Keaktifan Siswa Hasil Perubahan Perilaku Siswa Setelah Mengikuti Pembelajaran

4.1.3.2 Keaktifan Siswa

Berdasarkan observasi yang telah dilakukan, keaktifan siswa pada saat proses pembelajaran menulis paragraf narasi berlangsung sangat baik yaitu meningkat dari siklus I yang tercatat 27 siswa atau 77,14 menjadi 31 siswa atau 88,57 aktif dalam pembelajaran. Beberapa siswa sudah terlihat lebih aktif dalam mengemukakan pendapat, merespon, bertanya, dan menjawab pertanyaan yang disampaikan oleh guru. Siswa sudah cukup aktif dalam menjawab pertanyaan- pertanyaan pancingan dari guru saat awal pembelajaran. Saat guru menyampaikan materi siswa juga lebih merespon apa yang disampaikan guru dengan baik, dan ketika siswa merasa kesulitan selama proses pembelajaran, siswa juga sudah semakin aktif bertanya terutama kesulitan siswa saat menentukan aspek tindakan atau peristiwa dan aspek penggunaan ejaan. Berdasarkan observasi yang telah dilakukan, keaktifan siswa pada saat proses pembelajaran menulis paragraf narasi dengan menggunakn teknik pertanyaan terbimbing melalui media film berlangsung baik yaitu meningkat dari siklus I yang tercatat 27 siswa atau 77,14 menjadi 31 siswa atau 88,57 aktif dalam pembelajaran. Beberapa siswa sudah terlihat lebih aktif dalam mengemukakan pendapat, merespon, bertanya, dan menjawab pertanyaan yang disampaikan oleh guru. Siswa sudah cukup aktif dalam menjawab pertanyaan- pertanyaan pancingan dari guru saat awal pembelajaran. Saat guru menyampaikan materi siswa juga lebih merespon apa yang disampaikan guru dengan baik, dan ketika siswa merasa kesulitan selama proses pembelajaran, siswa juga sudah semakin aktif bertanya terutama kesulitan siswa didalam penggunaan ejaan. Keaktifan siswa juga dapat diketahui dari hasil jurnal guru. Siswa sudah aktif dalam pembelajaran. Ketika guru menjelaskan materi, siswa memperhatikan dengan baik. Ada juga yang bertanya kepada guru tentang materi yang belum paham. Siswa dengan seksama memperhatikan film y ang ditayangkan oleh guru. Dari hasil dokumentasi foto siklus II ini, keaktifan siswa selama proses pembelajaran sudah baik, hal ini dapat dibuktikan dengan dokumentasi foto berikut. a b Gambar 4.17 Keaktifan Siswa Siklus II Berdasarkan gambar 4.17 menunjukkan bahwa siswa sudah aktif dalam mengikuti proses pembelajaran menulis paragraf narasi siklus II. Gambar a menunjukkan sikap siswa yang antusias pada saat kegiatan pembelajaran. Siswa terlihat memperhatikan dengan sungguh-sungguh. Gambar b siswa memperlihatkan rasa ingin tahu dengan penuh konsentrasi mengikuti proses pembelajaran. Siswa terlihat tunjuk tangan untuk bertanya kepada guru mengenai materi yang kurang dikuasai. Hal ini menunjukkan sikap aktif siswa selama mengikuti proses pembelajaran menulis paragraf narasi dengan teknik pertanyaan terbimbing melalui media film siklus II.

4.1.3.3 Kemanpuan Bekerja sama dan Berbagi dalam Diskusi Kelompok

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARASI MELALUI MEDIA ANIMASI BERBASIS KOMPUTER DENGAN METODE RESITASI PADA SISWA KELAS VII SMP ISLAM DATUK SINGARAJA

2 15 173

Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Narasi melalui Teknik Latihan Terbimbing dengan Media Film Kartun Bernard Bear pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Ciledug Lor Kabupaten Cirebon Tahun Ajaran 2010 2011

2 29 240

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA FOTO IDOLA PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Melalui Media Foto Idola Pada Siswa Kelas VII.8 SMP Negeri 2 Masaran.

0 3 16

PENDAHULUAN Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Melalui Media Foto Idola Pada Siswa Kelas VII.8 SMP Negeri 2 Masaran.

0 3 5

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA FOTO IDOLA PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Melalui Media Foto Idola Pada Siswa Kelas VII.8 SMP Negeri 2 Masaran.

0 4 17

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARATIF MELALUI METODE LATIHAN TERBIMBING DENGAN MEDIA LAGU PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARATIF MELALUI METODE LATIHAN TERBIMBING DENGAN MEDIA LAGU PADA SISWA KELAS XI-3 SMA NEGERI 1 LASEM KECAMATAN

0 0 14

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF MELALUI PENDEKATAN KOOPERATIF TEKNIK CIRC PADA Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf melalui Pendekatan Kooperatif Teknik CIRC Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Wedarijaksa – Pati Tahun Pembelajarn 2011-2012.

0 0 20

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF MELALUI PENDEKATAN KOOPERATIF TEKNIK CIRC Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf melalui Pendekatan Kooperatif Teknik CIRC Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Wedarijaksa – Pati Tahun Pembelajarn 2011-2012.

0 1 32

Peningkatan Keterampilan Menulis Hasil Wawancara Menjadi Bentuk Narasi dengan Teknik Menulis Berita Siswa Kelas VII F SMP Negeri 01 Kandeman, Batang Tahun Ajaran 2008/2009.

0 0 233

(abstrak) PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS HASIL WAWANCARA DALAM BENTUK NARASI DENGAN TEKNIK MENULIS BERITA PADA SISWA KELAS VII F SMP NEGERI 01 KANDEMAN, BATANG TAHUN AJARAN 2008/2009.

0 0 3