Uji Linieritas Pengujian Persyaratan Analisis Data

66 Tabel 5.5 menunjukkan bahwa hubungan disiplin kerja dan produktivitas kerja serta hubungan motivasi kerja dan produktivitas kerja adalah linier. Hal demikian disebabkan nilai- nilai F tabel F hitung.

D. Pengujian Hipotesis Penelitian

Dalam penelitian ini ada tiga hipotesis yang diuji. Hipotesis pertama dan kedua menggunakan rumus korelasi product moment, dan hipotesis ketiga menggunakan analisis regresi ganda. Perhitungan nilai r hitung dan r tabel dapat dilihat pada lampiran VII hal 109-110.

1. Pengujian Hipotesis I

Pada pengujian hipotesis pertama diperoleh antara masing- masing variabel bebas yaitu motivasi kerja karyawan X 1 dan produktivitas kerja karyawan Y, uji korelasi ini menggunakan bantuan program SPSS, yang dapat dilihat pada lampiran VII hal 109. Hasil analisis korelasi dapat dilihat dalam tabel sebagai berikut: Tabel 5.6 Hasil Pengujian Koefisien Korelasi Motivasi Kerja Karyawan dan Produktivitas Kerja Karyawan No Variabel Bebas Variabel Terikat hitung r tabel r Sign 1 Motivasi Kerja Produktivitas Kerja 0,488 0,239 0,006

2 Disiplin Kerja

Produktivitas Kerja 0,485 0,239 0,007 Tabel 5.6 di atas menunjukkan koefisien korelasi r hitung antara motivasi kerja karyawan dan produktivitas kerja karyawan adalah sebesar 0,488 dengan r tabel sebesar 0,239, yang berarti antara motivasi kerja karyawan dan produktivitas kerja karyawan terdapat korelasi yang sedang, 67 dengan nilai probabilitas 0,006 lebih kecil dari taraf signifikansi α = 5 atau = 0,05, maka Ho ditolak dan Ha Diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan ada hubungan yang positif dan signifikan antara motivasi kerja karyawan X 1 dan produktivitas kerja karyawan Y.

2. Pengujian Hipotesis II

Pada pengujian hipotesis kedua diperoleh antara masing- masing variabel bebas yaitu disiplin kerja karyawan X 2 dan produktivitas kerja karyawan Y, uji korelasi ini menggunakan bantuan program SPSS, yang dapat dilihat pada lampiran VII hal 109. Hasil analisis korelasi dapat dilihat dalam tabel sebagai berikut: Tabel 5.7 Hasil Pengujian Koefisien Korelasi Disiplin Kerja Karyawan dan Produktivitas Kerja Karyawan No Variabel Bebas Variabel Terikat hitung r tabel r Sign 1 Motivasi Kerja Produktivitas Kerja 0,488 0,239 0,006

2 Disiplin Kerja

Produktivitas Kerja 0,485 0,239 0,007 Tabel 5.7 di atas menunjukkan koefisien korelasi r hitung antara disiplin kerja karyawan dan produktivitas kerja karyawan adalah sebesar 0,485 dengan r tabel sebesar 0,239, yang berarti antara disiplin kerja karyawan dan produktivitas kerja karyawan terdapat korelasi yang sedang, dengan nilai probabilitas 0,007 lebih kecil dari taraf signifikansi α = 5 atau = 0,05, maka Ho ditolak dan Ha Diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan ada hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin kerja karyawan X 2 dan produktivitas kerja karyawan Y. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI