Tujuan Pembelajaran Materi Pembelajaran uraian terlampir Pendekatan dan Metode Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

126

C. Tujuan Pembelajaran

Mata Pelajaran Indikator Tujuan Pembelajaran Bahasa Indonesia 3.1.1 Menjawab pertanyaan dari teks laporan yang berhubungan dengan energi panas dengan memperhatikan penulisankan dan penggunaan kosakata baku. 3.1.1.1 Siswa dapat menjawab 5 pertanyaan laporan yang berhubungan dengan energi angin dengan memperhatikan penulisankan dan penggunaan kosakata baku. 4.1.1 Menyajikan laporan hasil percobaan yang berhubungan dengan energi panas dengan memperhatikan penulisan dan penggunaan kosakata baku. 4.1.1.1 Siswa dapat menyajikan 1 laporan hasil percobaan yang berhubungan dengan energi angin dengan memperhatikan penulisan dan penggunaan kosakata baku. IPA 3.4.1 Mengidentifikasi sumber dan perubahan energi dalam kegiatan- kegiatan yang ada dalam gambar 3.4.1.1 Siswa dapat Mengidentifikasi sumber dan perubahan energi dalam kegiatan-kegiatan yang ada dalam gambar. 4.6.1 Membuat percobaan yang berhubungan dengan energi angin dan manfaatnya untuk kehidupan masyarakat. 4.6.1.1 Siswa dapat membuat 1 percobaan yang berhubungan dengan energi angin dan manfaatnya untuk kehidupan masyarakat. 127 PPkn 3.2.1 Menjawab pertanyaan tentang sikap menghargai di masyarakat. 3.2.1.1 Siswa dapat Menjawab 5 pertanyaan tentang sikap menghargai di masyarakat. 4.2.1 Melaksanakan perilaku sikap hemat energi disekolah. 4.2.1.1 Siswa dapat menunjukan 1 perilaku sikap hemat energi disekolah.

D. Materi Pembelajaran uraian terlampir

Bahasa Indonesia : teks laporan yang berhubungan dengan energi panas, soal uraian. IPA : gambar-gambar sumber dan perubahan energi. PPkn : Soal uraian

E. Pendekatan dan Metode

E.1. Pendekatan 1. Tematik integratif 2. Saintifik E.2. Metode 1. Pengamatan 2. Tanya jawab 3. Penugasan 4. Presentasi 5. Diskusi

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

F.1. Media 128 1. Gambar sumber dan perubahan energi. 2. teks laporan 3. LKS 4. Petunjuk pembuatan alat percobaan F.2. Alat 1. Buku 2. Alat tulis 3. Kertas lipat 4. Lem 5. Batang kayu F.3. Sumber  Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013, Buku Guru Kelas IV Tema 2, Sub Tema 2, Pembelajaran 1, Halaman 48-56.  Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013, Buku Siswa Kelas IV Tema 2, Sub Tema 2, Pembelajaran 1, Halaman 36-41.  Gambar-gambar dari google .

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Dokumen yang terkait

Pengaruh pendekatan keterampilan proses sains terhadap keterampilan proses sains siswa pada konsep suhu dan kalor (penelitian Quasi eksperimen di SMA 10 Tangerang)

4 20 134

Peningkatan keterampilan menulis karangan dengan penerapan metode permainan susun gambar dalam pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas III SD Muhammadiyah 12 Pamulang Tangerang Selatan

3 24 93

Pengaruh pendekatan inkuiri terstruktur terhadap keterampilan proses sains siswa pada konsep sistem pernapasan manusia: kuasi eksperimen di MTs. Yasti I Cisaat-sukabumip

0 13 169

Peningkatan keterampilan menulis naskah drama dengan media cerpen ( sebuah penelitian tindakan kelas pada siswa kelas XI MAN Cibinong Bogor tahun pelajaran 2010-2011)

2 21 165

Pengaruh metode mendongeng terhadap keterampilan menyimak dongeng pada siswa kelas II di SD Dharma Karya UT Pondok Cabe Tangerang Selatan tahun pelajaran 2014/2015

2 9 152

Perbedaan hasil belajar siswa antara yang menggunakan pendekatan keterampilan proses melalui metode eksperimen dan pendekatan ekspositori melalui metode demonstrasi : quasi eksperimen pada kelas x SMA Negeri 2 Ciputat Tangerang

0 3 163

Peningkatan keterampilan menulis narasi dengan media teks wacana dialog: penelitian tindakan pada siswa kelas VII MTs Negeri 38 Jkaarta tahun pelajaran 2011-2012

4 39 107

Upaya meningkatkan keaktifan siswa kelas iv mi darul muttaqin pada pelajaran ips materi koperasi melalui metode diskusi

4 21 107

Meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPS kelas IVA SD Negeri 1 Metro Barat menggunakan media audio visual tahun pelajaran 2012/2013.

0 5 42

Penyusunan instrumen tes diagnostik miskonsepsi fisika kelas xi pada materi usaha dan energi

1 6 16