalam konteks pemanfaatannya dalam kehidupan sehari- hari. 4 Cooperating Memberikan kesempatan kepada siswa belajar bekerjasama dan berbagi. Dalam hal ini siswa akan terlatih untuk dapat berkomunikasi secara baik dengan orang lain. Cara belajar dengan bekerja sama, tukar pendapat, dan komunikasi dengan siswa lain dapat membantu siswa menguasai konsep. 5 Transffering Memberikan kesempatan kepada siswa melakukan transfer pengetahuan matematika dalam penyelesaian masalah matematika dan pada bidang aplikasi matematika yang lainnya.

2.3.2 Penerapan Model Pembelajaran Strategi REACT pada Pembelajaran

Matematika Penerapan pembelajaran ini bisa diartikan sebagai tindakan-tindakan yang akan dilakukan dalam penyampaian materi sesuai dengan model pembelajaran strategi REACT. Langkah-langkah penerapan model pembelajaran strategi REACT sebagaimana telah dijabarkan oleh Center of Occupational Research and Development 1999 yang akan digunakan pada penelitian ini adalah sebagai berikut. 1 Tahap Relating, guru memberikan apersepsi dalam pembelajaran untuk mengkaitkan pembelajaran yang sudah dipelajari dengan pembelajaran yang akan dipelajari, kemudian guru memberikan pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari atau contoh yang ada dalam kehidupan sehari-hari dan setiap siswa dibimbing untuk siap dengan pertanyaan yang diajukan guru. 2 Tahap Experiencing, dalam penyampaian materi siswa dilibatkan dalam proses pembelajaran, guru mengajak siswa untuk bereksperimen dengan alat bantu pembelajaran untuk menemukan sendiri pengetahuannya, guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok dalam bereksperimen dan guru akan mendampingi siswa sehingga siswa dapat mengalami sendiri proses pembangunan pengetahuannya. 3 Tahap Applying, siswa dalam kelompok akan mendapat soal-soal eksperimen dalam membangun pengetahuan yang dipelajari kemudian siswa juga diberi soal-soal yang penyelesaiannya menggunakan konsep- konsep yang dipelajari. 4 Tahap Cooperating, siswa dikondisikan agar saling bertukar pendapat, berkomunikasi secara efektif, berbagi informasi dengan bebas, merespon, dan dapat bekerja sama dalam kelompok. 5 Tahap Transffering, siswa mendapat soal dari berbagai konteks lain, setiap siswa atau kelompok harus menyampaikan hasil atau pendapatnya dan siswa atau kelompok harus menanggapi jawaban atau pendapat tersebut. 6 Tahap penutup, siswa dan guru bersama-sama membuat kesimpulan dan evaluasi. Dalam melaksanakan pembelajaran strategi REACT guru dapat menggunakan alat bantu pembelajaran bisa berupa alat peraga atau yang lainnya dengan guru harus tetap memperhatikan langkah-langkah yang dilakukan dalam pembelajaran stategi REACT.

2.4 Education Games

Dokumen yang terkait

Pengaruh Strategi Konflik Kognitif Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa

3 26 276

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA BANGUN RUANG SISI LENGKUNG DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN REALISTIC Eksperimen Pembelajaran Matematika Pada Bangun Ruang Sisi Lengkung Dengan Menggunakan Pendekatan Realistic Mathematic Education Ditinjau Dari Motiv

0 4 12

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA BANGUN RUANG SISI LENGKUNG DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN REALISTIC Eksperimen Pembelajaran Matematika Pada Bangun Ruang Sisi Lengkung Dengan Menggunakan Pendekatan Realistic Mathematic Education Ditinjau Dari Motiv

0 2 16

PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION Penerapan Pendekatan Realistic Mathematics Education(RME)Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Pokok Bahasan Bangun Ruang sisi Lengkung (PTK Pembelajaran Siswa Kelas IX Semester Gasal SMP Negeri 1 Kemran

0 4 17

PENERAPAN STRATEGI REACT UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMP.

2 12 69

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS MATEMATIKA REALISTIK MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR BERORIENTASI PADA KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS VIII SMP.

3 12 327

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN PROBLEM SOLVINGUNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR SISWA SMP KELAS VIII.

0 1 59

ANALISIS KEMAMPUAN PROBLEM SOLVING SISWA KELAS VIII SMP IT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR.

1 5 86

ANALISIS KESULITAN BELAJAR SISWA PADA MATERI BANGUN RUANG SISI LENGKUNG DI SMP

0 0 13

Penerapan Strategi I-Care berbantuan E-Modul untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Bangun Ruang Sisi Lengkung

0 0 7