Perumusan masalah PERUMUSAN DAN PEMBATASAN MASALAH .1 Pembatasan masalah

sikap, norma subjektif, pengalaman menyumbang dan faktor demografis. BAB 3 : Metode Penelitian Membahas mengenai populasi, sampel dan teknik pengambilan sampel, variabel penelitian dan definisi operasional variabel, instrumen pengumpulan data, uji validitas konstruk, teknik analisis data dan prosedur penelitian. BAB 4 : Hasil Penelitian Membahas mengenai gambaran umum subjek penelitian, hasil deskripsi penelitian dan hasil hipotesis penelitian BAB 5 : Kesimpulan, Diskusi dan Saran Membahas mengenai kesimpulan, diskusi, saran teoritis dan praktis 13

BAB 2 LANDASAN TEORI

2.1 Intensi Menyumbang Intention Donate

Sebelum menjelaskan mengenai definisi intensi menyumbang, penulis terlebih dahulu akan menjelaskan mengenai teori intensi. 2.1.1 Pengertian 2.1.1.1 Pengertian intensi Intensi adalah letak dimensi subyektif seseorang yang melibatkan hubungan antara dirinya dengan perbuatan tertentu, oleh karena itu, mengarah pada probabilitas subyektif seseorang yang akan menunjukkan perilaku Fishbein Ajzen, 1975. Ajzen 1991 menjelaskan i ntentions are assumed to capture the motivational factors that influence a behaviour and to indicate how hard people are willing to try or how much effort they would exert to perform the behaviour intensi diasumsikan faktor – faktor motivasi yang berdampak pada perilaku, sebagai indikasi, seberapa kuat keinginan individu untuk mencoba dan berapa banyak usaha untuk menampilkan perilaku tersebut. Sedangkan menurut Ajzen 2002 intensi diasumsikan sebagai penyebab langsung dari perilaku.

2.1.1.2 Pengertian intensi menyumbang

Menyumbang adalah sejumlah uang yang disumbangkan untuk sebuah organisasi tertentu dan sekelompok orang untuk kesejahteraan individu Awan Hamed, 2014. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam Muslim, 2013, donasi dapat diartikan sebagai sumbangan tetap berupa uang dari penderma kepada perkumpulan, atau dapat juga diartikan sebagai pemberian atau hadiah. Sedangkan