Pengertian Film Media Film Animasi

43 8 Komputer Komputer adalah mesin yang dirancang khusus untuk memanipulasi informasi yang diberi kode, mesin elektronik yang otomatis melakukan pekerjaan dan perhitungan sederhana dan rumit. Satu unit komputer terdiri atas empat komponen dasar, yaitu input misalnya keyboard dan writing pad, prosesor CPU: Unit pemroses data yang diinput, penyimpanan data memori yang menyimpan data yang akan diproses oleh CPU baik secara permanen ROM maupun untuk sementara RAM, dan output misalnya layar monitor, printer atau plotter. Berdasarkan beberapa jenis media yang telah dipaparkan di atas, dapat disimpulkan bahwa penelitian ini menggunakan media berupa audio visual yang disesuaikan dengan tema atau materi dan karakteristik siswa.

4. Pengertian Film

Menurut Azhar Arsyad 2009, 49 film atau gambar hidup merupakan gambar-gambar dalam frame dimana frame demi frame diproyeksikan secara mekanis sehingga gambar tampak hidup di layar. Film merupakan gambar hidup yang terlihat pada gambar. Gambar yang terlihat tersebut merupakan hasil proyeksi melalui lensa proyektor secara mekanis. Film itu bergerak dari frame ke frame di depan lensa pada layar, gambar-gambar itu juga secara cepat bergantian dan memberikan proses visual yang kontinyu di antara gambar demi gambar tak ada celah-celah, bergerak dengan cepat dan pada layar terlihat gambar-gambar yang berurutan dan melukiskan suatu peristiwa, cerita-cerita, benda-benda, dan murni seperti pada aslinya Oemar Hamalik, 1994: 84. 44 Umumnya, film digunakan sebagai sarana hiburan, dokumentasi, dan pendidikan. Film dapat memberikan informasi, memeparkan proses, menjelaskan konsep-konsep yang rumit, mengajarkan konsep-konsep, memperpanjang atau menyingkat waktu, dan mempengaruhi sikap. Berdasarkan uraian di atas, dapat disimpulkan bahwa film merupakan gambar dengan ilusi gerak, sehingga terlihat hidup dalam frame yang diproyeksikan melaui proyektor dan diproduksi secara mekanis sehingga dapat dilihat dan didengar. 5. Film Animasi Animasi adalah gambar bergerak berbentuk dari sekumpulan objek gambar yang disusun secrara beraturan mengikuti alur pergerakan yang telah ditentukan pada setiap pertambahan hitungan waktu yang terjadi Muhammad Iqbal, 2012. Animasi berasal dari semua penciptaan kehidupan baik dalam objek mati maupun ke dalam objek yang tidak bernyawa. Menurut Ariesto Hadi Sutopo 2002: 2 animasi menggambarkan objek yang bergerak agar kelihatan hidup. Membuat aniamsi berarti menggerakkan gambar seperti kartun, lukisan, tulisan, dan lain-lain. Animais sangat baik untuk presentasi, pemodelan, dokumentasi, dan lain-lain. Berdasarkan definisi di atas, tampak bahwa animasi sebenarnya merupakan teknik dan proses memberikan gerakan yang tampak pada objek mati. Animasi sering dihasilkan dari seni bentuk yang berurutan. Gerak gambar animasi dihasilkan dari suatu rangkaian gambar tak hidup yang tersusun dengan urut dalam perbedaan gerak. Dengan demikian, dapat disimpulkan 45 bahwa media film animasi adalah media audio visual berupa rangkaian gambar tak hidup yang berurutan yang diproyeksikan secara mekanis elektronis sehingga tampak hidup pada layar.

6. Keuntungan dan Keterbatasan Media Film

Dokumen yang terkait

Pengembangan Film Animasi sebagai Media Pembelajaran Menyimak Cerita Rakyat bagi Siswa Kelas V Sekolah Dasar

2 30 112

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGIDENTIFIKASI UNSUR CERITA PENDEK DENGAN MEDIA ANIMASI ANAK KELAS V Peningkatan Kemampuan Mengidentifikasi Unsur Cerita Pendek Dengan Media Animasi Anak Kelas V Di SD Plesungan 02 Gondangrejo Karanganyar.

1 5 14

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGIDENTIFIKASI UNSUR CERITA PENDEK DENGAN MEDIA ANIMASI ANAK KELAS V Peningkatan Kemampuan Mengidentifikasi Unsur Cerita Pendek Dengan Media Animasi Anak Kelas V Di SD Plesungan 02 Gondangrejo Karanganyar.

0 1 14

Peningkatan Hasil Belajar Menyimak Cerita Anak Menggunakan Media Audio Visual (film kartun) pada Siswa Kelas V SD Negeri Wringinjenggot 02 Balapulang.

0 0 218

Pengembangan Film Animasi sebagai Media Pembelajaran Menyimak Cerita Rakyat bagi Siswa Kelas V Sekolah Dasar.

0 1 1

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA FILM ANIMASI PADA SISWA KELAS V SD N 2 JONGGRANGAN KECAMATAN GIRIMULYO KULON PROGO.

1 7 106

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA PENDEK MENGGUNAKAN MEDIA VCD FILM KARTUN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 PEGANDEKAN.

0 0 268

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA BIG BOOK PADA SISWA KELAS I SDN DELEGAN 2 PRAMBANAN SLEMAN.

51 499 219

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA FIKSI ANAK MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO PADA SISWA KELAS V SD

0 1 10

Peningkatan kemampuan dan keterlibatan siswa kelas III SD Pangudi Luhur Sedayu tahun ajaran 2008/2009 dalam pembelajaran menyimak cerita anak melalui media film animasi - USD Repository

0 0 178