Aspek Penyajian Materi SIMPULAN DAN SARAN

Hal : Permohonan Validasi Instrumen TAS Lampiran : 1 bendel Kepada Yth, Ibu Dra. Suharjinem Guru mata pelajaran Busana Industri Di SMK N 1 Sewon Bantul Sehubung dengan rencana pelaksanaan Tugas Akhir Skripsi TAS. Dengan ini saya : Nama : Mita Septia Sari NIM : 13513247002 Program Studi : Pendidikan Teknik Busana Judul TAS : Pengembangan Media Pembelajaran Komik Pada Materi Pembuatan Busana Secara Industri Bagi Siswa Kelas XI Busana Butik Di SMK N 1 Sewon Dengan hormat mohon BapakIbu berkenan memberikan validasi terhadap instrumen penelitian TAS yang telah saya susun. Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini saya lampirkan : 1 proposal TAS, 2 kisi-kisi instrumen penelitian TAS, dan 3 draf instrumen penelitian TAS. Demikian permohonan saya, atas bantuan dan perhatian BapakIbu diucapkan terima kasih. Yogyakarta, Februari 2015 Pemohon, Mita Septia Sari NIM.13513247002 Mengetahui, Kaprodi Pendidikan Teknik Busana, Pembimbing TAS, Kapti Asiatun, M.Pd Triyanto, S.Sn, M.A NIP. 19630610 198812 2 001 NIP. 19720208 199802 1 001 INSTRUMENT PENILAIAN UNTUK GURU Judul penelitian : “Pengembangan Media Pembelajaran Komik Pada Materi Pembuatan Busana Secara Industri Siswa Kelas XI di SMK N 1 Sewon” Peneliti : Mita Septia Sari Validator : Dra. Suharjinem Petunjuk Pengisian : Lembar validasi ini dimaksudkan untuk mengetahui pendapat BapakIbu sebagai ahli materi terhadap media pembelajaran berbentuk komik yang saya kembangkan. Pendapat, kritik, saran, dan koreksi dari BapakIbu sangat bermanfaat untuk memeperbaiki dan meningkatkan kualitas media yang saya kembangkan. Sehubung dengan hal tersebut, saya berharap kesediaan BapakIbu untuk memberikan respon pada setiap pertanyaan sesuai dengan petunjuk dibawah ini : 7. Lembar validasi ini terdiri atas aspek 8. Berikan tanda centang pada kolom nilai sesuai penilaian terhadap media pembelajaran pembuatan busana secra industri berbentuk komik. e. Jika indikator terdapat dalam komik maka beri tanda centang pada kolom “ya” f. Jika indikator penilaian tidak terdapat dalam komik maka beri tanda centang pada kolom “tidak” 9. Apabila penilaian BapakIbu adalah “tidak” maka berikan saran masukan pada kolom yang tersedia