45
D. Teknik Analisa Data
Dalam pengumpulan data, peneliti melakukan pengecekan keabsahan data dengan    menggunakan  trianggulasi,  yaitu  membandingkan  data  dari  hasil
wawancara, studi dokumentasi dengan referensi dari buku sebagai pendukung keabsahan data. Berikut trianggulasi digunakan :
1. Trianggulasi  sumber,  yaitu  membandingkan  dan  mengecek  derajat
kepercayaan  suatu  informasi  yang  diperoleh.  Dalam  hal  ini  peneliti membandingkan data hasil pengamatan dengan hasil wawancara
2. Trianggulasi metode terdapat dua strategi yaitu :
a. Pengecekan  derajat  kepercayaan  penemuan  hasil  penelitian  dengan
beberapa tehnik pengumpulan data yaitu berupa wawancara langsung b.
Pengecekan derajat kepercayaan beberapa sumber data dengan metode yang  sama.  Dalam  hal  ini  melalui  sumber  data  yaitu  komite  sekolah
dan kepengurusan komite sekolah dengan metode wawancara 3.
Trianggulasi  teori,  yaitu  pengujian  data  dengan  membandingkan  data dengan  mengadakan  pengecekan  referensi  pendukung.  Membandigkan
data  hasil  penelitian  dengan  referensi  dari  buku  pendukung  keabsahan data.
Teknik analisa data ini menggunakan deskriptif analisis, setelah diperoleh dari  lapangan,  langkah  berikutnya  adalah  mengklasifikasikan,  mengolah,
menganalisis kemudian hasilnya diambil dan dijadikan kesimpulan.
E. Kisi-Kisi Wawancara
Va riabel
Dimensi Indikator
No. Item
Jumlah Item
Komite Sekolah
1. Sebagai
Badan pemberi
pertimbangan Advisory
Agency : 1.
Menyelenggarakan rapat RAPBSsekolah, Orang tua,
Murid, Masyarakat 2.
Melakukan evaluasi program sebelumnya
3. Memberikan pertimbangan
1
2 3
4 1
1
1 1
46
perubahan RAPBS 4.
Memberikan masukan terhadap proses pengelolaan pendidikan di
sekolah 5.
Melakukan monitoring pelaksanaan belajar mengajar
6. Identifikasi potensi sumber daya
pendidikan dalam masyarakat 7.
Mantau sarana dan prasarana yang tersedia
5 6
7,8 1
1 2
2. Sebagai badan
Pendukung Supporting
Agency
1. Mantau terhadap kondisi
ketenagaan pendidikan di sekolah 2.
Memantau kondisi anggaran pendidikan sekolah
3. Dukungan anggaran di sekolah
9 10
11 1
1 1
3. Sebagai badan
Pengontrol Controlling
Agency :
1. Mengawasi  proses  pengambilan
keputusan di sekolah 2.
Menilai kebijakan di sekolah 3.
Mengawasi  proses  perencanaan sekolah
4. Menilai angka mengulang sekolah
12 13
14
15 1
1 1
1
47
4. Sebagai
Mediator Mediator
Agency 1.
Menjadi penghubung
antara masyarakat  dan  dengan  dewan
pendidikan 2.
Membuat  usulan  kebijakan  dan program
pendidikan kepada
sekolah 3.
Kebijakan  dan  program  komite sekolah
4. Menampung  berbagai  masukan
keluhan  terhadap  kebijakan  dan program pendidikan
16
17
18, 19
20 1
1
2
1
Kinerja Kepala
Sekolah
1. Kemampuan
pendidikan dan
pengajaran Sebagai
Educator 1.
Memberikan  ide-ide  dan gagasan
2. Penguasaan belajar mengajar
3. Memberikan motivasi kepada
guru 4.
Melakukan  evaluasi  proses belajar megajar
5. Mepelopori  perbaikan  dan
pelaksanaan kurikulum
sekolah 1
2 3,4
5
6,7 1
1 2
1
2
2. Keterampilan
Kepemimpina n
1. Memimpin rapat
2. Mengambil keputusan
3. Membina
4. Mengawasi
5. Disiplin dan iklim sekolah
6. Meningkatkan  kemampuan
guru 7.
Komunikasi 8
9 10
11 12,13
14 15
1 1
1
1 2
1 1