Subjek dan Objek Penelitian Definisi dan Operasional Variabel
                                                                                56 Tabel 2. Kisi-kisi Angket Motivasi Belajar Kompetensi Dasar
Persediaan No
Indikator No butir
1 Tekun menghadapi tugas
1,2,3 2
Ulet menghadapi kesulitan 4,5
3 Menunjukkan  minat  terhadap  bermacam-
macam masalah 6,7,8
4 Lebih senang bekerja mandiri
9,10 5
Cepat bosan pada tugas-tugas yang rutin 11,12,13,14,15
6 Dapat mempertahankan pendapatnya
16,17 7
Tidak mudah melepaskan hal yang diyakini 18,19
8 Senang mencari dan memecahkan masalah
20,21,22 : butir pernyataan negatif
Sumber: Sardiman 2016:83 b.
Catatan Lapangan Catatan lapangan digunakan untuk mencatat kegiatan pembelajaran
pada  saat  diterapkannya  Model  Pembelajaran  Kooperatif  Tipe  Jigsaw. Catatan  ini  juga  untuk  mempermudah  peneliti  dan  guru  dalam  tahap
refleksi.  Catatan  lapangan  berisi  waktu  pembelajaran  dimulai,  jumlah siswa  yang  hadir,  prosedur  yang  dilaksanakan  dalam  penerapan
tindakan kelas, dan lingkungan kelas. 2.
Tes Tes  yang  dilakukan  berupa  tes  kognitif,  yaitu  teknik  atau  cara  yang
digunakan  dalam  rangka  melaksanakan  kegiatan  pengukuran,  yang  di dalamnya terdapat berbagai pertanyaan atau serangkaian tugas yang harus
dikerjakan  peserta  didik  untuk  mengukur  aspek  kognitif.  Tes  yang digunakan berupa tes tertulis dengan bentuk pilihan ganda dan uraian.
57 Tabel 3. Kisi-kisi Pre test dan Post test Siklus I
No .
Kisi-kisi Soal Jenjang
Kemampuan Bentuk Soal  Nomor
Soal 1
Mendefinisikan pengertian sistem penilaian persediaan
periodik C1
Pilihan ganda
1
2 Menjelaskan klasifikasi
persediaan menurut jenis perusahaan
C2 Pilihan
ganda 2
3 Menyebutkan macam-macam
metode rata-rata dalam sistem penilaian persediaan periodik
fisik C1
Pilihan ganda
3
4 Memberi contoh penerapan
metode FIFO periodik dalam kehidupan sehari-hari
C2 Pilihan
ganda 4
5 Menjelaskan cara menghitung
persediaan berdasarkan metode taksiran
C2 Pilihan
ganda 5
6 Mendefinisikan pengertian
sistem penilaian persediaan periodik dengan menggunakan
metode LIFO C1
Pilihan ganda
6
7 Menjelaskan metode
identifikasi khusus C2
Pilihan ganda
7 8
Menghitung nilai persediaan awal
C3 Pilihan
ganda 8
9 Menghitung harga pokok
penjualan dengan metode rata- rata sederhana
C3 Pilihan
ganda 9
10  Menghitung harga pokok penjualan dengan metode rata-
rata tertimbang C3
Pilihan ganda
10
11  Menghitung nilai harga pokok penjualan dengan
menggunakan metode FIFO C3
Uraian 1a.
12  Menghitung nilai harga pokok penjualan dengan
menggunakan metode LIFO C3
Uraian 1b.
13  Menghitung nilai harga pokok penjualan dengan
menggunakan metode rata-rata tertimbang
C3 Uraian
1c.
58 Kompetensi  dasar  yang  digunakan  pada  kisi-kisi  siklus  I  yaitu
mengenai  Kompetensi  Dasar  Persediaan  Sistem  Penilaian  dan  Pencatatan Periodik  yang  terdiri  dari  jenjang  CI,  C2,  dan  C3.  Kisi-kisi  pada  siklus  I
terdiri dari 10 soal pilihan ganda dan 1 soal uraian a-c. Tabel 4. Kisi-kisi Pre test dan Post test Siklus II
No  Kisi-kisi Soal Jenjang
Kemampuan Bentuk Soal  Nomor
Soal 1
Mendefinisikan pengertian sistem penilaian persediaan
perpectual C1
Pilihan ganda
1
2 Menyebutkan macam-macam
metode dalam penilaian persediaan sistem perpectual
C1 Piluhan
ganda 2
3 Menjelaskan cara pencatatan
persediaan perpetual dalam jurnal
C2 Pilihan
ganda 3
4 Mendefinisikan pengertian
sistem penilaian persediaan perpectual metode LIFO
C1 Pilihan
ganda 4
5 Memberi contoh format kartu
persediaan C2
Pilihan ganda
5 6
Menjelaskan cara pencatatan persediaan perpetual dalam
jurnal C2
Pilihan ganda
6,7,8
7 Menghitung harga pokok
penjualan dengan metode FIFO C3
Pilihan ganda
9 8
Menghitung harga pokok penjualan dengan metode LIFO
C3 Pilihan
ganda 10
9 Menjelaskan cara pencatatan
persediaan perpectual metode Rata-rata Bergerak dalam kartu
persediaan C2
Uraian 1
Kompetensi  Dasar  yang  digunakan  pada  kisi-kisi  siklus  II  berbeda dengan kisi-kisi siklus I. Kisi-kisi pada siklus II yaitu mengenai Kompetensi
Dasar  Persediaan  Sistem  Penilaian  dan  Pencatatan  Perpetual  yang  terdiri dari 10 soal pilihan ganda dan 1 soal uraian.