Interpretasi ANALISIS DAN PEMBAHASAN

99 b Kebijakan yang terkait dengan ukuran bank, atau bank size. Bank Umum Swasta Nasional non Devisa harus mampu lebih banyak menghimpun dana dari masyarakat, karena dengan ukuran aset bank dapat meningkatkan pengawasan terhadap risiko kredit bermasalah dengan menerapkan manajemen risiko yang lebih efesien. c Kebijakan terkait dengan Penyaluran kredit atau LDR. Bank umum swasta nasional non devisa, bank harus lebih berhati-hati dalam melakukan penyaluran kredit dengan cara melakukan manajemen risiko kredit yang lebih efesien. Penyaluran kredit yang harus tepat guna dan tepat sasaran, untuk mengantisipasi adanya risiko kredit bermasalah. 2. Bagi Akademisi Penelitian ini akan menambahkan kepustakaan di bidang manajemen khususnya perbankan dan dapat dijadikan bahn bacaan untuk menambah wawasan dan pengetahuan. Khususnya tentang pengaruh Inflasi, Kurs, BI rate, Bank Size dan LDR yang mempengaruhi Non Performing Loan pada bank umum swasta nasional non devisa. Untuk peneliti selanjutnya sebaiknya memperbanyak jumlah variabel makroekonomi seperti GDP, Harga Minyak Dunia dan lainnya, atau bisa menambahkan variabel internal bank BOPO, CAR dan lainnya. DAFTAR PUSTAKA A. Karim, Adiwarman. “Bank Islam : Analisis Fiqih dan Keuangan”, Edisi 3, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta,2008 Ali , Masyud. “Asset Liabilty Management, Menyiasati Risiko Pasar dan Risiko Operasional dalam Perbankan. ” Jakarta, PT. Elex Media Kompetindo Kelompok Gramedia,2004 Ali Singjergi. “The Impact of Macroeconomic Variables on The non Performing Loans in the Albanian Banking system during 2005- 2012”. 2013 Dendawijaya Lukman. “Manajemen Bank”, Ghalia Indonesia, Bogor, 2005. Deflinawati, Megawati dan Mutia Roza Linda. “Pengaruh Inflasi, Kurs dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Non Performing Loan Pada PT. Bank Tabungan Negara PERSERO Tbk Cabang Padang”. 2015 Ghozali, Imam, “Aplikasi Analysis Multivariate dengan program IBM SPSS 19”, Edisi ke 5, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang, 2011. Gujarati, Damodar. “Ekonometrika Dasar”, Erlangga, Jakarta, 2006. Hogart, Glenn. Steffen Sorensen, dan Lea Zicchino. “Stress tests of UK banks using a VAR approach”, Working Paper no. 282, ISSN 1368-5562, England, 2005. Ismail. “Manajemen Perbankan : Dari Teori Menuju Aplikasi”, Kencana, Jakarta, 2010. Kasmir. “Manajemen Bank dan Perbankan”, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2004. Kasmir. “Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya”, Edisi Revisi,PT Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2008. Ketut, Wayan dan Suli. “Pengaruh CAR, LDR, dan Bank Size Terhadap NPL Pada Lembaga Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia”. 2014 Khemraj,Tarron dan Sukrishnalall Pasha . “The determinants of non-performing loans: an econometric case study of Guyana ”, Jurnal. Guyana, 2009. Lestari dan Sugiharto. “Kinerja Bank Devisa dan Bank Non Devisa dan Faktor- Faktor Yang Mempengaruhinya ” Jurnal Ekonomi Universitas Gunadarma, Depok, 2007. Mankiw, N. Gregory. “Makroekonomi”. Erlangga, Jakarta, 2006. Manurung, Mandala dan Prathama Rahardja, “ Uang, Perbankan dan Ekonomi Moneter Kajian Kontekstual Indonesia Martono. “Bank dan Lembaga Keungan Bank”, Ekonisia, 2010. Muda, et al. “ Comparative Analysis of Profitability Determinants of Domestic and foreign Islamic Banks in Malaysia ”. International Journal of Economics and Financial Isues, Malaysia, 2013. Mutamimah dan Chasanah. “Analisis Eksternal dan Internal Dalam Menentukan Non Performing Financing Bank Umum Syariah di Indonesia ”, Jurnal Bisnis dan Ekonomi Unissula Semarang, 2012. Rajan, Rajiv dan Sarat Chandra Dhal. “Non Performing Loans and Terms of Credit Public Sector Banks in India: an Empirical Assesment”, Reserve Bank of India Occasional Papers Vol. 24, No. 3, India, 2003. Riyadi, Slamet. “Banking Assets and Liability Management”, Edisi Kedua, Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi, Universitas Indonesia, Jakarta , 2004. Rose, Peter S. “Commercial Bank Management”, Mc Graw Hill, New York, 2002. Santoso, Singgih. “Aplikasi SPSS Pada Statistik Non Parametrik”, PT Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2012. Siamat, Dahlan. “Manajemen Lembaga Keuangan”, Edisi ke 5, Lembaga Penerbit FEUI, Jakarta, 2005 Somoye , R.O.C “The variation of risks non performing loan s on bank performances in Nigeria. ” 2010 Sutojo, Siswanto. “Menangani Kredit Bermasalah Konsep dan Kasus”, PT Damar Mulia Pustaka, Jakarta, 2008. Sutojo, Siswanto. “The Management of Commercial Bank, Manajemen Bank Umum”, PT Damar Mulia Pustaka, Jakarta, 2007. Sw amy, Vighneswara. “Impact of macroeconomic and endogenous factorson non performing bank assets ”,International Journal of Banking and Finance Volume 9 Issue 1, India, 2012. Syeda Zabeen Ahmed. “An Investigation Of The Relationship Between Non Performing Loans, Macroeconomic Factors, And Financial Factors In Context Of Private Commercial Bank In Bangladesh ”. 2006 Teguh Pudjo Mulyono. “Manajemen Perkreditan”, Rineka Cipta, Yogyakarta, 2001.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional, Non Performing Loan, Capital Adequacy Ratio, Loan to Deposit Ratio, dan Net Interest Margin terhadap Return on Asset pada Bank Umum Swasta Nasional Devisa di Bursa Efek Indonesia

