Tahap perencanaan Prosedur atau Langkah-langkah PTK

59 3.5.1 Siklus I 3.5.1.1 Perencanaan Pada tahap perencanaan di siklus I, kegiatan yang dipersiapkan sebelum memulai tindakan antara lain: 1 Mengidentifikasi masalah, mendiagnosis masalah, dan mengembangkan pemecahan masalah. 2 Merancang rencana pembelajaran. 3 Merancang media pembelajaran. 4 Menyusun lembar pengamatan performansi guru. 5 Menyusun lembar pengamatan aktivitas siswa. 6 Menyusun Lembar Kerja Siswa LKS, soal tes akhir, dan tes formatif 1 beserta kisi-kisinya.

3.5.1.2 Pelaksanaan Tindakan

Tahap yang kedua yaitu tahap pelaksanaan tindakan. Kegiatan yang dilakukan dalam PTK pada tahap pelaksanaan tindakan antara lain: 1 Menyiapkan rencana pembelajaran. 2 Menyiapkan media pembelajaran dan lembar kegiatan siswa. 3 Menyiapkan lembar pengamatan aktivitas belajar siswa dan performansi guru yang terdiri dari APKG 1 perencanaan pembelajaran dan APKG 2 pelaksanaan pembelajaran kemudian memberikannya kepada observer untuk mengamati proses pembelajaran. 4 Melakukan pengelolaan kelas. 5 Menyampaikan tujuan pembelajaran. 60 6 Melaksanakan pembelajaran dengan model Jigsaw berbantuan dengan media papan berpaku. 7 Siswa mengerjakan tes formatif pada akhir siklus 1.

3.5.1.3 Observasi

Setelah melakukan tindakan, tahap selanjutnya yaitu melakukan observasi. Kegiatan yang harus dilakukan pada tahap observasi antara lain: 1 Rata-rata nilai hasil belajar siswa kelas V 2 Banyaknya siswa yang tuntas belajar 3 Persentase tuntas belajar secara klasikal. 4 Aktivitas belajar siswa Keterlibatan siswa dalam kegiatan pembelajaran dari awal sampa akhir. 5 Performansi guru Performasi guru diamati melalui APKG 1 untuk perencanaan pembelajaran dan APKG 2 untuk pelaksanaan pembelajaran.

3.5.1.4 Refleksi

Refleksi merupakan langkah untuk menganalisis semua kegiatan yang dilakukan. Aspek yang dianalisis yaitu hasil pengamatan performansi guru, hasil belajar siswa serta aktivitas belajar siswa pada sikus I. Analisis digunakan untuk mengetahui kekurangan dan kelebihan aspek-aspek yang diamati pada siklus I dan digunakan untuk merencanakan siklus II.

Dokumen yang terkait

KEEFEKTIFAN MODEL JIGSAW TERHADAP MINAT DAN HASIL BELAJAR SIFAT SIFAT BANGUN DATAR PADA SISWA KELAS V SDN RANJINGAN BANYUMAS

1 24 254

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATERI POKOK SIFAT SIFAT BANGUN DATAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 2 KALIKAJAR KALIGONDANG

0 4 309

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA TENTANG SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR DENGAN MENGGUNAKAN METODE Peningkatan Motivasi Belajar Matematika Tentang Sifat-Sifat Bangun Datar Dengan Menggunakan Metode Permainan Tebak Kata Pada Siswa Kelas V SDN 02 Dawung Ke

0 1 14

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA TENTANG SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR DENGAN MENGGUNAKAN METODE Peningkatan Motivasi Belajar Matematika Tentang Sifat-Sifat Bangun Datar Dengan Menggunakan Metode Permainan Tebak Kata Pada Siswa Kelas V SDN 02 Dawung Ke

0 1 12

PENINGKATAN PEMAHAMAN SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION Peningkatan Pemahaman Sifat-Sifat Bangun Datar Melalui Strategi Pembelajaran Group Investigation Pada Siswa Kelas V SDN Bakaran Kulon 01 Juwana Pati Tahun A

0 1 16

PENINGKATAN PEMAHAMAN SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR MELALUI Peningkatan Pemahaman Sifat-Sifat Bangun Datar Melalui Strategi Pembelajaran Group Investigation Pada Siswa Kelas V SDN Bakaran Kulon 01 Juwana Pati Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 15

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG SIFAT BANGUN DATAR MELALUI MEDIA UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG SIFAT BANGUN DATAR MELALUI MEDIA MODEL BANGUN DATAR PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 04 KUTO TAHUN 2010/2011.

0 1 15

PENERAPAN MODEL THINK TALK WRITE (TTW) DENGAN MEDIA BANGUN DATAR DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA TENTANG SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 JATISARI.

0 0 18

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATERI BANGUN DATAR PADA SISWA KELAS II SD N PIRING MELALUI MEDIA PAPAN BERPAKU.

0 0 213

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PENCERMINAN BANGUN DATAR MENGGUNAKAN MEDIA PAPAN BERPAKU DI SDN 06 SUKARAMAI

0 0 10