BALANCES AND Financial Report - PT PRASIDHA ANEKA NIAGA

PT PRASIDHA ANEKA NIAGA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 Desember 2012, 30 Januari 2012 dan 31 Desember 2011 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 31 Desember 2012 dan 2011, Periode Sebelas Bulan yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2012 dan Periode Satu Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Januari 2012 Setelah Kuasi reorganisasi Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT PRASIDHA ANEKA NIAGA Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS December 31, 2012, January 30, 2012 and December 31, 2011 and Years Ended December 31, 2012 and 2011, Eleven Months Period Ended December 31, 2012 and One Month Period Ended January 30, 2012 After Quasi-Reorganization Expressed in Rupiah, unless otherwise stated 61 8. PERSEDIAAN 8. INVENTORIES Persediaan terdiri dari: Inventories consist of: 31 Des. 2012 30 Jan. 2012 31 Des. 2011 Dec. 31, 2012 Jan. 30, 2012 Dec. 31, 2011 Bahan baku Raw materials Karet - slabs 82.798.259.962 31.895.245.800 14.110.841.794 Rubber - slabs Kopi 25.965.700.151 32.492.141.316 26.023.929.215 Coffee Barang dalam proses Work in process Karet - blanket 51.108.598.438 55.022.391.979 45.013.931.787 Rubber - blanket Kopi - 500.155.750 - Coffee Barang jadi Finished goods Karet remah 31.359.994.439 38.426.476.561 29.415.423.217 Crumb rubber Kopi 24.060.693.345 36.023.332.714 36.862.624.348 Coffee Sub-jumlah 215.293.246.335 194.359.744.120 151.426.750.361 Sub-total Bahan pembantu dan pembungkus 10.694.223.142 10.743.271.960 11.551.230.424 Supplies and packaging materials Jumlah Persediaan 225.987.469.477 205.103.016.080 162.977.980.785 Total Inventories Pada tanggal 30 Januari 2012, Perusahaan dan Entitas Anak telah melakukan kuasi reorganisasi dengan menilai kembali nilai persediaan Perusahaan dan Entitas Anak pada tanggal tersebut mengikuti nilai wajarnya berdasarkan laporan penilai independen, Toto Suharto Rekan tertanggal 7 Maret 2013, sehingga terdapat penambahan nilai persediaan sebesar Rp4.846.811.596 pada tanggal 30 Januari 2012 yang berasal dari selisih penilaian kembali yang dilakukan dalam kuasi reorganisasi pada tanggal tersebut Catatan 35. On January 30, 2012, the Company and Subsidiaries have conducted quasi-reorganization with reassessed the Company’s and Subsidiaries’ inventories as of the date based on the fair value, based on the independent appraisal, Toto Suharto Rekan’s report dated March 7, 2013, thus the addition of inventories amounting to Rp4,846,811,596 as of January 30, 2012 from revaluation increment in the quasi-reorganization on that date Note 35. Berdasarkan hasil penelaahan terhadap harga pasar dan kondisi fisik persediaan pada tanggal pelaporan, manajemen berkeyakinan bahwa cadangan untuk keusangan dan penurunan nilai pasar persediaan tidak diperlukan. Based on a review of the market prices and physical conditions of the inventories at the reporting dates, management believes that there is no need to provide the allowance for obsolescence and decline in market values of inventories. Pada tanggal 31 Desember 2012 dan 2011, harga pasar atas persediaan kopi dan karet remah lebih tinggi dibandingkan biaya perolehannya, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai persediaan. As of December 31, 2012 and 2011, the market price for coffee and crumb rubber is higher than its cost, thus, no allowance for decline in market value is needed. PT PRASIDHA ANEKA NIAGA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 Desember 2012, 30 Januari 2012 dan 31 Desember 2011 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 31 Desember 2012 dan 