Hipotesis Ketujuh PEMBAHASAN 1. Hipotesis Pertama

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 128

7. Hipotesis Ketujuh

Hasil analisis anava tiga jalan General Linier Model pada hipotesis ketujuh untuk prestasi kognitif diperoleh p - value = 0,276 a 0,05, maka H tidak ada interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah, dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar kognitif tidak ditolak, artinya tidak ada interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah, dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar kognitif. Sedangkan untuk prestasi afektif diperoleh p - value = 0,349 a 0,05, maka H tidak ada interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah, dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar afektif tidak ditolak, artinya tidak ada interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah, dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar afektif. Tidak adanya interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah, dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar kimia dapat dijelaskan sebagai berikut. Berdasarkan hipotesis pertama, siswa yang memperoleh pembelajaran kimia menggunakan model CTL menggunakan media lingkungan mempunyai prestasi belajar kimia yang lebih baik dari pada menggunakan model CTL menggunakan media internet. Pada hipotesis kedua siswa yang mempunyai sikap imiah tinggi mempunyai prestasi belajar kimia yang lebih baik dibandingkan siswa yang mempunyai sikap ilmiah rendah. Sedangkan hipotesis yang ketiga siswa yang mempunyai aktivitas belajar tinggi mempunyai prestasi belajar yang lebih baik dibandingkan siswa yang mempunyai aktivitas belajar rendah. Apapun media yang digunakan, baik media lingkungan maupun media internet, siswa yang memiliki sikap ilmiah tinggi maupun aktivitas tinggi mempunyai prestasi belajar kimia yang lebih baik.sehingga dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah dan aktivitas belajar siswa. Hal ini disebabkan karena banyaknya faktor yang dapat mempengaruhi proses pencapaian prestasi belajar baik intern maupun perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 129 ekstern siswa diluar faktor sikap ilmiah dan aktivitas belajar siswa yang digunakan dalam penelitian ini. Peneliti tidak dapat mengontrol faktor-faktor tersebut diluar kegiatan belajar mengajar. Dengan demikian tidak ada interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah, dan aktivitas belajar siswa.

E. KELEMAHAN DAN KETERBATASAN PENELITIAN

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP ZAT DAN WUJUDNYA TERINTEGRASI NILAI KEAGAMAAN (Eksperimen di MTs Al-Khairiyah,Citeureup-Bogor)

1 33 61

Penagruh pendekatan contextual teaching laering (CTL) terhadap hasil bejaran biologi siswa kuasi Ekperimen di SMPN 1 Cisauk

0 7 208

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DAN PROBLEM POSING DITINJAU DARI KEAKTIFAN BELAJAR SISWA

1 3 101

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DAN Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Melalui Strategi Contextual Teaching And Learning (CTL) Dan Open Ended Terhadap Hasil Belajar Ditinjau Dari Kreativ

0 2 17

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) Eksperimentasi Model Pembelajaran Problem Solving Dan Contextual Teaching And Learning (CTL)Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kedisiplinan Siswa.

0 0 20

PENDAHULUAN Eksperimentasi Model Pembelajaran Problem Solving Dan Contextual Teaching And Learning (CTL)Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kedisiplinan Siswa.

0 1 8

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) Eksperimentasi Model Pembelajaran Problem Solving Dan Contextual Teaching And Learning (CTL)Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kedisiplinan Siswa.

0 0 14

PEMBELAJARAN BIOLOGI MENGGUNAKAN PENDEKATAN CTL (CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING) MELALUI MEDIA FLIPCHARTDAN VIDEO DITINJAU DARI KEMAMPUAN VERBAL DAN GAYA BELAJAR.

0 0 12

PEMBELAJARAN BIOLOGI DENGAN MODEL CTL (Contextual Teaching and Learning) MENGGUNAKAN MEDIA ANIMASI DAN MEDIA LINGKUNGAN DITINJAU DARI SIKAP ILMIAH DAN GAYA BELAJAR | Rahayuningsih | Inkuiri 3819 8446 1 SM

0 0 11

Contextual Teaching and Learning dan Pem (1)

0 2 10