Guru membacakan ayat Al-Quran Guru meminta contoh orang yang

E. Penutup waktu 2 menit

No. Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Nilai Karakter

6. Melakukan evaluasi mengenai

pembelajaran yang telah dibahas. Siswa melakukan evaluasi dan menyimak Patuh

7. Guru memberikan tindak

lanjut kepada siswa berupa tugas menulis ayat-ayat Al- Quran terkait materi putus asa dan menghafalkannya. Siswa mencatat tugas yang diperintah guru Pengabdian dan bersikap amanah

8. Guru menutup pelajaran

dengan memimpin doa. Siswa bersama-sama menutup pelajaran dengan mengucap hamdalah dan doa penutup majlis. Religius Media dan Buku Sumber:  Buku Paket Akidah Akhlak untuk MTs. Kelas VIII  LKS PAI SMP MTS Kelas VIII  Al-Quran dan Terjemahnya  Gambar  Spidol, white Board, buku catatan yang relevan. Penilaian I No. Indikator Teknik Bentuk Instrumen penilaian Soal, Kunci jawaban dan pedoman skoring terlampir

1. Menjelaskan

pengertian putus asa. Tes tertulis Tes uraian Jelaskan apa yang dimaksud dengan putus asa? 2. Menyebutkan nilai-nilai negatif dari putus asa. Sebutkan nilai-nilai negatif yang terkandung dalam perbuatan putus asa?

3. Mempraktikan perbuatan

putus asa dalam kehidupan. Berilah contoh perbuatan putus asa yang kamu alami di kehidupan ?

4. Menyebutkan ayat al-quran yang menjelaskan tentang

perbuatan putus asa. Sebutkan ayat al-quran yang menjelaskan tentang perbuatan putus asa ? 5. Menyebutkan hikmah dari menghindari perbuatan putus asa. Sebutkan 2 hikmah dari menghindari perbuatan putus asa dalam kehidupan ? No. Kunci Jawaban Skor 1. Perbuatan putus asa yaitu hilang harapan, patah semangat dan tidak memiliki semangat hidup. 15 2. Tidak ada peningkatan dalam hidup untuk lebih Meningkatkan keimanan kepada Allah, tidak mempecayai bahwa semua itu ujian dan cobaan dari Allah.dll. 20 3. Contoh : si A di berikan sakit, si A sudah berobat ke dokter tetapi tidak kunjung sembuh, ia menyesali nasib yang menimpanya, padahal ia sudah berusaha dengan berobat. Sekarang ia tidak mau lagi berobat. Ia berpikir “percuma saja aku berobat, kalau hasilnya Nihil lebih baik aku mati saja.” 15

Dokumen yang terkait

Penguasaan konsep oleh siswa melalui metode problem solving pada konsep sistem respirasi (eksperimen di MTS Negeri Cipondoh Tangerang)

1 53 182

Penerapan pendekatan problem solving dalam meningkatkan hasil belajar kimia siswa terhadap konsep mol dalam stoikiometri (PTK di kelas X SMAN 2 Cisauk-Tangerang

7 44 219

Penerapan model pembelajaran problem solving untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis matematis siswa: penelitian tindakan kelas di Kelas IV-1 SD Dharma Karya UT

1 4 173

Pengaruh Metode Sosiodrama Terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Akidah Akhlak (Kuasi Eksperimen di MTs Mathlabussa’adah).

4 60 151

Efektifitas pembelajaran akidah akhlak pada siswa kelas IV di madrasah ibtidaiyah Alhikmah Kalibata Jakarta Selatan

3 17 78

Upaya guru akidah akhlak dalam membina akhlak siswa di MTS Ma'arif Sabilull Hudaa Bogor

2 9 84

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING UNTUK MENGURANGI KECEMASAN SISWA DALAM Penerapan Metode Pembelajaran Problem Solving Untuk Mengurangi Kecemasan Siswa Dalam Pembelajaran Matematika (Ptk Pembelajaran Matematika Kelas Viii Semester Gasal Smp N

0 2 16

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING UNTUK MENGURANGI KECEMASAN SISWA DALAM Penerapan Metode Pembelajaran Problem Solving Untuk Mengurangi Kecemasan Siswa Dalam Pembelajaran Matematika (Ptk Pembelajaran Matematika Kelas Viii Semester Gasal Smp

0 1 11

PENERAPAN METODE PROBLEM SOLVING

0 1 1

EFEKTIVITAS METODE RESITASI DAN METODE PROBLEM SOLVING TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKIDAH AKHLAK BAGI SISWA MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) MANGEPONG KECAMATAN TURATEA KABUPATEN JENEPONTO

0 0 73