Rubrik Penilaian Keterampilan Lembar Observasi Rubrik Penilaian Keterampilan

199 Lampiran 10. Lembar Observasi Keterampilan Peserta Didik LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN PESERTA DIDIK PERTEMUAN 1

A. Lembar Observasi

Isilah lembar observasi berikut sesuai dengan kriteria penilaian yang tercantum dalam rubrik penilaian dengan ketentuan : 4 = sangat baik 3 = baik 2 = cukup 1 = kurang No Nama Peserta Didik Kriteria Penilaian Skor Total 1 2 3

1. 2.

3. Kriteria Penilaian : 1. Menempatkan zat ke dalam pelat tetes 2. Menjawab pertanyaan dalam LKPD 3. Membersihkan alat dan bahan praktikum

B. Rubrik Penilaian Keterampilan

No. Kriteria Penilaian Skor Deskripsi 1. Menempatkan zat ke dalam pelat tetes 4 Jika tidak ada zat yang tumpah keluar spot ketika menempatkan ke dalam pelat tetes 3 Jika terdapat sedikit zat yang tumpah keluar spot ketika menempatkan ke dalam pelat tetes 2 Jika terdapat banyak zat yang tumpah keluar spot ketika menempatkan ke 200 dalam pelat tetes 1 Jika semua zat tumpah keluar spot ketika menempatkan ke dalam pelat tetes 2. Menjawab pertanyaan dalam LKPD 4 Jika menjawab semua pertanyaan dalam LKPD secara lengkap 3 Jika menjawab sebagian besar pertanyaan dalam LKPD tetapi kurang lengkap. 2 Jika menjawab sebagian kecil pertanyaan dalam LKPD tetapi kurang lengkap. 1 Jika menjawab sebagian kecil pertanyaan dalam LKPD tetapi tidak lengkap. 3. Membersihkan alat dan bahan praktikum 4 Jika setelah praktikum langsung membersihkan alat dan membuang larutan sisa dengan cara yang tepat. 3 Jika setelah praktikum langsung membersihkan alat dan membuang larutan sisa tetapi tidak tepat. 2 Jika setelah praktikum tidak semua alat dibersihkan dan membiarkan larutan sisa. 1 Jika setelah praktikum semua alat dan larutan sisa dibiarkan di meja. 201 LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN PESERTA DIDIK PERTEMUAN 2 DAN 3

A. Lembar Observasi

Isilah lembar observasi dengan kriteria penilaian yang tercantum dalam rubrik penilaian dengan ketentuan : 4 = sangat baik 3 = baik 2 = cukup 1 = kurang No Nama Peserta Didik Kriteria Penilaian Skor Total 1 2 3 1 2 3 Kriteria Penilaian : 1. Menyampaikan hasil diskusi 2. Keterampilan bertanya 3. Peserta didik menjawab pertanyaan dalam LKPD

B. Rubrik Penilaian Keterampilan

No. Kriteria Penilaian Skor Deskripsi 1. Menyampaikan hasil diskusi 4 Jika peserta didik menyampaikan hasil diskusi menggunakan bahasa yang komunikatif, argumen yang kuat dan logis. 3 Jika peserta didik menyampaikan hasil diskusi menggunakan bahasa yang komunikatif, argumen yang kuat tetapi tidak logis. 2 Jika peserta didik menyampaikan hasil diskusi menggunakan bahasa yang 202 komunikatif tetapi argumen tidak kuat dan tidak logis. 1 Jika peserta didik menyampaikan hasil diskusi menggunakan bahasa yang tidak komunikatif, argumen tidak kuat dan tidak logis. 2. Keterampilan bertanya 4 Jika peserta didik bertanya sesuai konteks diskusi dengan kalimat yang mudah dipahami dan santun penyampaiannya. 3 Jika peserta didik bertanya sesuai konteks diskusi dengan kalimat yang sulit dipahami tetapi santun penyampaiannya. 2 Jika peserta didik bertanya sesuai konteks diskusi dengan kalimat yang sulit dipahami dan kurang santun penyampaiannya. 1 Jika peserta didik bertanya di luar konteks diskusi dengan kalimat sulit dipahami dan tidak santun penyampaiannya. 3. Menjawab pertanyaan dalam LKPD 4 Jika menjawab semua pertanyaan dalam LKPD secara lengkap 3 Jika menjawab sebagian besar pertanyaan dalam LKPD tetapi kurang lengkap. 2 Jika menjawab sebagian kecil pertanyaan dalam LKPD tetapi kurang lengkap. 1 Jika menjawab sebagian kecil pertanyaan dalam LKPD tetapi tidak lengkap. 203 LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN PESERTA DIDIK PERTEMUAN 4

A. Lembar Observasi

Dokumen yang terkait

Studi Kualitas Air Sungai Konto Kabupaten Malang Berdasarkan Keanekaragaman Makroinvertebrata Sebagai Sumber Belajar Biologi

23 176 28

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

SENSUALITAS DALAM FILM HOROR DI INDONESIA(Analisis Isi pada Film Tali Pocong Perawan karya Arie Azis)

33 290 2

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24