Sumber Belajar dan Alat Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator

E. Materi

1. Teknik mencanting

F. Metode dan Media Pembelajaran

Metode : Demonstrasi, Praktek,Dan Ceramah Media : Karya Batik Klowong

G. Kegiatan Pembelajaran Pertemuan 1

1 Kegiatan awal

a. Siswa dikondisikan untuk belajar dan dilanjutkan berdoa b. Siswa diajak untuk memeprsiapkan tempat, alat dan bahan untuk praktik c. Mengecek tugas siswa 2 Kegiatan inti a. Siswa latihan mencanting isen-isen di bimbing guru b. Siswa mulai mencanting isen-isen dengan di dampingi guru 3 Kegiatan akhir a. Siswa merapikan tempat praktek, alat dan bahan sesuai pada tempatnya b. Guru memberikan informasi untuk tugas selanjutnya yaitu jika tugas mencanting isen-isen belum selesai maka akan dilanjutkan pertemuan selanjutnya c. Siswa bersama-sama berdoa mengakhiri pelajaran

H. Sumber Belajar dan Alat

Sumber Belajar : Karya batik, alat dan bahan batik praktek Alat : kompor, canting, wajan, jemuran, dingklik.

I. Penilian

Jenis penilaian penugasan unjuk kerja Evaluasi Kegiatan praktek 1. Kegiatan praktek a. Mempersiapkan tempat b. Mempersiapkan alat c. Mempersiapkan bahan d. Cara membuat garis goresan malam ke kain ketelitian, kesungguhan 2. Produk dengan mencermati hasil kegiatan siswa dalam mencanting klowong pada pola di kain, minsalnya mencanting pola dengan kerapian, ketepatan pola. Standar kriteria penilaian No Proses Skor Nama siswa 1 Mempersiapkan tempat 0-1 2 Mempersiapkan alat 0-1 3 Mempersiapkan bahan 0-1 4 Kesungguhan 0-3 5 Ketelitian 0-1 Produk 1 Kerapian karya 0-1 2 Ketepatan pola 0-1 Jumlah RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Nama Sekolah : SLB Wiyata Dharma 1 Sleman Mata Pelajaran : Keterampilan Batik Jenjang : SMA LB Kelas Semester : XI 1 2 SMA Satu Tahun Pelajaran : 2014 2015 Alokasi Waktu : 4 X 40 menit 2 pertemuan

A. Standar Kompetensi

Membuat bahan baju dengan teknik batik tulis

B. Kompetensi Dasar

Memahami dan mampu pewarnaan pertama pertama dengan naptol

C. Indikator

1. Mampu mempersiapkan bahan dan alat pewarnaan pertama 2. Mampu mempraktekan pewarnaan pertama 3. Mampu mewarna dengan rata 4. Mampu tepat waktu dalam dalam menyelesaikan perwarnaan pertama 5. Mampu menjaga kebersihan alat, bahan, dan tempat praktek

D. Tujuan pembelajaran