Hasil Pretest Kelompok Eksperimen dan Kontrol Hasil Posttest Kelompok Eksperimen dan Kontrol

kelas. Berikut ini adalah analisis data yang meliputi uji prasyarat analisis statistik dan uji hipotesisnya.

1. Uji Prasyarat Analisis Statistik a.

Uji Normalitas Pretest dan Posttest Pengujian uji normalitas dilakukan terhadap dua buah data yaitu data nilai pretest Kelas VIII kelompok eksperimen dan data nilai pretest Kelas VIII kelompok kontrol, serta data nilai posttest Kelas VIII kelompok eksperimen dan data nilai posttest Kelas VIII kelompok kontrol. Untuk menguji normalitas kedua data digunakan rumus Uji Kai Kuadrat chi square test. Perhitungan uji normalitas ini disajikan pada Lampiran 10. Berikut ini adalah hasil yang diperoleh dari perhitungan tersebut. Tabel 4.6 Hasil Perhitungan Uji Normalitas Kai Kuadrat Data Nilai X 2 hitung Nilai X 2 tabel Keputusan Pretest Kelas eksperimen 20,44 11,34 Tidak Normal Kelas kontrol 20,20 11, 34 Tidak Normal Posttest Kelas eksperimen 9,882 11, 34 Normal Kelas kontrol 5,614 11, 34 Normal Nilai X 2 tabel diambil berdasarkan nilai pada tabel konsultasi kai kuadrat pada taraf signifikansi 1. Kolom keputusan dibuat didasarkan pada ketentuan pengujian hipotesis normalitas yaitu jika X 2 hitung ≤ X 2 tabel maka dinyatakan data berdistribusi normal. Sebaliknya jika X 2 hitung X 2 tabel maka data dinyatakan tidak berdistribusi normal. Pada tabel tersebut terlihat bahwa pada nilai pretest baik kelompok eksperimen maupun pada kelompok kontrol data terdistribusi tidak normal, sedangkan pada nilai Posttest kedua kelas terdistribusi normal.

2. Uji Homogenitas Pretest dan Posttest

Sama halnya yang dilakukan pada uji normalitas, uji homogenitas juga diperlukan sebagai uji prasarat analisis statistik terhadap kedua data nilai posttest. Pengujian homogenitas terhadap kedua data menggunakan Uji F yang disajikan pada Lampiran 11. Berikut ini adalah hasilnya. Tabel 4.7 Hasil Perhitungan Uji Homogenitas Data Nilai Varians Nilai F hitung Nilai F tabel Keputusan Pretest Kelas eksperimen 146.482 1.64 1,85 Kedua varians homogen Kelas kontrol 71.23 Posttest Kelas eksperimen 191,2689 1,158 Kedua varians homogen Kelas kontrol 165,1225 Sama halnya dengan penentuan keputusan pada uji normalitas, pada uji homogenitas juga didasarkan pada ketentuan pengujian hipotesis homogenitas yaitu jika nilai F hitung ≤ F tabel maka dinyatakan bahwa kedua data memiliki varians yang homogen, sebaliknya jika nilai F hitung F tabel maka dinyatakan bahwa kedua data tidak memiliki varians yang homogen. Tampak bahwa hasil perhitungan tersebut nilai F hitung F tabel sehingga dinyatakan bahwa kedua data memiliki varians yang homogen.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENDEKATAN SAINS LINGKUNGAN TEKNOLOGI MASYARAKAT (SALINGTEMAS) TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA PADA KONSEP VIRUS ( Kuasi Eksperimen di SMA An-Najah Bogor)

2 9 129

Analisis Hasil Belajar Afektif Melalui Model Pembelajaran Sains, Lingkungan, Teknologi, dan Masyarakat (SALINGTEMAS) pada Konsep Jamur

0 7 138

PENGARUH AKTIVITAS PADA MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA

0 7 50

PENGARUH PENDEKATAN SALINGTEMAS DENGAN PEMANFAATAN LINGKUNGAN PASAR SEBAGAI SUMBER BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR DAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN

1 17 186

KORELASI PRESTASI BELAJAR, KEMAMPUAN BERFIKIR KREATIF, DAN SIKAP TERHADAP SAINS SISWA SMPSETELAH DITERAPKAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT DAN LINGKUNGAN DALAM PEMBELAJARAN IPA-FISIKA.

0 7 104

KORELASI DIANTARA PENGETAHUAN TENTANG NATURE OF SCIENCE, SIKAP TENTANG SAINS, DAN PRESTASI BELAJAR SISWA SMP DALAM PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT LINGKUNGAN.

0 0 51

Penerapan pendekatan salingtemas (sains-lingkungan-teknologi-masyarakat) dalam meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada materi ekosistem kelas X SMA Pangudi Luhur Sedayu, Bantul.

0 0 171

Penerapan pendekatan salingtemas (sains-lingkungan-teknologi-masyarakat) dalam meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada materi ekosistem kelas X SMA Pangudi Luhur Sedayu, Bantul.

1 1 171

Penerapan Model Pembelajaran Reasoning and Problem Solving dengan Pendekatan Sains, lingkungan, Teknologi dan Masyarakat (Salingtemas) untuk meningkatkan Kreativitas Siswa dalam pembelajaran IPA Fisika di SMP.

0 0 1

Penerapan pendekatan salingtemas (sains-lingkungan-teknologi-masyarakat) dalam meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada materi ekosistem kelas X SMA Pangudi Luhur Sedayu, Bantul - USD Repository

0 1 169