Uji-t Sampel Berhubungan Nilai Tes Akhir Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen

16. Peserta didik mampu merevisi teks eksposisi sesuai dengan struktur dan kaidah teks yang baik.

D. Materi Pembelajaran

1. Struktur Teks Eksposisi 2. Unsur kebahasaan teks eksposisi 3. Langkah-langkah menulis teks eksposisi

E. Metode Pembelajaran

Pendekatan Proses

F. Media

1. Buku Siswa 2. Contoh Teks Eksposisi 3. Gambar ekonomi dan politik 4. LCD

G. Sumber Belajar

1. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013a. Bahasa Indonesia:

Ekspresi Diri dan Akademik untuk SMAMA Kelas X: Buku Siswa Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

2. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013a. Bahasa Indonesia:

Ekspresi Diri dan Akademik untuk SMAMA Kelas X: Buku Guru. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 3. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. 4. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2010. Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Pertama No. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu 1 Kegiatan Awal 10 Menit a. Siswa merespon salam dari guru b. Siswa berdoa dan presensi kehadiran c. Guru memberikan apersepsi d. Siswa menerima tujuan, materi, dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan 2 Kegiatan Inti 70 Menit

a. Tahap Prapenulisan

 Peserta didik menentukan tema yang akan digunakan dalam membuat teks eksposisi.  Peserta didik menentukan tujuan penulisan.  Peserta didik mendaftar topik-topik yang dapat dikembangkan menjadi teks eksposisi  Peserta didik memperhatikan struktur teks ekspoisisi yang akan dikembangkan dalam teks eksposisi.  Peserta didik menyusun kerangka teks eksposisi.

b. Tahap Penulisan Draf

 Peserta didik mencermati kembali kerangka teks eksposisi yang telah dibuat.  Siswa mulai mengembangkan kerangka tulisan dalam bentuk teks eksposisi.  Peserta didik menanyakan hal-hal yang belum dimengerti kepada gurunya.

c. Tahap Revisi

 Peserta didik setiap kelompoknya duduk berhadapan dan secara bergantian membaca hasil teks eksposisi masing- masing yang telah dibuat.  Peserta didik lain yang menjadi pendengar memberikan komentar dan saran teman satu kelompoknya.

d. Tahap Menyunting

 Peserta didik membaca dengan cermat teks eksposisi yang telah direvisi untuk memberikan tanda pada bagian tulisan yang salah dalam ejaan dan aspek mekanik lainnya.  Peserta didik menandai kesalahan yang terdapat pada teks eksposisi yang telah ditulisnya.  Peserta didik memperbaiki kesalahan yang ditemukan dalam tulisannya.

e. Tahap Publikasi

 Peserta didik mempresentasikan hasil teks eksposisi.  Peserta didik lain beserta guru memperhatikan peserta didik yang sedang mempresentasikan hasil tulisannya kemudian memberikan apresiasi tepuk tangan setelah pembacaan selesai. 3 Penutup 10 Menit a. Dengan sikap tanggung jawab dan percaya diri siswa bersama guru