BI Rate Deskriptif Variabel

78 Tabel 4.6 Aset Bank Umum Nasional Non Devisa Milyar Rupiah Bank Size Tahun Bulan 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 Januari 38.063 43.339 53.503 77.092 10.6740 134.227 158.996 Februari 39.143 45.018 54.164 76.986 10.7841 133.781 158.708 Maret 39.671 42.870 56.846 80.424 109.629 141.242 162.521 April 38.138 43.142 57.727 82.726 112.232 141.477 162.458 Mei 39.397 44.431 59.883 82.798 111.777 144.507 165.158 Juni 40.309 46.605 70.265 87.125 116.682 148.432 170.947 Juli 39.749 47.717 66.484 88.934 117.014 147.591 172.031 Agustus 40.450 49.339 67.835 91.940 120.981 146.433 171.605 September 41.517 50.015 70.881 95.439 125.482 150.541 174.949 Oktober 40.590 51.607 72.247 98.036 125.990 149.899 176.483 November 40.070 52.449 73.401 100.210 128.684 151.723 179.987 Desember 42.467 55.672 78.485 107.085 135.472 162.457 186.817 Sumber: Bank Indonesia data diolah

f. Non Performing Loan

Dalam Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan PSAK No.31 tentang akuntansi perbankan butir 24 menyebutkan bahwa: “Kredit non performing pada umumnya merupakan kredit yang pembayaran angsuran pokok danatau bunganya telah terlewat sembilan puluh hari atau lebih setelah jatuh tempo, atau kredit yang pembayarannya secara tepat waktu sangat diragukan. Kredit non performing terdiri atas kredit yang digolongkan sebagai kredit kurang lancar, diragukan, dan mace t.” 79 Berikut ini disajikan tabel yang berisikan data Rasio Non Perfroming Loan Periode Tahun 2008-2014 Pada Bank Umum Swasta Nasional Non Devisa: Tabel 4.7 Data Non Performing Loan Bank Umum Swasta Nasional Non Devisa persen NPL Tahun Bulan 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 Januari 2,05 1,66 2,42 2,67 1,87 2,00 2,04 Februari 2,39 1,99 2,46 2,63 2,06 2,10 1,99 Maret 2,31 2,19 2,48 2,28 2,14 1,98 1,93 April 2,44 2,18 2,46 2,29 2,04 2,03 2,16 Mei 2,27 2,35 2,42 2,30 2,03 2,00 2,18 Juni 2,10 2,34 2,58 2,29 2,07 1,86 2,15 Juli 1,98 2,47 2,53 2,24 2,27 1,97 2,27 Agustus 1,95 2,69 2,59 2,09 2,10 1,93 2,33 September 2,21 2,53 2,62 2,23 2,09 1,80 2,33 Oktober 2,23 2,38 2,75 2,02 2,03 1,95 2,41 November 2,27 2,46 2,65 2,02 2,06 1,86 2,36 Desember 1,73 2,20 2,59 1,82 2,05 1,79 2,17 Sumber: Bank Indonesia data diolah 3 Analisis Pengujian Asumsi Klasik a. Uji Normalitas Uji normalitas dilakukan untuk melihat apakah variabel indenden dan variabel dependen mempunyai distribusi normal. Disribusi normal adalah data akan mengikuti garis diagonal dan menyebar disekitar garis diagonal. Uji ini dimaksudkan untuk menguji apakah nilai residual yang telah distandarisasi pada model regresi berdistribusi normal atau tidak. Nilai residual dikatakan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional, Non Performing Loan, Capital Adequacy Ratio, Loan to Deposit Ratio, dan Net Interest Margin terhadap Return on Asset pada Bank Umum Swasta Nasional Devisa di Bursa Efek Indonesia

0 62 107

Pengaruh Piutang Murabahah, Mudharabah, Musyarakah, dan Non Performing Financing (NPF) terhadap Return On Asset (ROA) Pada Bank Umum Syariah di Indonesia

0 65 103

Analisis Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Non Performing Loan BI Rate, dan Nilai Tukar Rupiah (Kurs) Terhadap Profitabilitas(ROA) Bank Umum Swasta Nasional (Studi Empiris Pada 10 BankUmum Swasta Nasional Devisa Terbesar Yang Terdaftar di BEI Periode 2006-

3 17 147

Responsifitas Kredit Investasi Terhadap Variabel Makroekonomi dan Perbankan Pada Bank Persero dan Bank Umum Swasta Nasional Devisa dan Non Devisa

3 37 239

nalisis rasio camel terhadap ekspansi kredit Bank umum swasta nasional devisa dan bank umum swasta nasional non devisa

0 15 129

ANALISIS PENGARUH NON PERFORMING LOAN (NPL) Analisis Pengaruh Non Performing Loan dan Loan to Deposit Ratio Terhadap Profitabilitas Pada PT.Bank Syariah Mandiri Periode (2010-2014).

0 3 10

ANALISIS KOMPARATIF KINERJA BANK UMUM SWASTA NASIONAL NON DEVISA DENGAN PENDEKATAN CAMELS DAN PENDEKATAN EFISIENSI (PERIODE 2006-2008).

0 0 6

ANALISIS DETERMINAN NON PERFORMING LOAN PADA BANK UMUM KONVENSIONAL DI INDONESIA.

0 1 130

Pengaruh Marko Ekonomi Terhadap Non Performing Loan Bank Swasta Nasional Indonesia Periode 2009-2015 - Ubaya Repository

0 0 2

PENGARUH KONDISI EKONOMI MAKRO DAN PROSES MANAJEMEN RISIKO KREDIT TERHADAP NON-PERFORMING LOAN (Studi Kasus pada Bank X)

0 0 15