Pemecahan masalah pembelajaran Ruang Lingkup Pelaksanaan Kegiatan Kelompok Kerja Guru Diponegoro

84 pada tanggal 22 maret 2014 menit ke 44. Rekaman tersebut berisi pengarahan pengawas kepada semua guru untuk menggalakan kegiatan sarapan pagi. Kegiatan ini dimaksudkan untuk menambah pengetahuan siswa.

2. Ruang Lingkup Pelaksanaan Kegiatan Kelompok Kerja Guru Diponegoro

Dalam pelaksanaan kegiatan Kelompok Kerja Guru KKG ruang lingkup yang dipecahkan dalam kegiatan KKG berkaitan dengan kompetensi pedagogik adalah sebagai berikut.

a. Pemecahan masalah pembelajaran

Dalam kegiatan KKG ruang lingkup yang sangat penting dibahas di dalamnya adalah yang berkaitan dengan masalah pembelajaran. Infomasi ini didapat berdasarkan observasi, wawancara serta dokumentasi. 1 Hasil observasi Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan pada kegiatan KKG didapatkan hasil hasil sebagai berikut. a Pembinaan pembelajaran Pada tanggal 22 maret 2014 didapatkan hasil pembinaan dari ketua KKG yaitu agar guru menekankan pembelajaran calistung bagi kelas 1,2,3. Dan pada tanggal 29 Maret 2014 didapatkan hasil pembinaan yang dilakukan dalam pembelajaran IPA dengan pengembangan media dan metode pembelajaran. Sehingga berdasarkan hasil observasi tersebut didapatkan kesimpulan bahwa 85 dalam kegiatan KKG terdapat pembinaan yang berkaitan dengan pembelajaran. b Pengarahan perencanaan pelaksanaan pembelajaran Pengarahan pelaksanaan pembelajaran berdasarkan hasil observasi tidak ada pengarahan ataupun diskusi dalam kegiatan KKG pada tanggal 22 Maret dan juga 29 Maret 2014. c Diskusi pelaksanaan pembelajaran Pada tanggal 22 Maret 2014 didapatkan hasil pelaksanaan diskusi pelaksanaan pembelajaran dilakukan dalam simulasi. Dan pada tanggal 29 Maret 2014 dilakukan dalam kegiatan simulasi. Berdasarkan observasi tersebut maka disimpulkan bahwa kegiatan KKG memberikan pemecahan masalah dalam pelakasanaan pembelajaran. d Pengembangan inovasi dalam pembelajaran Pengembangan inovasi dalam pembelajaran pada pelaksanaan kegiatan KKG tanggal 22 Maret 2014 adalah dalam simulasi pembelajaran yang menunjukan berbagai macam kegiatan pembelajaran dengan beberapa media yang ditawarkan serta penjelasana mengenai materi pelajaran. Pada tanggal 29 Maret 2014 didapatkan hasil bahwa dengan simulasi yang dilakukan dengan percobaan merupakan contoh dari inovasi dalam pembelajaran dalam penggunaan media, metode serta penanganan peserta didik. Sehingga 86 dapat disimpulkan bahwa Inovasi dipraktikan langsung dalam simulasi. Berdasarkan hasil observasi pada dua kali kegiatan KKG maka didapatkan hasil bahwa dalam kegiatan KKG yang diikuti oleh peneliti selama dua hari maka dapat dilihat adanya pembinaan dalam kegiatan KKG berkaitan dengan pemecahan masalah pembelajaran, yang dilakukan dalam simulasi yang memberikan inovasi bagi guru untuk berkembang. 2 Hasil Wawancara Hasil wawancara berkaitan dengan pemecahan pamasalah dalam pembelajaran di Gugus Diponegoro didapatkan keterangan yang salah satunya disampaikan oleh guru SM menyebutkan pembinaan secara berkelompok kelas rendah kelas tinggi. Pada awalnya guru berkumpul menjadi kelas besar. Dari kelompok besar kemudian menjadi kelompok kecil berdasarkan tingkat kelas rendah dan kelas tinggi. Di dalam kelompok kecil tersebut terdapat pemandu yang memberikan motivasi dan sosialisasi tentang pembelajaran yang efektif dengan berbagai macam metode dan penekanan pada penyampaian materi. Guru lain yang menjelaskan untuk memperkuat guru SM adalah guru SY menjelaskan pengawas memberikan pembinaan bagi guru untuk lebih memperhatikan bagaimana mengajar agar tidak monoton dan menyenangkan sebelum pelaksanaan simulasi oleh pemandu. pengembangannya tentunya pada kegiatan simulasi dimana pemandu memberikan metode pembelajaran yang berbeda-beda dan dapat berkesan untuk diaplikasikan. 87 Berdasarkan hasil wawancara berkaitan dengan pemecahan masalah pembelajaran dapat disimpulkan sebagai berikut. a Dalam kegiatan KKG pemecahan masalah pembelajaran lebih ditekankan pada pengembangan materi serta metode pengajaran. Pengembangan melalui simulasi yang dilakukan oleh pemandu. Selain dari pemandu pembinaan diperoleh dari pengawas Dabin Daerah Binaan. b Pengarahan lebih pada simulasi dari pemandu serta diskusi teman sejawat. c Pengembangan inovasi pembelajaran dilakukan saat pelaksanaan simulasi serta pengarahan dari pengawas dari simulsi guru langsung diberikan contoh bagaimana mengajar, penggunaan metode seperti apa yang cocok dengan materi serta dalam penanganan peserta didik. Dengan demikian diharapkan KKG dapat memberikan inovasi dalam pengembangan metode serta materi yang akan disampaikan kepada siswa. Berdasarkan hasil wawancara tersebut maka dapat diketahui dalam kegiatan KKG membahas mengenai pemecahan masalah yang berkaitan dengan pembelajaran yaitu sebagai berikut. a. Siswa yang dihadapi dalam kelas. b. Perencanaan pembelajaran c. Pelaksanaan pembelajaran 88 Berkaiatan dengan metode serta materi yang disampaikan dalam kegiatan simulasi di KKG. Motivasi yang diberikan oleh pengawas. Dengan demikian kegiatan KKG mampu menjadi wadah dalam penyelesaian masalah pembelajaran. 3 Dokumentasi Dalam pengumpulan data mengenai pemecahan masalah pembelajaran didapatkan hasil bahwa terdapat dokumentasi dalam video simulasi tanggal 22 maret 2014. Dalam video tersebut ada beberapa guru bertanya mengenai kegiatan pembelajaran yang kurang efien pada siswa karena siswa yang memiliki kecenderungan berbeda antara siswa yang lulusan TK dan bukan.

