Aspek Penyajian Media Aspek Bahasa

42. Komik pembuatan busana secara industri menigkatkan kecakapan siswa Materi merangsang siswa untuk mencari tahu 43. Materi yang disajikan dengan media komik membuat siswa tertarik untuk mengetahui materi berikutnya Penggunaan notasi, simbol, dan satuan 44. Notasi, simbol, dan satuan dalam materi yang terdapat dalam materi sesuai dengan acuan Sistem International

E. Aspek Penyajian Materi

Organisasi urutan materi 45. Materi disajikan secara sederhana dan jelas 46. Materi disajikan secara runtut Penyajian mempertimbangkan kebermaknaan dan kebermanfaatan 47. Mengaitkan suatu konsep dengan kehidupan siswa 48. Komik pembuatan busana secara industri memberikan bantuan siswa dalam belajar 49. Materi yang disajikan mempermudah pemahaman siswa 50. Materi yang disajikan memberikan fokus perhatian 51. Materi yang disajikan meningkatkan pengetahuan siswa 52. Komik pembuatan busana secara industri mengacu pada kegiatan belajar mandiri Melibatkan siswa secara aktif 53. Ada upaya menarik minat baca siswa 54. Memfasilitasi siswa untuk mencari tahu informasi secara mandiri Variasi dalam cara penyampaian informasi 55. Mengembangkan berbagai cara menyajikan gambar nyata 56. Mengembangkan berbagai cara menyajikan gambar ilustrasi 57. Informasi jelas dan akurat 58. Sesuai dengan konsep yang menjadi pokok bahasannya

F. Aspek Bahasa

Peristilahan materi bahasa 59. Menggunakan peristilahan sesuai dengan konsep yang menjadi pokok bahasan 60. Terdapat penjelasan untuk peristilahan yang sulit atau tidak umum Kesesuaian materi bahasa 61. Bahasa mengembangkan kemampuan berpikir logis siswa 62. Bahasa menggunakan resapan bahasa kehidupan sehari-hari KESIMPULAN Media pembelajaran komik untuk materi Pembuatan Busana Secara Industri pada pelajaran Busana Industri Layak digunakan tanpa revisi Layak digunakan sesuai revisi saran Tidak layak Yogyakarta, 2015 Dra. Suharjinem NIP. 19620719 198903 2 005 162 LAMPIRAN 4 HASIL VALIDASI KELAYAKAN KOMIK: 1. Ahli Media 2. Ahli Materi 3. Guru Sebagai Ahli Media Dan Materi