Kegiatan inti Kegiatan akhir

57 Skor 2 : Apabila siswa mampu mengerjakan tes dengan benar namun dengan banyak bantuan dari guru verbal ucapan dan non verbal tindakan Skor 1 : Apabila siswa tidak mampu mengerjakan tiap butir tes dengan benar.

I. Validitas instrumen

Uji validitas menurut Purwanto 2007: 123 menjelaskan bahwa validitas berhubungan dengan kemampuan untuk mengukur secara tepat sesuai yang diinginkan. Uji validitas yang dilakukan dalam penelitian ini adalah menggunakan validitas isi content validity. Validitas isi menggunakan kurikulum sebagai pedoman dalam pengukuran hasil belajar. Menurut Zainal Arifin 2011: 246 tujuan utama validitas isi content validity adalah untuk mengetahui sejauh mana peserta didik mengusai materi pelajaran yang telah disampaikan, dan perubahan-perubahan psikologis yang timbul pada diri peserta didik setelah mengalami proses pembelajaran. Pengujian validitas dalam penelitian ini yaitu dengan meminta pertimbangan dari pakar atau ahli judgment expert. Ahli yang dimaksud dalam penelitian ini adalah guru kelas V cerebral palsy di SLB G Daya Ananda. Hal ini dimaksudkan untuk mengetahui kesesuaian materi, kompetensi dasar dan kemampuan siswa dengan instrumen yang telah disusun. Setelah dilakukan penilaian dan perbaikan dari pakar atau ahli, soal selanjutkan akan diberikan kepada siswa. J. Teknik Analisis Data Analisis data adalah kegiatan mencermati, menguraikan, dan mengkaitkan setiap informasi yang terkait dengan kondisi awal, proses belajar dan hasil 58 pembelajaran untuk memperoleh simpulan tentang keberhasilan tindakan perbaikan pembelajaran Muhadi, 2011: 140. Teknik analisis data digunakan untuk mengungkapkan hasil tes dan pengamatan terhadap aktivitas siswa dan kinerja guru serta penggunaan teknik latihan graphomotor dalam menulis permulaan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik deskriptif kuantitatif dan deskriptif kualitatif. Teknik kuantitatif digunakan untuk mengolah data kuantitatif yang diperoleh dari hasil ketercapaian siswa cerebral palsy atas kemampuan menulis permulaan. Data yang berupa angka kemudian dideskripsikan. Perbandingan akan dilakukan antara skor pra tindakan dan pasca tindakan untuk mengetahui besarnya peningkatan kemampuan menulis permulaan pada anak cerebral palsy yang diteliti. Ketercapaian siswa cerebral palsy atas kemampuan menulis permulaan disesuaikan dengan standar keberhasilan yang telah ditetapkan. Berikut dipaparkan rumus yang digunakan untuk mendapatkan presentase peningkatan kemampuan menulis permulaan siswa cerebral palsy dengan menggunakan pedoman penilaian yang dikemukakan oleh Ngalim Purwanto

2006: 102 :

Dokumen yang terkait

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI CEREBRAL Penatalaksanaan Terapi Latihan Pada Kondisi Cerebral Palsy Flaccid Di Sekolah Luar Biasa Daya Ananda Panti II Yayasan Sayap Ibu Cabang Yogyakarta.

0 0 13

BAB 1 PENDAHULUAN Penatalaksanaan Terapi Latihan Pada Kondisi Cerebral Palsy Flaccid Di Sekolah Luar Biasa Daya Ananda Panti II Yayasan Sayap Ibu Cabang Yogyakarta.

0 0 4

PENATALAKSANAAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI CEREBRAL Penatalaksanaan Terapi Latihan Pada Kondisi Cerebral Palsy Flaccid Di Sekolah Luar Biasa Daya Ananda Panti II Yayasan Sayap Ibu Cabang Yogyakarta.

0 0 15

PENERAPAN LATIHAN GRAPHOMOTOR DALAM MENINGKATKAN KEMAPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK CEREBRAL PALSYDI SLB-D YPAC BANDUNG.

6 49 30

PENGARUH METODE SENAM OTAK MELALUI GERAKAN ARM ACTIVATION TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN ANAK CEREBRAL PALSY SPASTIC DI SLB D YPAC BANDUNG.

0 0 44

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPAKAIAN MELALUI METODE DRILL PADA ANAK CEREBRAL PALSY DI SEKOLAH LUAR BIASA DAYA ANANDA.

1 6 222

EVALUASI PROGRAM ASESMEN BAGI ANAK TUNADAKSA DI SEKOLAH LUAR BIASA GANDA DAYA ANANDA.

5 25 212

LAYANAN FISIOTERAPI PADA ANAK CEREBRAL PALSY DI SLB G DAYA ANANDA KALASAN SLEMAN YOGYAKARTA.

5 28 187

KEEFEKTIFAN MEDIA FLASH CARD UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK TUNAGRAHITA CEREBRAL PALSY TIPE SPASTIK KELAS III DI SEKOLAH LUAR BIASA NEGERI I BANTUL.

52 396 253

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI TEKNIK PETA PIKIRAN (MIND MAPPING) PADA ANAK TUNARUNGU KELAS VII DI SEKOLAH LUAR BIASA MARSUDI PUTRA I.

0 0 233