0 62 107

Pengaruh Piutang Murabahah, Mudharabah, Musyarakah, dan Non Performing Financing (NPF) terhadap Return On Asset (ROA) Pada Bank Umum Syariah di Indonesia

0 65 103

Analisis Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Non Performing Loan BI Rate, dan Nilai Tukar Rupiah (Kurs) Terhadap Profitabilitas(ROA) Bank Umum Swasta Nasional (Studi Empiris Pada 10 BankUmum Swasta Nasional Devisa Terbesar Yang Terdaftar di BEI Periode 2006-

3 17 147

Responsifitas Kredit Investasi Terhadap Variabel Makroekonomi dan Perbankan Pada Bank Persero dan Bank Umum Swasta Nasional Devisa dan Non Devisa

3 37 239

nalisis rasio camel terhadap ekspansi kredit Bank umum swasta nasional devisa dan bank umum swasta nasional non devisa

0 15 129

ANALISIS PENGARUH NON PERFORMING LOAN (NPL) Analisis Pengaruh Non Performing Loan dan Loan to Deposit Ratio Terhadap Profitabilitas Pada PT.Bank Syariah Mandiri Periode (2010-2014).

0 3 10

ANALISIS KOMPARATIF KINERJA BANK UMUM SWASTA NASIONAL NON DEVISA DENGAN PENDEKATAN CAMELS DAN PENDEKATAN EFISIENSI (PERIODE 2006-2008).

0 0 6

ANALISIS DETERMINAN NON PERFORMING LOAN PADA BANK UMUM KONVENSIONAL DI INDONESIA.

0 1 130

Pengaruh Marko Ekonomi Terhadap Non Performing Loan Bank Swasta Nasional Indonesia Periode 2009-2015 - Ubaya Repository

0 0 2

PENGARUH KONDISI EKONOMI MAKRO DAN PROSES MANAJEMEN RISIKO KREDIT TERHADAP NON-PERFORMING LOAN (Studi Kasus pada Bank X)

0 0 15