Confirmatory Factor Analysis Konstruk Eksogen. Confirmatory Factor Analysis Konstruk Endogen

P37 : Saya tidak menyesal memilih kuliah di Perguruan Tinggi Cendana Medan. Pada item pernyataan 37 berdasarkan hasil dari kuesioner yang diisi responden dianalisis ternyata 60 menyatakan setuju, 26 menyatakan ragu-ragu, 12 menyatakan sangat setuju dan 2 menyatakan tidak setuju. Alumni Perguruan Tinggi Cendana tidak menyesal kuliah di Perguruan Tinggi Cendana dijawab 26 ragu ragu ini bisa diartikan bahwa mahasiswa yang sudah alumni banyak yang berasal dari daerah luar kota Medan dimana mereka mengenal kampus selain Cendana karena dari kerabat dan keluarga mereka saja. Jadi bisa dikatakan bahwa pada saat itu mereka hanya mengenal Perguruan Tinggi Cendana saja. 4.4. Proses Analisis Data dan Pembahsan Model Penelitian 4.4.1. Analisis Konfirmatori Confirmatory Factor Analysis Analisis konfirmatori dilakukan atas variabel-variabel yang akan digunakan dalam mendefinisikan sebuah kontruk laten. Analisis ini meliputi dua macam yaitu analisis terhadap konstruk eksogen dan konstruk endogen, berikut adalah analisis mengenai keduanya.

4.4.2. Confirmatory Factor Analysis Konstruk Eksogen.

Analisis ini dilakukan terhadap 2 konstruk laten dengan 12 observed variabel. Hasil pengolahan confirmatory factor analysis konstruk eksogen.Berdasarkan pengolahan data menggunakan Amos 18. Universitas Sumatera Utara i Sumber : Hasil pengolahan data 2013 Gambar 4.2 Confirmatory Factor Analysis Konstruk Eksogen Universitas Sumatera Utara Ringksan uji kelayakan model analisis konfirmatori untuk konstruk eksogen adalah seperti yang terlihat dalam table 4.11 berikut. Tabel 4.12 Indeks Pembahasan Kelayakan Confirmatory Factor Analysis Konstruk Eksogen Goodness of Fit Index Cut-off Value Hasil Analisis Evaluasi Model χ2 – Chi-square Diharapkan kecil df=329 ≤ 277.053 Baik Probability ≥ 0.05 0.983 Baik RMSEA ≤ 0.08 0.000 Baik GFI ≥ 0.90 0.843 Marginal AGFI ≥ 0.90 0.806 Marginal TLI ≥ 0.95 1.456 Baik CFI ≥ 0.95 1.000 Baik Sumber : Hasil pengolahan data 2013 Hasil dari Confirmatory Factor Analysis untuk konstruk eksogen yang digunakan untuk menguji undimensionalitas dimensi-dimensi yang membentuk variabel-variabel laten diatas menunjukkan bahwa nilai hasil model sesuai dengan kriteria Goodness of fit, sehingga model dapat diterima. Tingkat signifikansi sebesar 0.983 menunjukkan bahwa hipotesa nol yang menyatakan bahwa tidak terdapat perbedaan antara matriks Universitas Sumatera Utara kovarians sampel dan matriks kovarians populasi yang diestimasi tidak dapat ditolak dan karena itu konstruk eksogen ini dapat diterima.

