Pedoman Catatan Harian Instrumen Nontes

pembelajaran, teknik, dan media yang digunakan oleh guru dalam pembelajaran. Wawancara berisi lima pertanyaan yaitu: 1 Apakah selama ini kalian berminat dengan pembelajaran menulis paragraf narasi?; 2 Apakah pembelajaran menulis paragraf narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear membuat kalian termotivasi dan terbantu dalam menulis narasi?; 3 Kesulitan apakah yang kalian hadapi selama mengikuti pembelajaran menulis paragraf narasi?; dan 4 Berikan pendapat dan saran kalian tentang pembelajaran menulis paragraf narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear .

3.4.2.3 Pedoman Catatan Harian

Catatan harian digunakan untuk mendapatkan data tentang respon siswa sebagai penelitian selama proses pembelajaran. Catatan harian dibuat dua macam yaitu catatan harian penelitian yang diisi oleh siswa dan catatan harian yang diisi oleh guru. Catatan harian berisi tentang kesan dan pesan siswa, siswa memberikan respon positif atau negatif terhadap pembelajaran menulis paragraf narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear. Sedangkan catatan harian guru berisi tentang uraian pendapat dari seluruh kejadian yang dilihat dan dirasakan oleh guru selama kegiatan pembelajaran menulis paragraf narasi berlangsung. Catatan harian siswa terdiri atas empat pertanyaan yaitu: 1 Apakah kalian tertarik mengikuti pembelajaran menulis paragraf narasi yang baru saja dilakukan?; 2 Kemudahan dan kesulitan apa yang kalian alami selama pembelajaran menulis paragraf narasi yang baru saja dilakukan?; 3 Bagaimana perasaan kalian setelah mendapat pengajaran menulis paragraph narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear?; dan 4 Bagaimana kesan dan saran kalian setelah mengikuti pengajaran menulis paragraph narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear ? Catatan harian tersebut diisi oleh semua siswa kelas V SD Negeri 1 Ciledug Lor kabupaten Cirebon pada setiap akhir pembelajaran. Catatan harian guru terdiri atas empat hal yang berkenaan dengan: 1 minat siswa saat pengajaran menulis paragraf narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear, 2 keaktifan siswa dalam mengikuti pengajaran menulis paragraf narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear, 3 respon siswa terhadap pengajaran menulis paragraf narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear, 4 perilaku siswa di kelas saat mengikuti pengajaran menulis paragraf narasi melalui teknik latihan terbimbing dengan media film kartun Bernard Bear. Catatan harian tersebut diisi oleh guru setelah akhir pembelajaran menulis paragraf narasi.

3.4.2.4 Pedoman Dokumentasi Foto

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARASI DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK PERTANYAAN TERBIMBING MELALUI MEDIA FILM PADA SISWA KELAS VII B SMP NEGERI 2 KANDEMAN KABUPATEN BATANG

0 14 317

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi dengan Model Examples Non Examples melalui Media Gambar Animasi pada Siswa Kelas V SD Negeri Kumesu 1 Kabupaten Batang Tahun Ajaran 2010 2011

0 12 234

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi dengan Teknik Brainstorming melalui Media Album Foto pada Siswa Kelas V SD Negeri Kalisegoro Kecamatan Gunungpati Kota Semarang Tahun Ajaran 2010 2011

1 20 276

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARATIF MELALUI METODE LATIHAN TERBIMBING DENGAN MEDIA LAGU PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARATIF MELALUI METODE LATIHAN TERBIMBING DENGAN MEDIA LAGU PADA SISWA KELAS XI-3 SMA NEGERI 1 LASEM KECAMATAN

0 0 14

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARASI MELALUI METODE JOURNALIST’S QUESTIONS Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Narasi Melalui Metode Journalist’s Questions Pada Siswa Kelas V SD Negeri I Delanggu Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 1 16

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARASI MELALUI METODE JOURNALIST’S QUESTIONS Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Narasi Melalui Metode Journalist’s Questions Pada Siswa Kelas V SD Negeri I Delanggu Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 15

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi dengan Model Examples Non Examples melalui Media Gambar Animasi pada Siswa Kelas V SD Negeri Kumesu 1 Kabupaten Batang Tahun Ajaran 2010/2011.

0 0 2

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS V SD NEGERI 3 LIMBANGAN DENGAN TEKNIK LATIHAN TERBIMBING MELALUI MEDIA LAGU.

0 0 130

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MEDIA FILM KARTUN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI TUKANGAN YOGYAKARTA.

0 5 170

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MENGGUNAKAN MEDIA VCD FILM KARTUN PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SITIADI.

1 23 143