Uji Lanjut Analisis Variansi Tiga Jalan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 117 4. Tidak ada interaksi antara media pembelajaran dan sikap ilmiah terhadap prestasi belajar Bahan-bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari p value = 0,682 a 0,05. 5. Tidak ada interaksi antara media pembelajaran dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar Bahan-bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari p value = 0,408 a 0,05. 6. Tidak ada interaksi antara sikap ilmiah dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar Bahan-bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari p value = 0,063 a 0,05. 7. Tidak ada interaksi antara media pembelajaran, sikap ilmiah, dan aktivitas belajar siswa terhadap prestasi belajar Bahan-bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari p value = 0,349 a 0,05.

2. Uji Lanjut Analisis Variansi Tiga Jalan

Uji lanjut anava atau uji komparasi ganda diperlukan untuk mengetahui karakteristik pada variabel bebas dan variabel terikat. Pada penelitian ini uji komparasi ganda dilakukan pada hipotesis kesatu sampai keempat untuk aspek kognitif dan hipotesis ke dua dan ketiga untuk aspek afektif. Sedangkan hipotesis yang lainnya tidak dilakukan uji komparansi ganda karena Ho tidak ditolak. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 118 LI NGKUNGAN INTERNET 76 75 74 73 72 71 MET M e a n 71. 70 1 75. 83 2 73. 76 7 One- Way Normal ANOM for KOGNI TI F Alpha = 0.05 Gambar 4.15 Uji lanjut anava Pengaruh Metode terhadap Prestasi Belajar Kimia materi Bahan-bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari kognitif Pada gambar 4.15 terlihat bahwa dengan strategi model CTL menggunakan media lingkungan berpengaruh kearah lebih tinggi terhadap prestasi belajar, sedangkan dengan strategi model CTL menggunakan media internet berpengaruh lebih rendah terhadap prestasi belajar. TINGGI RENDAH 78 76 74 72 70 KRI TERI A SI KAP I LMI AH M e a n 71.879 75.654 73.767 One-Way Normal ANOM for KOGNI TI F Alpha = 0.05 perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 119 Gambar 4.16 Uji lanjut anava Pengaruh Sikap Ilmiah terhadap Prestasi Belajar Kimia Materi Bahan-bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari Pada gambar 4.16 garis biru, ada yang melewati garis merah, berarti sikap ilmiah berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar kimia. Pada gambar tersebut terlihat bahwa sikap ilmiah tinggi berpengaruh kearah lebih tinggi terhadap prestasi belajar, sedangkan sikap ilmiah rendah berpengaruh lebih rendah terhadap prestasi belajar. TI NGGI RENDAH 77 76 75 74 73 72 71 KRI TERIA A B M e a n 71. 747 75. 786 73. 767 One-Way Normal ANOM for KOGNI TI F Alpha = 0.05 Gambar 4.17 Uji lanjut anava Pengaruh Aktivitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Kimia Materi Bahan-bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari Pada gambar 4.17 garis biru, ada yang melewati garis merah, berarti aktivitas belajar siswa berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar kimia. Pada gambar tersebut terlihat bahwa aktivitas belajar siswa tinggi berpengaruh kearah lebih tinggi terhadap prestasi belajar, sedangkan aktivitas belajar siswa rendah berpengaruh lebih rendah terhadap prestasi belajar. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 120 LINGKUNGAN INTERNET 78 77 76 75 74 73 72 71 70 TINGGI RENDAH MET M e a n KRITERIA SIKAP ILMIAH Main Effects Plot for KOGNI TI F Data Means Gambar 4.18 Uji lanjut anava Strategi Pembelajaran dan Sikap Ilmiah terhadap Prestasi Belajar Kimia kognitif Pada gambar 4.18 terlihat bahwa nilai mean pada model CTL menggunakan media lingkungan prestasi belajarnya lebih baik daripada model CTL menggunakan media internet. Sedangkan faktor sikap ilmiah tinggi lebih efektif pengaruhnya terhadap prestasi belajar kimia materi bahan-bahan kimia dalam kehidupan sehari-hari. T INGGI RENDAH 81 80 79 78 77 76 75 KRI TERI A SI KAP I LM I AH M e a n 76 .1 65 79 .6 35 77 .9 One-Way Normal ANOM for AFEKTI F Alpha = 0. 05 perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 121 Gambar 4.19 Uji lanjut anava Pengaruh Sikap Ilmiah terhadap Prestasi Belajar Kimia afektif Pada gambar 4.16, dari plot rata-rata mean terlihat bahwa siswa yang memiliki sikap ilmiah tinggi 1 berada pada posisi atas dibanding siswa yang memiliki sikap ilmiah rendah 2. Selain itu ada perpotongan antara garis biru dan garis merah. Hal ini menunjukkan bahwa siswa yang memiliki sikap ilmiah tinggi mempunyai prestasi yang lebih baik dibanding dengan siswa yang memiliki sikap ilmiah rendah. T INGGI RENDAH 81 80 79 78 77 76 75 KRI TERI A A B M e a n 76 .1 46 79 .6 54 77 .9 One-Way Normal ANOM for AFEKTI F Alpha = 0. 05 Gambar 4.20 Uji lanjut anava Pengaruh aktivitas belajar siswa terhadap Prestasi Belajar Kimia afektif Pada gambar 4.20, dari plot rata-rata mean terlihat bahwa siswa yang memiliki aktivitas belajar tinggi 1 berada pada posisi atas dibanding siswa yang memiliki aktivitas belajar rendah 2. Selain itu ada perpotongan antara garis biru dan garis merah. Hal ini menunjukkan bahwa siswa yang memiliki aktivitas belajar tinggi mempunyai prestasi yang lebih baik dibanding dengan siswa yang memiliki aktivitas belajar rendah.

