Motivasi kerja karyawan Deskripsi Variabel

62 lampiran IV hal 100. Berikut ini disajikan kategori data variabel motivasi kerja karyawan berdasarkan Penilaian Acuan Patokan PAP tipe II lampiran V hal 103: Tabel 5.1 Deskripsi Variabel Motivasi Kerja Karyawan Interval Skor Frekuensi Frekuensi Relatif Kategori 62-72 5 16,67 Sangat Tinggi 54-61 20 66,66 Tinggi 48-53 5 16,67 Cukup Tinggi 43-47 - - Kurang 43 - - Sangat Kurang Jumlah 30 100 Tabel 5.1 di atas menunjukkan bahwa motivasi kerja karyawan yang terkategorikan sangat tinggi ada 5 orang atau 16,67, tinggi ada 20 orang atau 66,66, cukup tinggi ada 5 orang atau 16,67, kurang tidak ada, sangat kurang tidak ada. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sebagian besar karyawan memiliki tingkat motivasi yang terkategorikan tinggi. Hal ini didukung hasil perhitungan mean = 58,5 ; median = 58,28 ; dan modus = 58,21.

2. Disiplin kerja karyawan

Data tentang disiplin kerja karyawan yang diperoleh diketahui bahwa skor terendah = 36 dan skor tertinggi = 52 dengan mean = 46,5 ; median = 47,73; modus = 48,63 ; dan standar deviasi = 4,18 dapat dilihat lampiran IV hal 98. Berikut ini disajikan kategori data variabel disiplin kerja karyawan berdasarkan Penilaian Acuan Patokan PAP tipe II lampiran V hal 104 : PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 63 Tabel 5.2 Deskripsi Variabel Disiplin Kerja Karyawan Interval Skor Frekuensi Frekuensi Relatif Kategori 45-52 23 76,67 Sangat Tinggi 39-44 5 16,67 Tinggi 35-38 2 6,66 Cukup Tinggi 31-34 - - Kurang 31 - - Sangat Kurang Jumlah 30 100 Tabel 5.2 di atas menunjukkan bahwa disiplin kerja karyawan yang terkategorikan sangat tinggi ada 23 orang atau 76,67, tinggi ada 5 orang atau 16,67, cukup tinggi ada 2 orang atau 6,67, kurang tidak ada, sangat kurang tidak ada. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sebagian besar karyawan memiliki tingkat kedisiplinan yang terkategorikan sangat tinggi. Hal ini didukung hasil perhitungan mean = 46,5 ; median = 47,73; dan modus = 48,63.

3. Produktivitas kerja karyawan

Data tentang produktivitas kerja karyawan yang diperoleh diketahui bahwa skor terendah = 24 dan skor tertinggi = 30 dengan mean = 28,45 ; median = 27,5 ; modus = 29,85 ; dan standar deviasi = 1,98 dapat dilihat lampiran IV hal 101. Berikut ini disajikan kategori data variabel produktivitas kerja karyawan berdasarkan perhitugan Penilaian Acuan Patokan PAP tipe II lampiran V hal 105 :