Risiko pasar Market risk

PT PERTAMINA PERSERO DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 5158 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Dinyatakan dalam ribuan Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in thousands of US Dollar, unless otherwise stated 46. KEBIJAKAN MANAJEMEN RISIKO lanjutan 46. RISK MANAGEMENT POLICY continued

b. Risiko keuangan lanjutan

b. Financial risk continued

I. Risiko pasar lanjutan

I. Market risk continued

ii Risiko harga komoditas lanjutan ii Commodity price risk continued - Kondisi cuaca dan musim; - Perubahan kebijakan penentuan harga dari kompetitor dan Pemerintah; dan - Kondisi ekonomi global, domestik dan regional. - Weather conditions and seasonality; - Changes in pricing policies of competitors and the Government; and - Overall global, domestic and regional economic conditions. Risiko yang dijelaskan di atas merupakan risiko usaha normal yang dialami oleh Grup. Grup tidak melakukan transaksi derivatif dan harga produk ditetapkan sesuai dengan harga pasar. The risks explained above are normal business risks which are experienced by the Group. The Group does not engage in derivative transactions and product prices are determined based on market prices. Grup memitigasi risiko secara alami melalui manajemen pengadaan komoditas dengan menggunakan Crude Oil Management System COMS guna mendapatkan harga minyak mentah yang kompetitif untuk mendukung produksi produk minyak dengan hasil yang optimal. The Group mitigates the risk by commodity procurement management using the Crude Oil Management System COMS to acquire competitive crude prices to support production of petroleum products with the most optimum results. Grup ikut serta dalam kontrak komoditas fisik sebagai bagian kegiatan usaha normal. Kontrak ini bukan merupakan derivatif dan diukur pada harga perolehan. Dalam hal ini, Grup tidak terekspos risiko harga komoditas karena harga ditentukan pada saat tanggal pembelian. The Group also participates in physical commodity contracts in the normal course of business. These contracts are not derivatives and are measured at cost. In this case, the Group is not exposed to commodity price risk because the price has been determined at the date of purchase. iii Risiko tingkat suku bunga arus kas dan nilai wajar iii Cash flow and fair value interest rate risk Grup memiliki eksposur risiko suku bunga arus kas dan nilai wajar suku bunga yang disebabkan oleh posisi aset dan liabilitas keuangan, terutama untuk menjaga arus kas agar dapat memenuhi kebutuhan dana operasi dan pengadaan modal. The Group is exposed to cash flow and fair value interest rate risk due to its financial asset and liabilities position, mainly to maintain cash flow in order to meet the needs of operational and capital expenditure. PT PERTAMINA PERSERO DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Lampiran 5159 Schedule CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2013 DAN 2012 Dinyatakan dalam ribuan Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2013 AND 2012 Expressed in thousands of US Dollar, unless otherwise stated 46. KEBIJAKAN MANAJEMEN RISIKO lanjutan 46. RISK MANAGEMENT POLICY continued