Hasil Analisis Regresi Berganda Hipotesis Kedua Koefisien Determinasi R-Square

Berdasarkan pada Gambar 4.4 di atas terlihat bahwa titik-titik menyebar di atas dan di bawah angka 0 pada sumbu Y. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa persamaan regresi berganda hipotesis kedua terbebas dari asumsi heteroskedastisitas.

4.1.5.2. Hasil Analisis Regresi Berganda Hipotesis Kedua

Pengujian hipotesis kedua menyatakan bahwa pendidikan dan masa kerja berpengaruh terhadap pemahaman Manajer Konstruksi PT. Waskita Karya Persero Medan. Tabel 4.30. Koefisien Regresi Berganda Hipotesis Kedua Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients B Std. Error Beta 1 Constant 3.881 1.614 Pendidikan X 1 .622 .202 .329 Masa Kerja X 2 1.179 .211 .598 a Dependent Variable: Pemahaman Manajer Konstruksi Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Berdasarkan pada Tabel 4.30 di atas, maka persamaan regresi berganda dalam penelitian adalah: Ŷ = 3,881 + 0,622 X 1 + 1,179 X 2 Pada persamaan tersebut dapat dilihat bahwa pendidikan dan masa kerja memiliki kemampuan untuk mempengaruhi pemahaman Manajer Konstruksi PT. Waskita Karya Persero Medan. Pendidikan dan masa kerja mempunyai koefisien regresi positif yang membuktikan kontribusinya terhadap pemahaman Manajer Konstruksi PT. Waskita Karya Persero Medan. Hal ini menunjukkan bahwa pemahaman Manajer Konstruksi PT. Waskita Karya Persero Medan dapat dipengaruhi oleh pendidikan dan masa kerja. Universitas Sumatera Utara

4.1.5.3. Koefisien Determinasi R-Square

Nilai koefisien determinasi R 2 dipergunakan untuk mengukur besarnya pengaruh variabel bebas pendidikan dan masa kerja terhadap pemahaman Manajer Konstruksi PT. Waskita Karya Persero Medan. Tabel 4.31. Koefisien Determinasi Hipotesis Kedua Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .831a .690 .675 1.252 a Predictors: Constant, Masa Kerja, Pendidikan b Dependent Variable: Pemahaman Manajer Konstruksi Sumber: Hasil Penelitian, 2012 Data Diolah Berdasarkan Tabel 4.31 diperoleh nilai koefisien determinasi sebesar 0,690. Hal ini menunjukan bahwa variabel pendidikan dan masa kerja memiliki kemampuan menjelaskan pengaruhnya terhadap variabel pemahaman Manajer Konstruksi PT. Waskita Karya Persero Medan sebesar 69. Sedangkan sisanya sebesar 31 merupakan pengaruh dari variabel bebas lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

4.1.5.4. Uji Serempak Hipotesis Kedua

Dokumen yang terkait

Pengaruh Program Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Waskita Karya Medan

16 160 138

MODEL MANAJEMEN RISIKO TERHADAP KINERJA BIAYA DAN WAKTU PELAKSANAAN MODEL MANAJEMEN RISIKO TERHADAP KINERJA BIAYA DAN WAKTU PELAKSANAAN PROYEK KONSTRUKSI.

0 3 13

STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI DI DAERAH STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI DI DAERAH YOGYAKARTA DAN JAWA TENGAH.

0 3 13

STK STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI.

0 3 12

PENDAHULUAN STUDI PELAKSANAAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI.

0 4 6

Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksanaan Proyek di PT. Waskita Karya (Persero) Medan

0 0 28

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu - Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksana

0 2 59

BAB I PENDAHULUAN - Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksanaan Proyek di PT. Waskita Karya (

0 0 15

Pengaruh Tingkat Pemahaman Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Manajer Konstruksi Terhadap Keberhasilan Pelaksanaan suatu Proyek Dilihat dari Sisi Peningkatan Kinerja Waktu dan Biaya Pelaksanaan Proyek di PT. Waskita Karya (Persero) Medan

0 0 23

PEMODELAN PENGARUH BUDAYA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP KINERJA PROYEK KONSTRUKSI TUGAS AKHIR - PEMODELAN PENGARUH BUDAYA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP KINERJA PROYEK KONSTRUKSI

0 1 16