2011, Periode Sebelas Bulan yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2012 dan Periode Satu Bulan yang Berakhir pada Tanggal 30 Januari 2012 Setelah Kuasi reorganisasi Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT PRASIDHA ANEKA NIAGA Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS December 31, 2012, January 30, 2012 and December 31, 2011 and Years Ended December 31, 2012 and 2011, Eleven Months Period Ended December 31, 2012 and One Month Period Ended January 30, 2012 After Quasi-Reorganization Expressed in Rupiah, unless otherwise stated 62 8. PERSEDIAAN lanjutan 8. INVENTORIES continued Pada tanggal 31 Desember 2012, persediaan milik Perusahaan yang diperoleh melalui pendanaan dari PT Bank DBS Indonesia “DBS” dan seluruh persediaan milik PT Aneka Coffee Industry, Entitas Anak, kecuali bahan pembantu dan pembungkus, yaitu sebesar Rp186.240.024.023 30 Januari 2012: Rp146.082.139.669 dan 31 Desember 2011: Rp107.574.908.085 dijadikan sebagai jaminan atas pinjaman bank jangka pendek dan jangka panjang yang diperoleh dari DBS Catatan 12 dan 17. As of December 31, 2012, inventories owned by the Company which were funded through PT Bank DBS Indonesia “DBS” and all of inventories owned by PT Aneka Coffee Industry, a Subsidiary, except for supplies and packaging materials totalling to Rp186,240,024,023 January 30, 2012: Rp146,082,139,669 and December 31, 2011: Rp107,574,908,085 are pledged as collateral for the short-term and long- term bank loan obtained from DBS Notes 12 and 17. Pada tanggal 31 Desember 2012, persediaan milik Perusahaan yang diperoleh melalui pendanaan dari PT Bank Danamon Indonesia Tbk “BDI”, kecuali bahan pembantu dan pembungkus dan real estat, yaitu sebesar Rp25.781.207.898 30 Januari 2012: Rp37.971.613.750 dan 31 Desember 2011: Rp37.783.640.609 dijadikan sebagai jaminan atas pinjaman bank jangka pendek yang diperoleh dari BDI Catatan 12. As of December 31, 2012, inventories owned by the Company which were funded through PT Bank Danamon Indonesia Tbk “BDI”, except for supplies and packaging materials and real estate totalling to Rp25,781,207,898 January 30, 2012: Rp37,971,613,750 and December 31, 2011: Rp37,783,640,609 are pledged as collateral for short-term bank loan obtained from BDI Note 12. Pada tanggal 31 Desember 2012, persediaan telah diasuransikan terhadap risiko kerugian atas kebakaran dan risiko lainnya berdasarkan suatu paket polis tertentu dengan nilai pertanggungan gabungan sebesar US25.337.742, yang menurut pendapat manajemen cukup untuk menutup kemungkinan kerugian atas risiko tersebut. As of December 31, 2012, inventories are covered by insurance against losses from fire and other risks under a policy package with combined coverage amounting to US25,337,742, which in management’s opinion, are adequate to cover possible losses that may arise from such risks. 9. PENYERTAAN SAHAM 9. INVESTMENTS IN SHARES OF STOCK Rincian penyertaan saham pada tanggal 31 Desember 2012, 30 Januari 2012 dan 31 Desember 2011 adalah sebagai berikut: The details of investments in shares of stock as of December 31, 2012, January 30, 2012 and December 31, 2011 are as follows: 31 Desember 2012 dan 30 Januari 2012 December 31, 2012 and January 30, 2012 Persentase kepemilikan Percentage of Biaya perolehan Nama Perusahaan ownership Acquisition cost Investees PT Bursa Berjangka Jakarta 3,448 3.027.557.649 PT Bursa Berjangka Jakarta PT Sarana Aceh Ventura 3,760 435.623.987 PT Sarana Aceh Ventura PT Sarana Bengkulu Ventura 0,270 10.000.000 PT Sarana Bengkulu Ventura PT Sarana Sumsel Ventura 0,260 - PT Sarana Sumsel Ventura Jumlah Penyertaan Saham 3.473.181.636 Total Investments in Shares of Stock