Pengembangan Karakter dengan Kegiatan Kurikuler Pengembangan Karakter dengan Kegiatan Kokurikuler

jurusan. Sedangkan keguruan memiliki arti hal-hal yang menyangkut dengan pengajaran, pendidikan, dan metode pengajaran Kamus Besar Bahasa Indonesia, 2005. Lalu pada bagian sebelumnya telah dibahas definisi mengenai pendidikan. Pendidikan adalah sebuah proses atau kegiatan yang menuntun anak-anak untuk memiliki kecakapan intelektual dan emosional yang akan menarik mereka keluar sebagai manusia dan anggota masyarakat yang tertata. Dengan kata lain Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan adalah bagian dari perguruan tinggi yang mempelajari hal-hal yang menyangkut proses atau kegiatan pengajaran dan pengetahuan guna melatih kecakapan intelektual dan emosional.

3. Definisi Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Berdasarkan penjabaran di atas dapat disimpulkan bahwa mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan adalah orang yang belajar mengenai proses atau kegiatan pengajaran dan pengetahuan guna melatih kecakapan intelektual dan emosional pada perguruan tinggi.

D. Sikap Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan terhadap

Pendidikan Karakter Berdasarkan skema triadik atau tripartite model sikap terdiri atas 3 kelas aspek informasi yang saling mempengaruhi yaitu, kognitif yang meliputi pemikiran dan pemahaman, afektif yang meliputi perasaan, dan konatif yang meliputi kecenderungan merespon. Aspek-aspek tersebut akan membentuk sikap mahasiswa FKIP terhadap pendidikan karakter. Sikap mahasiswa FKIP terhadap pendidikan karakter tentu saja berbeda antar mahasiswa. Perbedaan sikap tersebut disebabkan oleh faktor internal dan eksternal berdasarkan teori dari Krech, Crutchfield, dan Ballachey 1962 dan Azwar 1995. Faktor internal adalah keinginan, pengalaman pribadi, kepribadian dan faktor emosional. Sedangkan faktor eksternal adalah Informasi yang diterima dari media massa maupun orang lain dan afiliasi kelompok yang berasal dari kebudayaan, lembaga pendidikan dan lembaga agama. Faktor-faktor tersebutlah yang membuat perbedaan sikap pada mahasiswa FKIP. Dalam upaya memenuhi keinginannya mahasiswa mengembangkan sikap menyukai positif dan tidak menyukai negatif pada objek psikologis yang dihadapi dalam hal ini adalah pendidikan karakter. Berdasarkan hal tersebut jika mahasiswa memang memiliki keinginan untuk mengembangkan karakter, maka ia akan memiliki sikap positif terhadap pendidikan karakter. Akan berbeda dengan mahasiswa yang hanya ingin bekerja sebagai guru untuk mendapatkan gaji atau mungkin terpaksa. Mereka akan mengembangkan sikap negatif terhadap pendidikan karakter. Seorang mahasiswa FKIP USD yang memiliki pengalaman pribadi yang positing dengan pendidikan karakter akan mengembangkan sikap positif terhadap pendidikan karakter. Dalam hal ini adalah strategi yang disusun oleh FKIP USD. Mahasiswa yang menghayati strategi tersebut

Dokumen yang terkait

Studi deskriptif kuantitatif : prokrastinasi pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Sanata Dharma.

1 3 117

Persepsi mahasiswa terhadap program pendidikan profesi guru ditinjau dari jenis kelamin, program studi dan prestasi belajar akademik : studi kasus mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 5 189

Pengaruh motivasi dan prestasi belajar mahasiswa terhadap kemampuan praktik mengajar : studi kasus mahasiswa fakultas keguruan dan ilmu pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 97

Faktor-faktor yang mempengaruhi pilihan profesi guru : studi kasus pada mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

1 14 155

Evaluasi pelaksanaan mata kuliah program pengalaman lapangan fakultas keguruan dan ilmu pendidikan : studi kasus mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 2

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Evaluasi pelaksanaan mata kuliah program pengalaman lapangan fakultas keguruan dan ilmu pendidikan : studi kasus mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 1 177

Studi deskriptif sikap mahasiswa semester IX program studi bimbingan dan konseling fakultas keguruan dan ilmu pendidikan Universitas Sanata Dharma tahun akademik 2007/2008 terhadap pekerjaan sebagai konselor sekolah - USD Repository

0 0 84

Pengaruh motivasi dan prestasi belajar mahasiswa terhadap kemampuan praktik mengajar : studi kasus mahasiswa fakultas keguruan dan ilmu pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 95

Studi kuantitatif deskriptif tentang sikap mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma terhadap pendidikan karakter - USD Repository

0 0 164