4. Penggolongan Skor Item Tingkat Kebiasaan Prokrastinasi Penulisan
Skripsi  pada  Mahasiswa  Program  Studi  Bimbingan  dan  Konseling Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, angkatan 2011 dan 2012.
Penggolongan  skor  item  tingkat  kebiasaan  prokrastinasi  penulisan skripsi    pada  mahasiswa  Program  Studi  Bimbingan  dan  Konseling
Universitas  Sanata  Dharma  Yogyakarta,  angkatan  2011  dan  2012 ditentukan  dengan  menggunakan  kategori  Azwar  2010:  107-108.
Dalam  proses  kategorisasi  peneliti  menggunkan  data  empiris  dimana kategorisasi  tersebut  menggunakan  data  lapangan.  Adapun  hasil
penggolongan item dapat dilihat pada tabel berikut:
Tabel 17. Penggolongan Skor Item
Tingkat Kebiasaan Prokrastinasi Penulisan Skripsi
NormaKriteria Skor
Rentang Skor
Frekuensi Persentase
Skor Kategori Tingkat
Kebiasaan Prokrastinasi
Penulisan Skripsi No. item
µ+0,5σ X 121X
- Tinggi
- µ-
0,5 σ X≤ µ+0,5 σ  99X≤12 1
7 22,58
Sedang 3,14,16,18,19,
26,30 X
≤ µ-0,5 σ X
≤99 24
77,41 Rendah
1,2,4,5,6,7,8,9 ,10,11,12,15,1
7,20,21,24,25, 27,28,29,31,3
2,33,34
Total 31
100
Dari tabel 18 tampak bahwa total skor item kebiasaan prokrastinasi penulisan  skripsi  mahasiswa  Program  Studi  Bimbingan  dan  Konseling
Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, angkatan 2011 dan 2012 adalah 7    nomor  item  22,58  dengan  kategori  sedang,  24  nomor  item
77,41  dengan  kategori  rendah    dan  tidak  ada  nomor  item  yang PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI
memiliki  tingkat  total  skor  dengan  kategori  tingi.  Rincian  nomor  item pada kategori sedang dapat dilihat pada lampiran 7.
Hasil  kategorisasi  tingkat  kemampuan  manajemen  waktu  dan kebiasaan prokrastinasi  penulisan skripsi, selanjutnya diuji  ketepatannya
dengan  membandingkan    skor  mean  empirik  dengan  skor  mean  teoritik data penelitian. Perincian data penelitian dapat dilihat pada tabel berikut:
Tabel 18. Deskripsi Data Penelitian
Kemampuan Manajemen Waktu dan Kebiasaan Prokrastinasi Penulisan Skripsi
Variabel N
Data Teoritik Data Empirik
Mean Skor
SD Mean
Skor SD
Min Max
Min Max
Kemampuan Manajemen
Waktu 44
67 27
108 13
78,84 41
99 11,070
Kebiasaan Prokrastinasi
Penulisan Skripsi
44 77
31 124
15 67,39
39 100
12,434
Pada tabel deskripsi data hasil penelitian menunjukkan bahwa pada skor  teoritik  kemampuan  manajemen  waktu,  item  berjumlah  27  dengan
skor  1,  2,  3,  dan  4  dengan  nilai  minimum  27  dan  nilai  maksimum  108. Rentang skor untuk skala ini adalah 108
– 27 = 81, sedangkan SD σ = 81 : 6 = 13, dan mean teoritik µ = 27 + 108 : 2 = 67.   Pada tabel di
atas,  skala  kemampuan  manajemen  waktu  memiliki  skor  mean  empirik sebesar    74,84  dan  skor  mean  teoritik  sebesar  67.  Hasil  tersebut  bila
dibandingkan  menunjukkan  bahwa  skor  mean  empirik  lebih  besar  dari pada  skor  mean  toritik,  yaitu    78,84  67.  Selisih  antara  itu  adalah
11,84yang  lebih  besar  dari  SD  empirik  yaitu  11,070.  Hasil  ini PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI