Pembahasan Sub Struktur 1 Uji Asumsi Klasik

104 Tabel 4.49 Pengaruh Langsung dan tidak Langsung Variabel Pengaruh Total Pengaruh Bersama Langsung Tidak Langsung Melalui Z X1 Terhadap Z 0,398 - 0,398 - X3 Terhadap Z 0,476 - 0,476 - X1 Terhadap Y 0,383 - 0,383 - X2 Terhadap Y 0,282 0,195 0,477 - X3 Terhadap Y 0,242 - 0,242 - Z Terhadap Y 0,749 - 0,749 - X1, X3 Terhadap Z - - - 98,686 X1, X2, X3 Terhadap Y - - - 44,358 X1, X2, X3, Z Terhadap Y - - - 63,976 X2, Z Terhadap Y - - - 154,489 Sumber: Hasil Penelitian, 2015 Data diolah

4.5 Pembahasan

4.5.1 Pembahasan Sub Struktur 1

Berdasarkan hasil penelitian substruktur 1 yang menganalisis mengenai pengaruh Nilai Pelanggan terhadap Loyalitas Pelanggan menunjukkan bahwa angka R=0,763 yang berarti bahwa hubungan antara Nilai Emosional, Nilai Sosial, Harga, dan Performance terhadap Loyalitas Pelanggan adalah Cukup Erat. Angka Adjusted R Square sebesar 0,565 menjelaskan bahwa 56,5 Loyalitas Pelanggan dapat dijelaskan oleh variabel Nilai Emosional, Nilai Sosial, Harga, dan Performance, sedangkan sisanya sebesar 43,5 dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini. Berdasarkan uji F menunjukkan nilai F hitung 33,105 , hal ini berarti bahwa Nilai Emosional, Nilai Sosial, Harga, dan Performance secara bersama-sama berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variabel Loyalitas 105 Pelangganpada Rumah Makan Zam-Zam Dr. Mansyur Medan.Berdasarkan uji t, Nilai Emosional berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan nilai t hitung 4,248, dengan nilai signifikan 0,000 0,05. Ini artinya jika Nilai Emosional ditingkatkan sebesar satu satuan maka LoyalitasPelanggan akan meningkat sebesar 0,478 satuan. Nilai Sosial berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan nilai t hitung 3,468, dan nilai signifikan 0,001 0,05, Ini artinya jika Nilai Sosial ditingkatkan sebesar satu satuan maka LoyalitasPelanggan akan meningkat sebesar 0,416 satuan. Performance berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan nilai t hitung 2,796, dengan nilai signifikan 0,006 0,05, yang menjelaskan bahwa apabila Performance ditingkatkan sebesar satu satuan, maka Loyalitas Pelanggan akan meningkat sebesar 0,397 satuan. Harga berpengaruh Negatif dan tidak Signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan nilai thitung -0,554, dengan nilai signifikan 0,581 0,05, sehingga menjelaskan bahwa apabila Harga ditingkatkan sebesar satu satuan, maka tidak akan mengurangiLoyalitas Pelanggan sebesar 0,076 satuan. Sesuai pernyataan Best dalam Sumarwan, dkk 2010:33 yang menyatakan “Nilai relatif kinerja harga dan nilai ekonomi memberikan ukuran yang terbaik mengenai nilai pelanggan tetapi evaluasi pelanggan terhadap produk sering melampaui ukuran kinerja harga dan ekonomis. Persepsi pelanggan tentang kualitas layanan, reputasi merek, dan biaya-biaya lain selain harga juga mempengaruhi nilai pelanggan.Setelah diketahui persepsi manfaat dan persepsi 106 biaya secara keseluruhan maka selisihnya merupakan nilai pelanggan yang dipersepsikan”. Nilai Pelanggan dapat berdampak negatif apabila dalampelaksanaannya tidak benar yang pada akhirnya menimbulkan Ketidakpuasan.Maka dalam Penelitian ini didapati bahwa Secara Parsial, Dimensi Nilai Pelanggan yang terdiri dari Nilai Emosional, Nilai Sosial dan PerformanceKinerja, berpengaruh Positif dan Signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan. Sedangkan Variabel Harga memiliki dampak Negatif, karena dalam Survey didapati bahwa sebagian besar Konsumen menunjukkan sikap Positif terhadap harga yang lebih Murah dari Rumah Makan besar lainnya, sedangkan hanya sebagian kecil Konsumen yang Loyal, yang berarti Sebagian Besar Pelanggan menyatakan Sikap Negatif terhadap Variabel Loyalitas yang bertolak belakang dengan Variabel Harga. 4.5.2 Pembahasan Sub Struktur 2 Berdasarkan hasil penelitian substruktur 2 yang menganalisis mengenai pengaruh Nilai Pelanggan terhadap Kepuasan Pelanggan menunjukkan bahwa angka R=0,824 yang berarti bahwa hubungan antara Nilai Emosional, Nilai Sosial, Harga, dan Performance terhadap Kepuasan Pelanggan adalah Cukup Erat. Angka Adjusted R Square sebesar 0,665 menjelaskan bahwa 66,5 Kepuasan Pelanggan dapat dijelaskan oleh variabel Nilai Emosional, Nilai Sosial, Harga, dan Performance, sedangkan sisanya sebesar 33,5 dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini. 107 Berdasarkan uji F menunjukkan nilai F hitung 50,083 , hal ini berarti bahwa Nilai Emosional, Nilai Sosial, Harga, dan Performance secara bersama-sama berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap variabel Kepuasan Pelanggan pada Rumah Makan Zam-Zam Dr. Mansyur Medan.Berdasarkan uji t, Nilai Emosional berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan dengan nilai t hitung 4,327, dengan nilai signifikan 0,000 0,05. Ini artinya jika Nilai Emosional ditingkatkan sebesar satu satuan maka Kepuasan Pelangganakan meningkat sebesar 0,291 satuan. Nilai Sosial berpengaruh secara positif namun tidak Signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan dengan nilai t hitung 1,442, dan nilai signifikan 0,153 0,05, yang berarti bahwa apabila Nilai Sosial ditingkatkan sebesar satu satuan, maka tidak akan meningkatkan Kepuasan Pelanggan. Performance berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan nilai t hitung 6,105, dengan nilai signifikan 0,000 0,05, yang menjelaskan bahwa apabila Performance ditingkatkan sebesar satu satuan, maka Kepuasan Pelanggan akan meningkat sebesar 0,518 satuan. Harga berpengaruh secara positif namun tidak signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan dengan nilai t hitung 0,086, dengan nilai signifikan 0,932 0.05, yang berarti bahwa apabila Harga ditingkatkan sebesar satu satuan, maka tidak akan meningkatkan Kepuasan Pelanggan. Sebuah pernyataan disampaikan oleh Kotler dan Armstrong, 2008:272“Kualitas Produk, yakni salah satu sarana positioning utama 108 pemasar.Kualitas memiliki dampak langsung pada kinerja produk atau jasa.Oleh karena itu kualitas berhubungan erat dengan nilai dan kepuasan pelanggan”. Serta dengan yang diungkapkan oleh Ratminto dan Atik 2005:28 “Ukuran keberhasilan penyelenggaraan pelayanan ditentukan oleh tingkat kepuasan penerima layanan.Kepuasan penerima layanan dicapai apabila penerima layanan memperoleh pelayanan sesuai dengan yang dibutuhkan dan diharapkan”. Yang patut menjadi catatan adalah, pada Variabel Nilai Sosial yang memiliki pengaruh Positif namun tidak Signifikan dengan t Hitung = 1,442dengan nilai rata-rata pada Survey Questionaire sebesar 3,26 dari 5,0.Berarti, Nilai Sosial memiliki Efek yang sedikit Negatifuntuk Pelanggan dalam mempersepsikan Kepuasandibandingkan dengan Nilai Emosional dan Performance. Untuk Variabel Harga sendiri memiliki Pengaruh Positif, namun tidak Signifikan dengan t Hitung = 0,086. Dari hasil Survey dapat dilihat bahwa Variabel harga memiliki reaksi yang paling Positif diantara Variabel lainnya, sehingga Variabel harga tidak memiliki dampak negatif, namun tidak dapat menggambarkan pengaruhnya terhadap Kepuasan Pelanggan karena sikap positif Pelanggan terhadap Variabel Harga terlalu Tinggi untuk dibandingkan dengan Kepuasan Pelanggan.

4.5.3 Pembahasan Sub Struktur 3

Dokumen yang terkait

Pengaruh Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Loyalitas Nasabah Pada PT. Bank SUMUT Kantor Cabang Pembantu (KCP) Universitas Sumatera Utara Medan.”

1 49 86

Pengaruh Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Loyalitas Nasabah Pada PT. Bank SUMUT Kantor Cabang Pembantu (KCP) Universitas Sumatera Utara Medan.

0 52 86

Pengaruh Kepuasan Pelanggan (Customer Satisfaction) Terhadap Loyalitas Nasabah Tabungan PT. Bank Bukopin Cabang Medan

0 28 107

Analisis Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Metro Swalayan Medan Plaza

0 47 77

Analisis Pengaruh Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Kepuasan Pelanggan (Customer Satisfaction) Dan Loyalitas Pelanggan (Customer Loyalty) pada Nasabah PT. Bank Tabungan Negara Kantor Cabang Pembantu (Kacapem) Medan Mall

2 105 100

Pengaruh Nilai Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Pelanggan Pada Rumah Makan Zam-Zam Dr. Mansyur Medan

3 41 152

Pengaruh Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Loyalitas Pelanggan (Customer Loyalty) Padarumah Makan Zam-Zam Dr. Mansyur Medan

0 0 44

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Uraian Teoritis 2.1.1. Pemasaran - Pengaruh Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Loyalitas Pelanggan (Customer Loyalty) Padarumah Makan Zam-Zam Dr. Mansyur Medan

0 0 14

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Pengaruh Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Loyalitas Pelanggan (Customer Loyalty) Padarumah Makan Zam-Zam Dr. Mansyur Medan

0 0 10

Pengaruh Nilai Pelanggan (Customer Value) Terhadap Loyalitas Pelanggan (Customer Loyalty) Padarumah Makan Zam-Zam Dr. Mansyur Medan

0 0 15