Pemecahan masalah yang berkaitan dengan pelaksanaan

94 d Dalam inovasi penyususnan RPP lebih ditekankan pada kegiatan pembelajaran yang meliputi metode pembelajaran. Berdasarkan wawancara dapat disimpulkan sebagian guru berpendapat bahwa KKG memberikan pemecahan masalah dalam penyusunan RPP yang disampaikan berdasarkan pada forum klasikal. 2 Dokumentasi Dalam kegiatan pemecaham maslah ini dapatkan dokumentasi bahwa adanya sialbus dan RPP yang sama ditingkat kelas yang sama di sekolah yang berbeda.

d. Pemecahan masalah yang berkaitan dengan pelaksanaan

pembelajaran Dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan pelaksanaan pembelajaran, ini seharusnya dibahas dalam kegiatan KKG. Sehingga dalam penelitian ini peneliti menggali informasi yang menunjukan adanya pembahasan pelaksanaan pembelajaran yang dapat dilihat dari beberapa hal sebagai berikut. 1 Hasil observasi a Pembinaan pelaksanaan pembelajaran. Dalam pembinaan pelaksanaan pembelajaran didapatkan hasil pengamatan tanggal 22 Maret 2014 bahwa pembinaan dilakukan pada saat simulasi. Dan pada tanggal 29 Maret 2014 pembinaan juga dilakukan pada saat simulasi sehingga dapat disimpulkan bahwa pembinaan pelaksanaan pembelajaran dilakukan pada saat 95 simulasi berlangsung. Dimana dalam kegiatan simulasi tersebut guru mempraktikan cara mengajar dan juga penyampaian materi terhadap guru peserta KKG. b Pengarahan pelaksanaan pembelajaran Pengarahan pelaksanaan pembelajaran pada tanggal 22 Maret 2014 didapatkan hasil pengarahan dilakukan oleh pemandu yang mensimulasikan kegiatan pembelajaran. Kemudian pada tanggal 29 Maret 2014 didapatkan hasil pengarahan juga dilakuakan dengan pelaksanaan simulasi yang oleh pemandu. Sehingga didapatkan kesimpulan bahwa dengan pengarahan pelaksanaan pembelajaran dilakukan secara langsung dengan cara disimulasikan. Contohnya adalah pengarahan penggunaan media dalam pelaksanaan pembelajaran. c Diskusi pelaksanaan pembelajaran Dalam kegiatan KKG diskusi pelaksanaan pembelajaran pada tanggal 22 Maret 2014 dilakukan dengan mendiskusikan pelaksanaan pembelajaran yang sesuai dengan materi yang disimulasikan. Disela-sela pelaksnaan simulasi guru mendiskusikan materi yang sedang disampaikan. Pada tanggal 29 Maret 2014 didapatkan hasil bahwa pelaksanaan diskusi dilakukan dengan pelaksnaan simulasi yang dilakukan oleh pemandu. Sehingga berdasarkan pengamatan tersebut didapatkan hasil bahwa diskusi dilakuan dalam kegiatan simulasi. Guru yang kurang memahami 96 materi dan juga media yang digunakan dapat langsung menanyakan dan terjadi diskusi di dalamnya. d Pengembangan inovasi pelaksanaan pembelajaran Pengembangan inovasi pelaksanaan pembelajaran pada tanggal 22 Maret 2014 dilakukan dengan pengembangan ditekankan pada media pembelajaran. Sedangkan pada tanggal 29 Maret 2014 kegiatan KKG memberikan inovasi pelaksanaan pembelajaran yang meliputi kegiatan pengembangan metode pembelajaran, dan media pembelajaran. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pengembangan inovasi pelaksanaan pembelajaran ditekankan pada media dan metode pembelajaran. Dalam pemecahan masalah pelaksanaan pembelajaran di kegiatan KKG lebih banyak dilakukan saat simulasi. Dalam pelaksanaan simulasi guru dapat berdiskusi langsung mengenai materi, metode serta penanganan siswa dalam kelas. 2 Hasil wawancara Hasil wawancara bersama guru SD di Gugus Diponegoro yang salah satunya di dapatkan dari Menurut guru Htn. Guru Htn menyebutkan dalam pelaksanaan simulasi sangat bermanfaat karena dalam simulasi itu ada beberapa tutor yang menjelaskan mengenai persiapan mengajar, kemudian cara mengajar, dan bagian penutup, mereka tuangkan dalam simulsi mereka. Pendapat lain disampaikan oleh guru D yang menjelaskan pengarahan dari pengawas dabin dan 97 dibantu oleh Kepala Sekolah. Pengarahan juga dilakukan pada saat penilaian setiap sebulan sekali dari pengawas. Arahan secara langsung maupun dalam KKG dengan pemberian motivasi agar guru dapat lebih bagus lagi dalam mengajar. Berdasarkan hasil dari wawancara pemecahan masalah berkaitan dengan pelaksanaan pembelajaran adalah sebagai berikut. a Pengarahan dalam pembinaan pelaksanaan pembelajaran dilakukan oleh pemandu simulasi dan juga dari pengawas secara klasikal. b Pengarahan secara kalsikal dan bersifat memotivasi guru serta memberikan pemecahan masalah pada pelaksanaan pembelajaran yang berkaitan dengan metode, dan juga dalam pengkondisian kelas. c Dalam simulasi guru melihat langsung tutor pemandu yang tentunya dianggap sudah memiliki keterampilan sendiri dalam pelaksanaan pembelajaran, sehingga dengan simulasi yang dilakukan oleh pemandu dapat membantu guru untuk termotivasi dalam pengembangan pembelajaran yang memberikan inovasi bagi guru dalam penggunaan metode. Berdasarkan hasil wawancara tersebut maka dapat diartikan kegiatan KKG memberikan dampak yang baik bagi guru dalam pelaksanaan pembelajaran yang didapat dari simulasi serta motivasi dari pengawas dan juga rekan guru. Hal yang ditonjolkan dalam arahan pelaksanaan pembelajaran adalah yang berkaiatan dengan pelaksanaan 98 pembelajaran dalam penggunaan variasi metode, penyampaian materi, serta variasi dalam penggunaan media pembelajaran selain itu juga dalam penguasaan kelas. 3 Dokumentasi Dokumentasi yang didapatkan dalam kegiatan pemecahan masalah pelaksanaan pembelajaran adalah hasil video pelaksanaan simulasi serta foto, video pelaksanaan pembelajaran serta foto kegiatan pembelajaran,catatan guru, bendelan materi metode pembelajaran.

