Uji Reliabilitas Uji Daya Beda

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 71 a. Angket Rasa Ingin Tahu Berdasarkan tabel 3.3 di atas, dari 34 item angket rasa ingin tahu terdapat 30 item valid dan 4 item tidak valid. Item yang valid semua digunakan sebagai instrumen pengambilan data, sedangkan ítem yang tidak valid tidak digunakan. Sehingga jumlah ítem angket rasa ingin tahu yang digunakan berjumlah 30 item b. Tes Kemampuan Verbal Berdasarkan tabel 3.3 di atas, dari 40 item tes kemampuan verbal terdapat 28 item valid dan 12 item tidak valid. Item yang valid semua digunakan sebagai instrumen pengambilan data. Item dengan validitas mendekati valid, memiliki daya beda dan taraf kesukaran sedang yaitu nomor 8 dan 18 digunakan untuk pengambilan data, sedangkan ítem tidak valid yang lain tidak digunakan. Sehingga jumlah ítem tes kemampuan verbal berjumlah 30 item. c. Tes Prestasi Berdasarkan tabel 3.3 di atas, dari 40 item tes prestasi terdapat 31 item valid dan 9 item tidak valid. Item yang valid semua digunakan sebagai instrumen pengambilan data. Terdapat empat ítem dengan validitas mendekati valid diperbaiki dan digunakan untuk instrumen pengambilan data yaitu nomor 3,19,37,39. sehingga jumlah ítem tes prestasi berjumlah 34 item.

2. Uji Reliabilitas

Reliabilitas digunakan untuk mengetahui sejauh mana instrumen dapat memberikan hasil pengukuran yang dapat dipercaya sebgai alat pengambilan data. Instrumen dikatakan reliabel jika memiliki tingkat keajegan dalam mengukur, apabila instrumen tersebut pada subyek yang berbeda akan memberikan hasil yang perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 72 relatif sama. Uji reliabilitas tes menggunakan Kuder-Richardson K-R 20 sebagai berikut: ⎟⎟ ⎠ ⎞ ⎜⎜ ⎝ ⎛ ∑ − ⎟ ⎠ ⎞ ⎜ ⎝ ⎛ − = 2 2 11 S pq S 1 n n r Uji reliabilitas angket menggunakan rummus Alpha Cronbach berikut : ⎟ ⎟ ⎠ ⎞ ⎜ ⎜ ⎝ ⎛ ∑ − ⎟ ⎠ ⎞ ⎜ ⎝ ⎛ − = t i k k r 2 2 11 1 1 σ σ dimana, p = proporsi peserta didik yang menjawab item dengan benar q = proporsi peserta didik yang menjawab item dengan salah ∑pq = jumlah hasil kali antar p dan q n = k = banyak item S = standar deviasi tes ∑σ i 2 = jumlah varians ítem σ 2 t = varians total Kriteria reliabilitas dengan batasan : 0,91 – 1,00 = sangat tinggi 0,71 – 0,90 = tinggi 0,41 – 0,70 = cukup 0,21 – 0,40 = rendah ≤ 0,02 = sangat rendah Masidjo,2010:209 Berdasarkan hasil uji reliabilitas diperoleh reliabilitas instrumen angket rasa ingin tahu 0,902 termasuk kriteria tinggi, reliabilitas tes kemampuan verbal 0,878 termasuk kriteria tinggi, reliabilitas tes prestasi 0,859 termasuk kriteria tinggi. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 73

3. Uji Daya Beda

Daya beda adalah kemampuan suatu soal untuk membedakan antara peserta didik yang memiliki kemampuan tinggi pandai dengan peserta didik yang memiliki kemampuan rendah kurang pandai. Rumus yang digunakan adalah: B A B A J J B B D − − = keterangan : J A : banyaknya peserta kelompok atas J B : banyaknya peserta kelompok bawah B A : banyaknya peserta didik kelompok atas yang menjawab soal dengan benar B B : banyaknya peserta didik kelompok bawah yang menjawab soal dengan benar Hasil uji daya beda tes kemampuan verbal dan tes prestasi dengan memenuhi kriteria valid dapat dilihat pada tabel 3.4 berikut ini : Tabel 3.4 Hasil Uji Daya Beda Kategori Tes Kemampuan Verbal Jumlah Kategori Tes Prestasi Jumlah Jelek 2,8,18 3 Jelek 37 1 Sedang 4,5,11,12,17,20,21, 22,23,24,26,31,35,36 14 Sedang 1,2,3,9,15,16,20,22, 25,26,33,34,35 13 Baik 1,7,10,13,15,19,25, 30,32,33,37,38 12 Baik 4,5,6,7,8,10,11,12,14 ,17,19,21,23,24,27, 29,30,32,38,39,40 21 Baik Sekali 14 1 Jumlah 30 Jumlah 35 perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 74 Butir soal yang baik adalah yang memiliki indeks daya beda antara 0,4 sampai dengan 0,7. Kriteria daya beda item instrumen adalah: 0,0 - 0,2 = Jelek 0,2 - 0,4 = Sedang 0,4 – 0,7 = Baik 0,7 – 1,00 = Baik Sekali Suharsimi Arikunto, 2009:218

4. Uji Taraf Kesukaran