Lembar Observasi Instrumen Penelitian

2. Lembar Observasi

Lembar observasi digunakan sebagai pedoman pengamatan peneliti. Lembar observasi berupa tabel dengan isian berbentuk checklist dengan pilihan “Ya” dan “Tidak”. Lembar observasi ini digunakan sebagai pedoman terjadi atau tidaknya kegiatan proses belajar yang telah direncanakan dalam RPP. Berikut ini merupakan kisi-kisi atau pedoman penyusunan lembar observasi. Tabel 3.6 Lembar Observasi NO ASPEK YANG DIAMATI YA TIDAK KETERANGAN I PRAPEMBELAJARAN 1. Memeriksa kesiapan ruang, alat pembelajaran, dan media 2. Memeriksa kesiapan siswa 3. Melakukan kegiatan apersepsi 4. Menyampaikan tujuan kompetensi yang akan dicapai dan rencana kegiatannya 5. Memberikan penguatan yang mengaitkan materi dengan kehidupan sehari-hari contoh bentuk limas adalah bangun piramid, dan contoh bentuk prisma adalah atap rumah II KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN 1. Mempresentasikan materi pembelajaran sesuai dengan kompetensi 2. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi yang akan dicapai 3. Melaksanakan pembelajaran secara runtut 4. Melaksanakan pembelajaran yang terkoordinasi 5. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan waktu yang telah dialokasikan 6. Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan siswa dapat bekerja dalam kelompok 7. Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan siswa untuk dapat mengeksplor atau menggali materi pembelajaran secara detail. 8. Melaksanakan pembelajaran yang memacu siswa untuk dapat berfikir aktif dan kreatif dalam menyelesaikan permasalahan. 9. Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan media Alat peraga : kerangka limas dan prisma, jaring-jaring, Macromedia Flash 10. Menghasilkan pesan yang menarik penggunaan Macromedia Flash untuk menerangkan materi bangun ruang sisi datar 11. Menggunakan media secara efektif dan efisien 12. Melibatkan siswa dalam pemanfaatan media seperti memberikan kesempatan kepada siswa untuk menunjukkan unsur- unsur bangun ruang sisi datar 13. Menumbuhkan partisipasi aktif siswa dalam pembelajaran 14. Memfasilitasi terjadinya interaksi guru- siswa dan siswa-siswa 15. Menunjukkan sikap terbuka terhadap respon siswa 16. Memantau kemajuan belajar seperti melihat perkembangan siswa melalui soal latihan 17. Memberikan tugas sesuai dengan kompetensi 18. Melakukan penilaian akhir sesuai dengan kompetensi III PENUTUP 1. Menyusun rangkuman dengan melibatkan siswa 2. Memberikan tugas untuk pekerjaan rumah

3. Pedoman Wawancara

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa dengan mendiagnosis kesalahan dan pembelajaran remedial Kelas VIII E SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta pada materi bangun ruang sisi datar.

0 0 2

Upaya meningkatkan prestasi belajar siswa dengan mendiagnosis kesulitan belajar dan pembelajaran remediasi kelas VIII A SMP Pangudi Luhur Moyudan pada materi bangun ruang sisi datar.

0 2 229

Pengembangan perangkat pembelajaran mengakomodasi teori van hiele materi bangun ruang sisi datar dengan pendekatan saintifik pada siswa kelas VIII B SMP Pangudi Luhur 1 Kalibawang.

0 9 258

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa dengan mendiagnosis kesalahan dan pembelajaran remedial Kelas VIII E SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta pada materi bangun ruang sisi datar

0 1 260

Penerapan model pembelajaran Mind Map (peta pikiran) dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan materi bangun ruang sisi datar di kelas VIII B SMP Pangudi Luhur Bayat Klaten.

0 4 322

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD pada pembelajaran matematika topik luas permukaan dan volume bangun ruang sisi datar ditinjau dari sikap dan hasil belajar siswa kelas VIII B SMP Pangudi Luhur Gantiwarno.

4 30 178

Penggunaan media powerpoint dalam pembelajaran remedial pada materi bangun ruang sisi datar siswa kelas VIII D SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta.

0 37 237

Pengembangan Multimedia Pembelajaran Matematika Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar untuk Siswa SMP Kelas VIII.

0 0 3

Jurnal – Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Dengan Menggunakan Macromedia Flash Pada Materi Bangun Ruang Kelas VIII SMP

0 0 10

Penerapan model pembelajaran Mind Map (peta pikiran) dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan materi bangun ruang sisi datar di kelas VIII B SMP Pangudi Luhur Bayat Klaten - USD Repository

0 0 320