Pemberian Skor Uji Prasyarat

 Jika F hitung F tabel , maka Ho ditolak, yang berarti varians kedua populasi tidak homogen 6 Mencari dk pembilang varians terbesar dan dk penyebut varians terkecil, dengan rumus: dk 1 = n-1 dk 2 = n-2 7 Menghitung F hitung dan F tabel kemudian membandingkan hasil F hitung dan F tabel berdasarkan kriteria yang telah ditentukan.

3. Uji Hipotesis

Uji hipotesis dilakukan setelah dilakukan uji prasyarat dan jika data dinyatakan berdistribusi normal, maka untuk menguji hipotesis digunakan uji t. Rumus untuk uji t yaitu : 19 √ Dengan: √ Keterangan : = rata-rata skor kelompok eksperimen = rata-rata skor kelompok kontrol = varians gabungan kelompok eksperimen dan kontrol = varians kelompok eksperimen = varians kelompok kontrol 19 Ibid,h. 239 = jumlah anggota sampel kelompok eksperimen = jumlah anggota sampel kelompok kontrol Langkah selanjutnya adalah sebagai berikut: 1 Mengajukan hipotesis, yaitu: a Uji kesamaan dua rata-rata hasil pretest H : µ 1 = µ 2 Tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara rata-rata skor pretest kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. H a : µ 1 ≠ µ 2 Terdapat perbedaan yang signifikan antara rata-rata skor pretest kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol. b Uji kesamaan dua rata-rata hasil posttest H : µ 1 = µ 2 Tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara rata-rata skor posttest kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. H a : µ 1 ≠ µ 2 Terdapat perbedaan yang signifikan antara rata-rata skor posttest kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol. 2 Menghitung nilai t hitung dengan rumus uji t 3 Menentukan derajat kebebasan dk dengan rumus: dk = + 4 Menentukan nilai t-tabel dengan α = 0.05 5 Menguji hipotesis Jika t hitung t tabel maka H diterima pada tingkat kepercayaan 0.95. dan jika t hitung ≤ t tabel atau t tabel ≤ t hitung maka Ha diterima pada tingkat kepercyaan 0.95. 51

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMA Islam YASPIA Cibarusah, pada kelas X-A sebagai kelas eksperimen dan X-B sebagai kelas kontrol semester II pada materi hidrokarbon. Data hasil belajar kimia siswa disajikan berdasarkan pada tujuan yang telah dirumuskan meliputi data nilai pretest dan posttest dari dua kelompok yang berbeda. Kelompok eksperimen dalam pembelajaran menggunakan media pembelajaran berbasis komputer dengan program flash sebanyak 30 siswa dan kelompok kontrol dalam pembelajaran menggunakan slide powerpoint sebanyak 30 siswa. Instrumen yang digunakan pada pretest dan posttest dalam penelitian ini adalah tes kognitif sebanyak 20 soal pilihan ganda untuk mengukur hasil belajar siswa yang sudah dilakukan uji validasi, reliabilitas, daya beda dan tingkat kesukaran pada siswa yang sudah belajar materi hidrokarbon lampiran 7. Berikut ini disajikan data dari dua kelompok subjek penelitian, yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol yang diambil dari hasil pretest dan posttest.

1. Hasil Pretest Kelompok Eksperimen Dan Kelompok Kontrol

Berdasarkan hasil pretest kelompok eksperimen dan kelompok kontrol diperoleh perbandingan data sebagai berikut lampiran 9: Tabel 4.1. Data Hasil Pretest Kelompok Eksperimen Dan Kelompok Kontrol. Deskripsi Kelompok Eksperimen Kelompok Kontrol N 30 30 Minimum 10 10 Maksimum 50 50 Rata-rata 23.73 30,50 Standar deviasi 8.76 12.43 Berdasarkan Tabel 4.1 di atas, menunjukan hasil pretest dari kedua kelompok. Terlihat bahwa nilai minimum yang diperoleh siswa kelompok eksperimen adalah 10 dan nilai maksimum yang diperoleh kelompok eksperimen adalah 50. Selain itu, nilai rata-rata yang diperoleh kelompok eksperimen adalah 23,73 sedangkan yang lebih tinggi adalah nilai rata-rata kelompok kontrol yaitu 30,50. Namun nilai rata-rata perolehan kedua kelompok masih tergolong sangat rendah.

2. Hasil Posttest Kelompok Eksperimen dan Kelompok Kontrol

Berdasarkan hasil posttest kedua kelompok terdapat perubahan nilai menjadi lebih baik, namun nilai yang paling tinggi banyak diperoleh kelompok eksperimen dibandingkan dengan kelompok kontrol lampiran 10 . Berikut ini disajikan Tabel hasil posttest kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Tabel 4.2 Data Hasil Posttest Kelompok Eksperimen Dan Kelompok Kontrol. Deskripsi Kelompok Eksperimen Kelompok Kontrol N 30 30 Minimum 60 55 Maksimum 95 95 Rata-rata 83.10 77,37 Standar deviasi 9.39 12.42 Tabel 4.2 di atas menunjukan hasil posttest kelompok penelitian. Nilai maksimum posttest yang diperoleh kelompok eksperimen lebih tinggi dari njlai maksimum kelompok kontrol yaitu 95. Selain itu, nilai rata-rata kedua kelompok juga menunjukan perbedaan yaitu 83.10 untuk nilai rata-rata kelompok eksperimen dan 77.37 untuk nilai rata-