Pengertian Belajar Tinjauan Teoretik

19 Mengulang-ulang suatu pekerjaan atau fakta yang sudah dipelajari, kemampuan para siswa untuk mengingatnya akan semakin bertambah. Muhibbinsyah Sugihartono, 2007: 77 membagi faktor-faktor yang mempengaruhi belajar menjadi tiga macam, yaitu: 1 faktor internal yang meliputi keadaan jasmani dan rohani siswa, 2 faktor eksternal yang merupakan kondisi lingkungan disekitar siswa, 3 Faktor pendekatan belajar yang merupakan jenis upaya belajar siswa yang meliputi strategi dan metode yang digunakan siswa untuk melakukan kegiatan mempelajari materi-materi pelajaran.

7. Strategi Belajar

Menurut S. Nasution 1984: 169- 171 strategi belajar ada 3 yaitu sebagai berikut: a Cara mengatur waktu belajar. b Cara mempelajari bahan pelajaran. c Cara mempelajari buku bacaan. Sangalang Kartono Kartini, 1985: 4 berpendapat tentang cara atau strategi belajar yang efisien antara lain sebagai berikut: a Berkonsentrasi sebelum dan pada saat belajar. b Segera mempelajari kembali bahan yang telah diterima. c Membaca dengan teliti dan betul bahan yang sedang dipelajari, dan berusaha menguasai dengan sebaik- baiknya. d Mencoba menyelesaikan soal- soal, dan sebagainya. 20

8. Arti Penting Belajar

Menurut Muhibbin Syah 1997: 94-95 arti penting belajar adalah sebagai key term istilah kunci yang paling vital dalam setiap usaha pendidikan, sehingga tanpa belajar sesungguhnya tak pernah ada pendidikan. Dari pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa arti penting belajar bagi siswa adalah bahwa dengan belajar seorang siswa akan mencapai hasil yang diharapkan dan dengan belajar pengetahuan serta wawasannya akan bertambah. Bagi seorang siswa belajar itu sangat penting bagi dirinya.

9. Tujuan Belajar

Sardiman 1986: 28- 29 mengemukakan bahwa tujuan belajar meliputi 3 jenis yaitu: a. Untuk mendapatkan pengetahuan Hal ini ditandai dengan kemampuan berpikir. Pemilikan pengetahuan dan kemampuan berpikir sebagai yang tidak dapat dipisahkan. Dengan kata lain tidak dapat mengembangkan kemampuan berpikir tanpa bahan pengetahuan, sebaliknya kemampuan berpikir akan memperkaya pengetahuan. Tujuan inilah yang memiliki kecenderungan lebih besar perkembangannya di dalam kegiatan belajar. Dalam hal ini peran guru sebagai pengajar lebih menonjol. b. Penanaman konsep dan keterampilan Penanaman konsep atau merumuskan konsep, juga memerlukan suatu keterampilan. Jadi soal keterampilan yang bersifat jasmani maupun PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 21 rohani. Keterampilan itu memang dapat dididik, yaitu dengan banyak melatih kemampuan. c. Pembentukan sikap Dalam menumbuhkan sikap mental, perilaku dan pribadi anak didik, guru harus lebih bijak dan hati-hati dalam pendekatannya. Untuk itu dibutuhkan kecakapan mengarahkan motivasi dan berfikir dengan tidak lupa menggunakan pribadi guru itu sendiri sebagai contoh atau model.

B. Kajian Hasil Penelitian Yang Relevan

Beberapa hasil penelitian sebelumnya, yang meneliti tentang variabel dalam penelitian ini seperti penelitian Cicilia Sari Wahyuni yang berjudul “Hubungan antara persepsi siswa tentang kompetensi guru, motivasi belajar, dan kegiatan belajar dengan hasil belajar akuntansi siswa SMK Tarakanita Kalasan”. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya hubungan yang positif dan signifikan antara kompetensi guru, motivasi belajar, dan kegiatan belajar dengan hasil belajar akuntansi siswa SMK Tarakanita Kalasan. Penelitian lainnya yaitu penelitian Dwi Retna Rahayuni yang berjudul “Pengaruh persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru terhadap prestasi belajar siswa” studi kasus: siswa- siswi kelas II pada mata pelajaran Ekonomi Akuntansi SMA Pangudi Luhur Sedayu. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh yang positif dan signifikan persepsi siswa tentang keterampilan mengajar guru terhadap prestasi belajar. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Pengaruh persepsi siswa tentang keterampilan guru dalam mengelola kelas terhadap hasil belajar IPS kelas VIII di MTs Nuurul Bayan Kecamatan Kalapanunggal Kabupaten Sukabumi

1 15 0

Pengaruh persepsi siswa mengenai keterampilan mengajar guru terhadap hasil belajar IPS siswa di SMP Muhammadiyah 1 Cileungsi

0 11 0

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU DAN KREATIVITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI Pengaruh persepsi siswa tentang kompetensi guru dan kreativitas belajar terhadap prestasi belajar Akuntasi pada siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Ka

0 1 15

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEMAMPUAN AWAL SISWA DALAM BELAJAR TERHADAP Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Keterampilan Mengajar Guru Dan Kemampuan Awal Siswa Dalam Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Di S

0 2 15

Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Ketrampilan Mengajar Guru dan Kemandirian Belajar Terhadap Kemampuan Kognitif Siswa BAB 0

0 0 17

JURNAL SRI MEKARWATI K2309074 PEND FISIKA 2009

0 0 3

PERSEPSI SISWA TENTANG PUSTAKAWAN DI PER

0 0 11

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 186

Pengaruh persepsi siswa tentang peranan guru di kelas, strategi siswa dalam belajar, dan persepsi siswa tentang pentingnya belajar terhadap keberhasilan studi : studi kasus SMA Negeri 1 Karangmojo - USD Repository

0 0 185

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR, IKLIM KELAS, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 151