Penelitian Sebelumnya Strategi 7 R dalam Retailing

mengkomunikasikan keunggulan produk dan membujuk konsumen untuk membelinya. Untuk dapat mencapai tujuan perusahaan, yaitu mencapai pasar sasaran yang dituju dan memenuhi atau melayani konsumen seefektif mungkin maka kegiatan-kegiatan ini perlu dikombinasikan, dipadukan, dan dikoordinasikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh strategi bauran pemasaran dan variabel-variabel yang sangat signifikan mempengaruhi penjualan pada usaha art shop di objek wisata Tanah Lot, Kabupaten Tabanan, Bali.

J. Kerangka Pemikiran Teoretis

Kerangka pemikiran teoretis dari penelitian ini adalah: Bagan II.3 Kerangka Pemikiran Teoretis Keterangan Bagan II.3: : Produk, harga, lokasidistribusi, promosi, dan pelayanan secara simultan berhubungan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. Minat Beli Ulang Y Produk X 1 Harga X 2 Lokasi Distribusi X 3 Promosi X 4 Pelayanan X 5 : Produk secara parsial berhubungan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. : Harga secara parsial berhubungan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. : Lokasidistribusi secara parsial berhubungan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. : Promosi secara parsial berhubungan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. : Pelayanan secara parsial berhubungan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta.

K. Hipotesis

Hipotesis adalah suatu perumusan sementara mengenai suatu hal yang dibuat untuk menjelaskan hal itu dan juga dapat menuntun atau mengarahkan penyelidikan selanjutnya Umar, 2005: 104. Dari rumusan masalah yang telah dirumuskan oleh peneliti, maka hipotesis dari penelitian ini yaitu: 1. Ada hubungan secara simultan antara produk, harga, lokasidistribusi, promosi, dan pelayanan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. 2. Ada hubungan secara parsial antara produk dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. 3. Ada hubungan secara parsial antara harga dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. 4. Ada hubungan secara parsial antara lokasidistribusi dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. 5. Ada hubungan secara parsial antara promosi dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta. 6. Ada hubungan secara parsial antara pelayanan dengan minat beli ulang konsumen Swalayan Relasi Jaya Surakarta.