Seksi Teknis PKB-KAA Seksi Pendapatan dan Pajak Lainnya Staf Retribusi Staf Pajak Kendaraan Bermotor

54

3. Seksi Teknis PKB-KAA

Yang mempunyai tugas : a. Melakukan pendataan potensi, penetapan, pemungutan dan penagihan, menerima dan memproses usulpengajuan keberatan dari wajib pajak dan membuat daftar jumlah tagihan, tunggakan dan denda PKB, BBNKB, PKAA dan BBNKB. b. Malaksanakan tugas lain yang perlu kepada Kepala Unit, sesuai bidang tugasnya. c. Memberikan masukan yang perlu kepada Kepala Unit, sesuai bidang tugasnya. d. Melaporkan dan mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugasnya kepada Kepala Unit, sesuai standart yang ditetapkan.

4. Seksi Pendapatan dan Pajak Lainnya

Yang mempunyai tugas : a. Melakukan pendataan potensi, penetapan dan penagihan, menerima dan memproses usulpengajuan keberatan dari wajib pajak, membuat daftar jumlah tagihan, tunggakan dan denda PPT- ABTAPU, PBB- KB, SERTA RETRIBUSI dan pendapatan lain-lain, sesuai ketentuan dan standart yang ditetapkan. b. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Unit, sesuai bidang tugasnya. c. Memberikan masukan yang perlu kapada Kepala Unit, sesuai bidang tuagasnya . Universitas Sumatera Utara 55 d. Melaporkan dan mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugasnya kepada Kepala Unit, sesuai standart yang ditetapkan.

5. Staf Retribusi

Yang memiliki tugas : a. Menyempurnakan dan menyusun konsep standart teknis retribusi bagi hasil pajak dan bukan pajak, pembukuan, dan pelaporannya. b. Mengumpulkan, mengolah, dan menyajikan databahan untuk penyempurnaan dan penyusunan jenis retribusi, teknis pemungutan dan tata administrasi retribusi, sosialisasi standar yang sitetapkan serta penetapan target retribusi. c. Mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugasnya kepada Kepala Dinas, sesuai dengan bidang teknisnya.

6. Staf Pajak Kendaraan Bermotor

Yang mempunyai tugas: a. Menghubungi penunggak Pajak Kendaraan bermotor PKB dan Bea Balik kendaraan Bermotor BBNKB dengan surat. b. Membuat laporan pembayaran penunggak PKB dan BBNKB dengan surat. c. Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh Kepala Unit sesuai dengan bidangnya. Universitas Sumatera Utara 56

G. Pedoman Tata Laksana Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap

Dokumen yang terkait

Mekanisme Pemungutan Pajak Kendaraan Bermotor Pada Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap Medan Utara

6 114 57

Pelaksanaan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor Di Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (SAMSAT) Medan Utara

4 52 77

Pelaksanaan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor di Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (SAMSAT) Medan Utara

0 43 65

Penilaian Kualitas Pelayanan Publik Pada Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (SAMSAT) Keliling Di Unit Pelayanan Teknis Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Sumatera Utara Tebing Tinggi

4 63 168

Perancangan Model Aplikasi Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor Berbasis Virtual Private Network Pada Unit Pelayanan Teknis Samsat Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Sumatera Utara

22 153 43

Mekanisme Penghitungan Pajak Kendaraan Bermotor Pada Kantor Sistem Administrasi Manunggal satu Atap (SAMSAT) Medan Selatan

10 107 61

Implementasi Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap Dalam Pengurusan Pajak Kendaraan Bermotor (Studi Pada Kantor SAMSAT UPT Rantauprapat)

3 71 128

Mekanisme Pengenaan Pajak Kendaraan Bermotor Pada Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (SAMSAT) Medan Utara

3 73 57

Mekanisme Pengenaan Pajak Kendaraan Bermotor Pada Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Rantau Prapat.

8 124 61

Upaya Peningkatan Penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor Sebagai Sumber Pendapatan Asli Daerah Pada Kantor Sistem Administrasi Manunggal Di Bawah Satu Atap (SAMSAT) Pematang Siantar

19 128 57