Kerangka Berpikir Hipotesis Tindakan

60 Berdasarkan Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan oleh Hariyuwati 2011 dengan judul “Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran STAD siswa kelas IV SD Negeri 3 Mrisi Kecamatan Tanggungharjo Kabupaten Grobogan pada Semester I Tahun Pelajaran 20112012”, dilihat dari hasil belajar yang diperoleh peserta didik, dapat diambil kesimpulan bahwa model pembelajaran STAD cocok digunakan dalam pembelajaran matematika pada kelas IV. Penelitian tindakan kelas yang dilakukan oleh Hidayati 2011 dengan judul “Upaya Meningkatkan Pembelajaran IPA siswa kelas IV MI Darul Ulum Gondangwetan dengan pendekatan kooperatif model STAD”, dari penelitian tersebut diperoleh kesimpulan bahwa model pembelajaran STAD efektif diterapkan dalam pembelajaran karena terbukti dapat meningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa serta performansi guru. Dengan adanya keberhasilan beberapa penelitian terdahulu yang relevan tentang penerapan model pembelajaran STAD peneliti bermaksud mengadakan penelitian tindakan kelas model pembelajaran STAD berbantuan media tiga dimensi pada mata pelajaran matematika di Kelas IV Sekolah Dasar.

2.3 Kerangka Berpikir

Pembelajaran Matematika selama ini dianggap sulit dan membosankan. Akan tetapi pembelajaran Matematika di SDN 2 Tipar Kidul khususnya kelas IV sudah mengalami perubahan dalam pembelajaran. Hal ini terlihat dari penerapan model dan penggunaan media dalam pembelajaran. 61 Usaha untuk meningkatkan keberhasilan pembelajaran matematika di kelas perlu dukungan dari semua komponen dalam sistem pembelajaran yang ada. Sistem pembelajaran yang dimaksud di dalamnya mencakup penguasaan materi oleh guru, strategimetode pembelajaran yang tepat, pengelolaan kelas yang efektif, penggunaan media dan alat bantu mengajar yang relevan, dan sarana prasarana sekolah. Sesuai dengan tahap perkembangan kognitif yang diajarkan oleh Piaget, bahwa anak SD kelas IV berada pada tahap operasi konkret dimana anak mampu berpikir secara konkret dan mampu menggeneralisasikan objek-objek yang diamatinya sehingga penerapan pembelajaran STAD berbantuan media tiga dimensi dalam pembelajaran matematika pada materi Bangun Ruang Sederhana dapat membantu siswa dalam memahami, dan mengaplikasikan dalam penyelesaian soal-soal. Dengan kata lain, penerapan model pembelajaran STAD berbantuan media tiga dimensi mampu meningkatkan aktivitas dan hasil belajar dalam pembelajaran matematika, dan efektif dalam proses belajar mengajar di kelas dibandingkan dengan tidak menggunakan model pembelajaran berbantuan media tiga dimensi. Selain itu dengan penggunaan media tiga dimensi juga sesuai dengan usia siswa yakni belajar sambil bermain, karena apabila pembelajaran sesuai dengan perkembangannya maka pembelajaran akan lebih bermakna bagi anak. Bermakna dalam hal ini berarti anak dapat memahami dengan baik materi pelajaran yang dipelajarinya dan dapat menerapkannya dalam kehidupan sehari- hari. 62 Dari penjelasan tersebut, maka kerangka berpikir dapat digambarkan dengan skema berikut ini: Gambar 2.1 Kerangka Berpikir PTK

2.4 Hipotesis Tindakan

Berdasarkan kerangka berpikir di atas, maka peneliti mengajukan hipotesis sebagai berikut: 1 Penerapan model pembelajaran STAD berbantuan media tiga dimensi dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa kelas IV mata pelajaran matematika khususnya materi Bangun Ruang Sederhana di SDN 2 Tipar Kidul Banyumas. 2 Penerapan model pembelajaran STAD berbantuan media tiga dimensi dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV mata pelajaran Keadaan Sekarang Hasil Perlakuan 1. Guru dominan menggunakan metode ceramah dan tidak menggunakan media 2. Siswa tidak memperhatikan pelajaran 3. aktivitas dan hasil belajar siswa rendah Penerapan model pembelajaran STAD berbantuan media tiga dimensi pada materi Bangun Ruang Sederhana 1. Peningkatan aktivitas belajar siswa. 2. Peningkatan hasil belajar siswa. 3. Peningkatan performansi guru. 63 matematika khususnya materi Bangun Ruang Sederhana di SDN 2 Tipar Kidul Banyumas. 3 Penerapan model pembelajaran STAD berbantuan media tiga dimensi dapat meningkatkan performansi guru pada pembelajaran matematika khususnya materi Bangun Ruang Sederhana di kelas IV SDN 2 Tipar Kidul Banyumas. 64

BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1 Rancangan Penelitian

Prosedur penelitian yang digunakan dalam penelitian ini dapat dilihat melalui skema sebagai berikut: Arikunto dkk 2009: 16 Gambar 3.1 Skema Prosedur Penelitian Skema tersebut menggambarkan langkah-langkah yang akan ditempuh peneliti dalam melaksanakan penelitian. Langkah-langkah tersebut seperti perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi, berikut merupakan penjelasan dari masing-masing langkah yang ditempuh dalam pelaksanaan penelitian. Refleksi Pengamatan Perencanaan SIKLUS I Pengamatan Perencanaan SIKLUS II Refleksi ?

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN MEDIA TIGA DIMENSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA

0 7 166

Penggunaan Media Tiga Dimensi Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa.

2 9 166

PENGGUNAAN MEDIA TIGA DIMENSI UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI BANGUN RUANG PADA SISWA KELAS VA SD NEGERI 2 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 18 58

JUDUL INDONESIA: UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN STAD PADA KELAS IV SDN 2 REJOSARI

0 2 40

PENERAPAN MODEL QUANTUM LEARNING BERBANTUAN MEDIA PUZZLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MEMBACA AKSARA JAWA NGLEGENA PADA SISWA KELAS III SDN 2 PEKAJA KABUPATEN BANYUMAS

0 24 246

PENERAPAN MODEL SIKLUS BELAJAR BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IVA SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG

0 5 407

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SIFAT SIFAT BANGUN DATAR SISWA KELAS V SDN 2 KALIORI BANYUMAS MELALUI MODEL JIGSAW BERBANTUAN MEDIA PAPAN BERPAKU

1 20 296

PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA RUANG DIMENSI TIGA REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION SEBAGAI PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA RUANG DIMENSI TIGA

0 0 17

PENGGUNAAN ALAT PERAGA TIGA DIMENSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG.

0 2 32

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE BERBANTUAN MEDIA BLOK PECAHAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SDN 1 DAREN

0 0 23