Reliabilitas Validitas dan Reliabilitas Instrumen

Azwar, 2009: 107. Kontinum jenjang pada penelitian ini adalah dari rendah sampai tinggi. Norma kategorisasi disusun berdasar pada norma kategorisasi yang disusun oleh Azwar 2009:108. Tingkat kemampuan manajemen waktu dan kebiasaan prokrastinasi penulisan skripsi mahasiswa Prodi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, angkatan 2011 dan 2012 terdiri atas tiga kategori: tinggi, sedang, dan rendah denga norma kategorisasi sebagai berikut: Tabel 10. Kategorisasi Skor Tingkat Kemampuan Manajemen Waktu dan Kebiasaan Prokrastinasi Penulisan Skripsi Normakriteria skor Kategori µ+0,5σ X Tinggi µ- 0,5 σ X≤ µ+0,5 σ Sedang X ≤ µ-0,5 σ Rendah Keterangan: Skor maksimum teoritik : Skor tertinggi yang diperoleh subjek peneltian berdasarkan perhitungan skala Skor minimum teoritik : skor terendah yang diperoleh subjek penelitian berdasarkan perhitungan skala Standar deviasi σsd : Luas jarak rentangan yang dibagi dalam 6 satuan deviasi sebaran Mean teoritik µ : rata-rata teoritik skor maksimum dan minimum PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Kategori di atas diterapkan sebagai patokan dalam pengelompokan tinggi rendah kemampuan manajemen waktu dan kebiasaan prokrastinasi penulisan skripsi mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, angkatan 2011 dan 2012, dengan jumlah item kemampuan manajemen waktu= 27, dan jumlah item prokrastinasi penulisan skripsi= 31, diperoleh unsur perhitungan capaian skor subjek sebagai berikut: a. Perhitungan capaian skor subjek variabel kemampuan manajemen waktu: Skor maksimal teoritk : 108 Skor minimum teoritik : 27 Luas jarak : 108-27=81 Standar deviasi σsd : 81:6=13 Mean teoritik µ : 108+27:2=67 Hasil perhitungan data skor subjek disajikan dalam norma kategorisasi tingkat kemampuan manajemen waktu mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, angkatan 2011 dan 2012, tersaji dalam tabel berikut: Tabel 11. Kategori Tingkat Kemampuan Manajemen Waktu Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta angkatan 2011 dan 2012 NormaKriteria Skor Rentang Skor Kategori µ+0,5σ X 73 X Tinggi µ- 0,5 σ X≤ µ+0,5 σ 60 X ≤ 73 Sedang X ≤ µ-0,5 σ X ≤ 60 Rendah PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI b. Perhitungan capaian skor subjek variabel prokrastinasi penulisan skripsi: Skor maksimal teoritk : 124 Skor minimum teoritik : 31 Luas jarak : 124-31= 93 Standar deviasi σsd : 93:6= 15 Mean teoritik µ : 124+31:2= 77 Hasil perhitungan data skor subjek disajikan dalam norma kategorisasi tingkat kebiasaan prokrastinasi penulisan skripsi mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, angkatan 2011 dan 2012, tersaji dalam tabel berikut: Tabel 12. Kategori Tingkat Kebiasaan Prokrastinasi Penulisan Skripsi Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta angkatan 2011 dan 2012 NormaKriteria Skor Rentang Skor Kategori µ+0,5σ X 84 X Tinggi µ- 0,5 σ X≤ µ+0,5 σ 69 X ≤ 84 Sedang X ≤ µ-0,5 σ X ≤ 69 Rendah Hasil kategorisasi tingkat kemampuan manajemen waktu dan kebiasaan prokrastinasi penulisan skripsi, selanjutnya diuji ketepatannya dengan membandingkan skor mean empirik dengan skor mean teoritik data penelitian. Mean teoritik merupakan rata- rata skor alat penelitian. Mean teoritik diperoleh dari angka yang menjadi titik tengah alat pengukuran penelitian. Sedangkan mean empirik, merupakan rata-rata skor data penelitian yang diperoleh dari angka yang merupakan rata-rata data penelitian. c. Mencari kategorisasi tinggi rendahnya skor item-item variabel kemampuan manajemen waktu dan prokrastinasi penulisan skripsi secara keseluruhan dengan menggunakan N= 44. Perhitungannya sebagai berikut: Skor maksimal teoritk : 176 Skor minimum teoritik : 44 Luas jarak : 176-44 =132 Standar deviasi σsd : 132:6 =22 Mean teoritik µ : 176+44:2=110 Hasil perhitungan data skor item disajikan dalam norma kategorisasi tinggi rendahnya skor item-item kemampuan manajemen waktu dan prokrastinasi penulisan skripsi mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, angkatan 2011 dan 2012, tersaji dalam tabel berikut: Tabel 13. Penggolongan Tinggi Rendahnya Skor Item Kemampuan Manajemen Waktu dan Prokrastinasi Penulisan Skripsi NormaKriteria Skor Rentang Skor Kategori µ+0,5σ X 121X Tinggi µ- 0,5 σ X≤ µ+0,5 σ 99X ≤121 Sedang X ≤ µ-0,5 σ X ≤99 Rendah PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Tingkat kejenuhan belajar mahasiswa (studi deskriptif pada mahasiswa angkatan 2013 program studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 1 99

Deskripsi tingkat adversity quotient mahasiswa angkatan 2014 Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma.

0 3 114

Deskripsi tingkat daya juang mahasiswa angkatan 2011 Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma.

3 34 100

Coping stres penulis skripsi (studi deskriptif pada mahasiswa angkatan 2012 program studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma tahun ajaran 2015/2016).

1 5 109

Studi tentang tingkat kebiasaan proaktif mahasiswa semester III program studi bimbingan dan konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta angkatan tahun 2006.

0 9 106

Tingkat kejenuhan belajar mahasiswa (studi deskriptif pada mahasiswa angkatan 2013 program studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

4 18 97

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Minat mahasiswa bimbingan dan konseling angkatan 2005 dalam kegiatan pendidikan di program studi bimbingan dan konseling Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 119

Tingkat kecenderungan perilaku konsumtif mahasiswa Program Studi Bimbingan Dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta angkatan 2011 tahun akademik 2013/2014 - USD Repository

0 0 68

Tingkat kreativitas mahasiswa angkatan 2016 Program Studi Bimbingan dan Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 103