Kadar Aspal Emulsi Perkiraan Campuran RAP Gradasi Ekstraksi Kadar Aspal Emulsi Perkiraan Campuran RAP tanpa Ekstraksi

Tabel 4.7. Hasil Pemeriksaan Aspal Emulsi CSS - 1H No. Property Unit Metode Hasil Spesifikasi 1 Kekentalan Sayboltbolt furol pada 25°C Detik ASTM D-244 37 20-100 2 Stabilitas penyimpanan 24 jam ASTM D-244 0,8 1 3 Muatan Listrik partikel - ASTM D-244 Positif Positif 4 Campuran Semen ASTM D-244 0,4 Maks 2,0 5 Analisa Saringan ASTM D-244 Maks 0,1 6 - Kadar Minyak ASTM D-244 Maks 3,0 - Kadar residu ASTM D-244 60,03 Min 57 7 Penetrasi residu Mm ASTM D-5 136 100-250 8 Daktilitas Residu Cm ASTM D-113 140 Min 57 9 Kelarutan residu dalam C2HCL3 ASTM D-2042 99,8 Min 97,5 10 Kadar Air - - Somber: PT. Hutama Prima

5. Perencanaan Campuran dari Bahan Bongkaran RAP

Perencanaan campuran daur ulang dilakukan dengan dua perlakuan. Perlakuan pertama campuran gradasi agregat RAP hasil ekstraksi ditambah agregat baru dan filler. Perhitungkan pemakaian aspal baru disesuaikan dengan kandungan aspal yang menyelimuti RAP, selanjutnya disebut Campuran E. Campuran kedua adalah gradasi agregat RAP tanpa memperhitungkan kadar aspal yang ada. RAP dianggap murni sebagai agregat kemudian ditambah agregat baru dan filler agar memenuhi gradasi campuran aspal emulsi, disebut campuran A.

a. Kadar Aspal Emulsi Perkiraan Campuran RAP Gradasi Ekstraksi

Untuk mendapatkan gradasi sesuai spesifikasi campuran aspal emulsi, hasil analisa saringan agregat hasil ekstraksi sebagaimana Tabel 4.3. ditambah agregat peremaja dengan kombinasi 90 RAP, 8 CA dan 2 filler. Gradasi gabungan campuran tersebut disajikan pada Tabel 4.8 sedangkan perhitungan Job Mix Formula dapat dilihat pada Lampiran E halaman 130. Tabel 4.8. Batas Gradasi Gabungan Agregat Hasil Ekstraksi No Saringan Batas Gradasi mm Inch Lolos Tertahan Spesifikasi 19,1 34 100,00 0 100,00 12,5 12 90,27 9,73 75 – 100 9,52 38 81,87 8,40 60 – 85 4,75 4 49,56 32,32 35 – 55 2,36 8 33,40 16,16 20 – 35 0,30 50 16,20 17,20 10 – 22 0,075 200 7,69 8,51 2 – 10 PAN PAN 0,00 7,69 0,00 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 0,01 0,1 1 10 100 Ukuran Saringan mm L o lo s S a ri n g an Bts Bw h Bts Ats Gradasi Gab Gambar 4.3 . Grafik Gradasi Gabungan Agregat RAP hasil Ekstraksi Kadar aspal emulsi perkiraan ditentukan dengan cara perhitungan data persentase agregat tertahan tiap saringan dengan menggunakan Rumus 2.1, dimana : A = 9,73 + 8,40 + 32,32 + 16,16 = 66,60 B = 17,20 + 8,51 =25,71 C = 7,69 P = 0,05A+0,1B+0,5C = 0,05 x 66,60 + 0,1 x 25,71 - 0,5 x 7,69 = 9.75 Selanjutnya kebutuhan penambahan aspal baru untuk campuran ini dihitung dengan menggunakan Rumus 2.2 sebagai berikut : P = aspal emulsi perkiraan = 9,75 Pa = kandungan aspal pada RAP = 4,8 Pp = desimal RAP dlm Campuran = 0,9 R = koef untuk aspal emulsi 0,60-0,65= 0,65 maka : 65 , 90 , 8 , 4 75 , 9 Pr − − = = 5,43 Jadi kebutuhan penambahan aspal emulsi adalah 5,43 .

b. Kadar Aspal Emulsi Perkiraan Campuran RAP tanpa Ekstraksi

Untuk mendapatkan gradasi gabungan sesuai spesifikasi, hasil gradasi analisa saringan agregat tanpa ekstraksi ditambah agregat peremaja dengan kombinasi 95 RAP, 3 agregat halus dan 2 filler. Analisis secara rinci disajikan pada Lampiran F halaman 141, sedangkan batas gradasi gabungan disajikan pada Tabel 4.9. Tabel 4.9. Batas Gradasi Gabungan Agregat tanpa Ekstraksi No Saringan Batas Gradasi Mm Inch Lolos Tertahan Spesifikasi 19,1 34 100,00 100,00 12,5 12 90,88 9,12 75 – 100 9,52 38 77,07 13,81 60 – 85 4,75 4 44,55 32,53 35 – 55 2,36 8 31,95 12,60 20 – 35 0,30 50 9,21 22,74 10 – 22 0,075 200 4,21 5,00 2 – 10 PAN PAN 0,00 4,21 0,00 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 0,01 0,1 1 10 100 Ukuran Saringan m m L o los S a ri nga n Bts Bw h Bts Atas Gradasi Gab Gambar 4.4. Grafik Gradasi Gabungan Agregat RAP tanpa Ekstraksi Kadar aspal emulsi perkiraan ditentukan dengan cara perhitungan data persentase agregat tertahan tiap saringan dengan menggunakan Rumus 2.1 sebagai berikut. Dari gradasi gabungan tersebut di atas diketahui : A = 9,12 +13,81 + 32,48 + 11,70 = 68,05 B = 21,13 + 4,76 =27,73 C = 8,28 P = 0,05A+0,1B+0,5C = 0,05 x 68,05 + 0,1 x 27,73 - 0,5 x 8,28 = 8,28 Jadi kadar aspal emulsi perkiraan untuk campuran gradasi tanpa ekstraksi adalah sebesar 8,28.

6. Hasil Pemeriksan Kadar Air Penyelimutan