e. Pemecahan masalah berkaitan dengan yang berkaitan dengan materi

Dokumen yang terkait

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PROFESIONAL DI SEKOLAH DASAR GUGUS YUDHISTIRA KECAMATAN SELOGIRI Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 3 19

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PROFESIONAL DI SEKOLAH DASAR GUGUS YUDHISTIRA KECAMATAN SELOGIRI Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 2 17

PENDAHULUAN Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 2 12

PEMBERDAYAAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) PADA GUGUS HASANUDIN DI KECAMATAN KARANGRAYUNG Pemberdayaan Kelompok Kerja Guru (KKG) Pada Gugus Hasanudin Di Kecamatan Karangrayung Kabupaten Grobogan.

0 2 16

PEMBERDAYAAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) PADA GUGUS HASANUDIN DI KECAMATAN KARANGRAYUNG Pemberdayaan Kelompok Kerja Guru (KKG) Pada Gugus Hasanudin Di Kecamatan Karangrayung Kabupaten Grobogan.

0 2 17

PERAN KKG DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SEKOLAH DASAR DI GUGUS KRESNA KECAMATAN LOANO PURWOREJO.

0 0 17

PELATIHAN GURU-GURU SEKOLAH DASAR DALAM MATEMATIKA CEPAT DAN JARIMATIKA ( KELOMPOK KERJA GURU (KKG) GUGUS I. KECAMATAN PAUH KOTA PADANG.

0 1 8

PERAN KEGIATAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) DALAM MENUNJANG KOMPETENSI GURU PENDIDIKAN JASMAN SEKOLAH DASAR DI KECAMATAN DLINGO BANTUL YOGYAKARTA.

0 6 130

Panduan KKG (Kelompok Kerja Guru) - Ops.Sekolah Dasar PANDUAN KKG

0 3 8

KEGIATAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) DI GUGUS TUNJUNG WIYATA KECAMATAN JATILAWANG

0 2 15