D. PEMBAHASAN 1. Hipotesis Pertama

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP ZAT DAN WUJUDNYA TERINTEGRASI NILAI KEAGAMAAN (Eksperimen di MTs Al-Khairiyah,Citeureup-Bogor)

1 33 61

Penagruh pendekatan contextual teaching laering (CTL) terhadap hasil bejaran biologi siswa kuasi Ekperimen di SMPN 1 Cisauk

0 7 208

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DAN PROBLEM POSING DITINJAU DARI KEAKTIFAN BELAJAR SISWA

1 3 101

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DAN Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Melalui Strategi Contextual Teaching And Learning (CTL) Dan Open Ended Terhadap Hasil Belajar Ditinjau Dari Kreativ

0 2 17

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) Eksperimentasi Model Pembelajaran Problem Solving Dan Contextual Teaching And Learning (CTL)Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kedisiplinan Siswa.

0 0 20

PENDAHULUAN Eksperimentasi Model Pembelajaran Problem Solving Dan Contextual Teaching And Learning (CTL)Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kedisiplinan Siswa.

0 1 8

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) Eksperimentasi Model Pembelajaran Problem Solving Dan Contextual Teaching And Learning (CTL)Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kedisiplinan Siswa.

0 0 14

PEMBELAJARAN BIOLOGI MENGGUNAKAN PENDEKATAN CTL (CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING) MELALUI MEDIA FLIPCHARTDAN VIDEO DITINJAU DARI KEMAMPUAN VERBAL DAN GAYA BELAJAR.

0 0 12

PEMBELAJARAN BIOLOGI DENGAN MODEL CTL (Contextual Teaching and Learning) MENGGUNAKAN MEDIA ANIMASI DAN MEDIA LINGKUNGAN DITINJAU DARI SIKAP ILMIAH DAN GAYA BELAJAR | Rahayuningsih | Inkuiri 3819 8446 1 SM

0 0 11

Contextual Teaching and Learning dan Pem (1)

0 2 10