4.4.3. Confirmatory Factor Analysis Konstruk Endogen

Hasil dari confirmatory factor analysis untuk konstruk endogen berdasarkan pengolahan data menggunakan amos 18 sebagai berikut: Sumber : Hasil pengolahan data 2013 Gambar 4.3 Confirmatory Factor Analysis Konstruk Endogen Universitas Sumatera Utara Ringkasan uji kelayakan model analisis konfirmatori untuk konstruk endogen adalah seperti yang terlihat dalam tabel berikut. Tabel 4.13 Indeks Pembahasan Kelayakan Confirmatory Factor Analysis Konstruk Endogen Goodness of Fit Index Cut-off Value Hasil Analisis Evaluasi Model χ2 – Chi-square Diharapkan kecil df=26 ≤ 35.377 Baik Probability ≥ 0.05 0.104 Baik RMSEA ≤ 0.08 0.060 Baik GFI ≥ 0.90 0.927 Baik AGFI ≥ 0.90 0.874 Marginal TLI ≥ 0.95 0.930 Marginal CFI ≥ 0.95 0.949 Marginal Sumber : Hasil pengolahan data 2013 4.4.4. Structural Equation Model SEM Setelah dilakukan analisis konfirmatori dan memperoleh model yang fit, maka masing-masing variabel dapat digunakan untuk mendefinisikan konstruk laten. Sehingga analisis full model SEM dapat dilakukan. Hasil analisis tersebut dapat disajikan sebagai berikut. Universitas Sumatera Utara Sumber : Hasil pengolahan data 2013 Gambar 4.4 Structural Equation Model SEM Universitas Sumatera Utara Tabel 4.14 Indeks Pembahasan Kelayakan Structural Equation Model Goodness of Fit Index Cut-off Value Hasil Analisis Evaluasi Model χ2 – Chi-square Diharapkan kecil df=600 ≤ 576.294 Baik Probability ≥ 0.05 0.750 Baik RMSEA ≤ 0.08 0.000 Baik GFI ≥ 0.90 0.780 Marginal AGFI ≥ 0.90 0.742 Marginal TLI ≥ 0.95 1.053 Baik CFI ≥ 0.95 1.000 Baik Sumber : Hasil pengolahan data 2013 Perhitungan terhadap koefisien pengaruh melalui regression weight adalah seperti yang tersaji pada Tabel 4.15 berikut. Tabel 4.15 Regression Weight SEM Estimate S.E. C.R. P Label s --- Produk mosi .198 .378 .525 .600 s --- Harga .136 .175 .779 .436 s --- Promosi .450 .413 1.088 .277 s --- Tempat .865 .315 2.745 .006 s --- Orang .226 .320 .705 .481 s --- Proses .873 .277 3.150 .002 Universitas Sumatera Utara Estimate S.E. C.R. P Label s --- Pelayanan 1.112 .541 2.054 .040 kept --- Sikap .383 .118 3.238 .001 x4 --- Pelayanan 1.000 x3 --- pelayanan 2.338 1.191 1.963 .050 x2 --- pelayanan 2.040 1.029 1.982 .047 x1 --- pelayanan 2.258 1.138 1.984 .047 x9 --- Harga 1.000 x8 --- Harga .661 .241 2.748 .006 x7 --- Harga .257 .192 1.340 .180 x6 --- Harga .897 .268 3.346 x5 --- Harga 1.163 .332 3.499 x12 --- prom 23.772 69.165 .344 .731 x11 --- prom 2.029 1.126 1.802 .072 x10 --- prom 1.000 x15 --- Tempat 1.000 x14 --- tempat 1.113 .254 4.374 x13 --- tempat .889 .216 4.109 x19 --- orang 1.000 x18 --- orang -1.291 .643 -2.008 .045 x17 --- Tempat .355 .394 .900 .368 x16 --- orang -2.299 1.160 -1.982 .047 x24 --- pros 1.000 x23 --- pros .473 .165 2.869 .004 x22 --- pros 1.007 .296 3.406 x21 --- pros .739 .252 2.931 .003 x20 --- pros .682 .202 3.377 x28 --- pel 1.000 x27 --- pel .379 .259 1.463 .144 x26 --- pel .730 .282 2.586 .010 x25 --- pel 1.207 .408 2.960 .003 x32 --- sikap 1.000 x31 --- sikap .602 .081 7.438 x30 --- sikap .501 .103 4.846 x29 --- sikap .603 .099 6.101 x33 --- kept 1.000 x34 --- kept .801 .175 4.572 x35 --- kept .859 .173 4.954 x36 --- kept .882 .155 5.692 x37 --- kept .740 .157 4.709 Sumber : Hasil pengolahan data untuk tesis ini 2013 Sambungan…. Universitas Sumatera Utara

4.4.5. Pembahasan Evaluasi Asumsi SEM .

Dokumen yang terkait

Pengaruh Strategi Bauran Promosi Terhadap Sikap Konsumen Dalam Mengambil Keputusan Menjadi Mahasiswa Pada Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Pase Langsa

0 62 144

Analisis Pengaruh Strategi Bauran Pemasaran Jasa Terhadap Sikap dan Keputusan Mahasiswa dalam Memilih Kuliah Pada Lembaga Politeknik Mandiri Bina Prestasi Medan

1 42 152

Pengaruh Bauran Promosi Pemasaran Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) ITMI Medan

1 41 78

Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (Stie) Ibbi Medan

2 48 173

Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi

1 26 1

Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Pemilihan Perguruan Tinggi Swasta Oleh Calon Mahasiswa Di Kodya Surakarta

0 5 86

IMPLEMENTASI PROGRAM BAURAN PEMASARAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEPUTUSAN MENJADI MAHASISWA STMIK DUTA BANGSA Implementasi Program Bauran Pemasaran Dan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Menjadi Mahasiswa Stmik Duta Bangsa Surakarta.

0 0 17

Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Sikap Mahasiswa dalam Mengambil Keputusan Menjadi Mahasiswa pada Perguruan Tinggi Cendana Medan

0 0 32

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Sikap Mahasiswa dalam Mengambil Keputusan Menjadi Mahasiswa pada Perguruan Tinggi Cendana Medan

0 0 10

Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Sikap Mahasiswa dalam Mengambil Keputusan Menjadi Mahasiswa pada Perguruan Tinggi Cendana Medan

0 0 15