b. Pemecahan masalah yang berkaitan dengan kesulitan belajar siswa

Dokumen yang terkait

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PROFESIONAL DI SEKOLAH DASAR GUGUS YUDHISTIRA KECAMATAN SELOGIRI Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 3 19

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU PROFESIONAL DI SEKOLAH DASAR GUGUS YUDHISTIRA KECAMATAN SELOGIRI Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 2 17

PENDAHULUAN Kompetensi Pedagogik Guru Profesional Di Sekolah Dasar Gugus Yudhistira Kecamatan Selogiri Kabupaten Wonogiri.

0 2 12

PEMBERDAYAAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) PADA GUGUS HASANUDIN DI KECAMATAN KARANGRAYUNG Pemberdayaan Kelompok Kerja Guru (KKG) Pada Gugus Hasanudin Di Kecamatan Karangrayung Kabupaten Grobogan.

0 2 16

PEMBERDAYAAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) PADA GUGUS HASANUDIN DI KECAMATAN KARANGRAYUNG Pemberdayaan Kelompok Kerja Guru (KKG) Pada Gugus Hasanudin Di Kecamatan Karangrayung Kabupaten Grobogan.

0 2 17

PERAN KKG DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SEKOLAH DASAR DI GUGUS KRESNA KECAMATAN LOANO PURWOREJO.

0 0 17

PELATIHAN GURU-GURU SEKOLAH DASAR DALAM MATEMATIKA CEPAT DAN JARIMATIKA ( KELOMPOK KERJA GURU (KKG) GUGUS I. KECAMATAN PAUH KOTA PADANG.

0 1 8

PERAN KEGIATAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) DALAM MENUNJANG KOMPETENSI GURU PENDIDIKAN JASMAN SEKOLAH DASAR DI KECAMATAN DLINGO BANTUL YOGYAKARTA.

0 6 130

Panduan KKG (Kelompok Kerja Guru) - Ops.Sekolah Dasar PANDUAN KKG

0 3 8

KEGIATAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) DI GUGUS TUNJUNG WIYATA KECAMATAN JATILAWANG

0 2 15