Penjelasan Responden atas Variabel Penelitian 1. Hipotesis 1:

4.1.3. Penjelasan Responden atas Variabel Penelitian 4.1.3.1. Hipotesis 1: a. Penjelasan Responden atas Variabel Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Manajer Konstruksi X Jawaban responden atas penjelasan yang telah dilakukan oleh perusahaan berhubungan dengan keamanan dalam bekerja dapat dilihat pada Tabel 4.5 berikut: Tabel 4.5. Jawaban Responden atas Penjelasan yang Telah Dilakukan oleh Perusahaan Berhubungan dengan Keamanan dalam Bekerja Jawaban Jumlah orang Sangat jelas sekali 9 20.9 Sangat jelas 26 60.5 Jelas 7 16.3 Kurang jelas 1 2.3 Tidak jelas sekali Total 43 100.0 Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Berdasarkan Tabel 4.5 di atas menunjukkan mayoritas responden menyatakan sangat jelas atas penjelasan yang telah dilakukan oleh perusahaan berhubungan dengan keamanan dalam bekerja. Hal ini dikarenakan pihak perusahaan senantiasa memberikn penjelasan tentang bahaya yang dihadapi dalam melaksanakan pekerjaan di suatu proyek. Sedangkan minoritas responden yang menyatakan kurang jelas atas penjelasan yang telah dilakukan oleh perusahaan berhubungan dengan keamanan dalam bekerja dikarenakan masih terbatasnya alat peraga yang dibutuhkan dalam penjelasan yang telah dilakukan. Penjelasan responden atas ketersediaan rambu bahaya dalam lingkungan pekerjan di proyek untuk menghindari terjadinya kecelakaan kerja dapat dilihat pada Tabel 4.6 berikut: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.6. Penjelasan Responden atas Ketersediaan Rambu Bahaya dalam Lingkungan Pekerjan di Proyek untuk Menghindari Terjadinya Kecelakaan Kerja Jawaban Jumlah orang Sangat tersedia sekali 15 34.9 Sangat tersedia 23 53.5 Tersedia 5 11.6 Kurang tersedia Tidak tersedia sekali Total 43 100.0 Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Berdasarkan Tabel 4.6 di atas menunjukkan mayoritas responden menyatakan sangat tersedia atas ketersediaan rambu bahaya dalam lingkungan pekerjan di proyek untuk menghindari terjadinya kecelakaan kerja. Hal ini dikarenakan sudah banyaknya rambu bahaya yang terpasang di setiap lokasi proyek. Penjelasan responden atas kewajiban penggunaan alat pelindung bagi seluruh pekerja proyek pada saat berada di lokasi proyek dapat dilihat pada Tabel 4.7 berikut: Tabel 4.7. Penjelasan Responden atas Kewajiban Penggunaan Alat Pelindung bagi Seluruh Pekerja Proyek pada Saat Berada di Lokasi Proyek Jawaban Jumlah orang Sangat wajib sekali 12 27.9 Sangat wajib 25 58.1 Wajib 4 9.3 Kurang wajib 2 4.7 Tidak wajib sekali Total 43 100.0 Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Berdasarkan Tabel 4.7 di atas menunjukkan mayoritas responden menyatakan sangat wajib atas kewajiban penggunaan alat pelindung bagi seluruh pekerja proyek pada saat berada di lokasi proyek. Hal ini dikarenakan tidak diizinkannya pekerja yang masuk ke lokasi proyek tanpa menggunakan alat pelindung yang disarankan. Sedangkan minoritas responden yang menyatakan kurang wajib atas kewajiban penggunaan alat pelindung bagi Universitas Sumatera Utara seluruh pekerja proyek pada saat berada di lokasi proyek dikarenakan penggunaan alat pelindung masih belum terawasi terus menerus sehingga beberapa pekerja telihat mengabaikan penggunaan alat pelindung tersebut.

b. Penjelasan Responden Atas Variabel Keberhasilan Proyek Y

Penjelasan responden atas kesesuaian antara biaya yang digunakan untuk menyelesaikan suatu proyek dengan biaya yang dianggarkan dapat dilihat pada Tabel 4.8 berikut: Tabel 4.8. Penjelasan Responden atas Kesesuaian antara Biaya yang Digunakan untuk Menyelesaikan Suatu Proyek dengan Biaya yang Dianggarkan Jawaban Jumlah orang Sangat sesuai sekali 9 20.9 Sangat sesuai 25 58.1 Sesuai 8 18.6 Kurang sesuai 1 2.3 Tidak sesuai sekali Total 43 100.0 Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Berdasarkan Tabel 4.8 di atas menunjukkan mayoritas responden menyatakan sangat sesuai atas kesesuaian antara biaya yang digunakan untuk menyelesaikan suatu proyek dengan biaya yang dianggarkan. Hal ini dikarenakan segala perhitungan pembiayaan suatu proyek sudah dilakukan dengan cermat. Sedangkan minoritas responden yang menyatakan kurang sesuai atas kesesuaian antara biaya yang digunakan untuk menyelesaikan suatu proyek dengan biaya yang dianggarkan dikarenakan terjadinya kenaikan material yang di luar dari prediksi anggaran suatu proyek. Penjelasan responden atas kesesuaian antara waktu yang digunakan dalam penyelesaian proyek dengan waktu yang direncanakan dapat dilihat pada Tabel 4.9 berikut: Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Program Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Waskita Karya Medan

16 160 138

MODEL MANAJEMEN RISIKO TERHADAP KINERJA BIAYA DAN WAKTU PELAKSANAAN MODEL MANAJEMEN RISIKO TERHADAP KINERJA BIAYA DAN WAKTU PELAKSANAAN PROYEK KONSTRUKSI.

0 3 13

STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI DI DAERAH STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI DI DAERAH YOGYAKARTA DAN JAWA TENGAH.

0 3 13

STK STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI.

0 3 12

PENDAHULUAN STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI.

0 4 6

Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksanaan Proyek di PT. Waskita Karya (Persero) Medan

0 0 28

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu - Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksana

0 2 59

BAB I PENDAHULUAN - Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksanaan Proyek di PT. Waskita Karya (

0 0 15

Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksanaan Proyek di PT. Waskita Karya (Persero) Medan

0 0 23

PEMODELAN PENGARUH BUDAYA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP KINERJA PROYEK KONSTRUKSI TUGAS AKHIR - PEMODELAN PENGARUH BUDAYA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP KINERJA PROYEK KONSTRUKSI

0 1 16